DPR Imbau Masyarakat Hindari Whatsap Yang Berbau Konten Pornografi

- Jurnalis

Selasa, 7 November 2017 - 08:08 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pamekasan, (regamedianews.com) – Media Sosial (Medsos) WhatsApp mulai meresahkan masyarakat lantaran memuat konten pornografi pada menu GIV yang ada pada ruang chating.

Dalam hal ini Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Pamekasan, Madura, mengimbau masyarakat khsusnya kepada orangtua untuk mengawasi anaknya dalam mengakses aplikasi WhatsApp berbau konten pornografi.

Ketua Komisi I DPRD Pamekasan, Ismail mengatakan, konten pornografi dalam aplikasi WhatsApp sangat berbahaya. Konten tersebut sangat berpengaruh terhadap karakter anak bangsa.

“WhatsApp sudah menjadi alat komunikasi masyarakakat dari berbagai kalangan, terutama kalangan pemuda,” ujarnya, Selasa (07/11/2017).

Baca Juga :  Kapolres Sampang Serap Aspirasi Warga Omben

Menurutnya, pengawasan orangtua penting dilakukan agar putra dan putrinya tidak terjerumus pada hal-hal negatif.

“Kalau bisa para orangtua menghapus aplikasi WhatsApp di handpone putra dan putrinya, itu dilakukan agat tidak bisa mengakses konten pornografi yang ada di WhatsApp,” pungkasnya. (man)

Berita Terkait

BPJS Kesehatan Rekredensialing Perdana di RSIA Puri Bunda Madura
Wabup Sampang: SPPG Jangan Main-Main Dengan Menu MBG
Reshuffle, Empat Jabatan Kepala OPD Pamekasan Kosong
Perkara Pencabulan Anak di Sampang Menonjol
Operasi Zebra 2025, Polres Bangkalan Incar 8 Pelanggaran
Aksi Peduli Pendidikan: Sulap Sekolah Dengan Mural Cantik
14 Hari !, Polres Sampang Gelar Operasi Zebra 2025
Lapas Narkotika Pamekasan Geber Baksos

Berita Terkait

Selasa, 18 November 2025 - 22:08 WIB

BPJS Kesehatan Rekredensialing Perdana di RSIA Puri Bunda Madura

Selasa, 18 November 2025 - 16:20 WIB

Wabup Sampang: SPPG Jangan Main-Main Dengan Menu MBG

Selasa, 18 November 2025 - 13:59 WIB

Reshuffle, Empat Jabatan Kepala OPD Pamekasan Kosong

Selasa, 18 November 2025 - 08:59 WIB

Perkara Pencabulan Anak di Sampang Menonjol

Senin, 17 November 2025 - 18:51 WIB

Operasi Zebra 2025, Polres Bangkalan Incar 8 Pelanggaran

Berita Terbaru

Caption: Wakil Bupati Sampang KH Ahmad Mahfud, saat mengisi sambutan dalam acara launching SPPG di Desa Taddan, (dok. regamedianews).

Daerah

Wabup Sampang: SPPG Jangan Main-Main Dengan Menu MBG

Selasa, 18 Nov 2025 - 16:20 WIB

Caption: Bupati Pamekasan KH Kholilurrahman sampaikan sambutan dan arahan, usai melantik sejumlah pimpinan OPD, (dok. regamedianews).

Daerah

Reshuffle, Empat Jabatan Kepala OPD Pamekasan Kosong

Selasa, 18 Nov 2025 - 13:59 WIB

Caption: Kajari Sampang Fadilah Hilmi (baju cokelat), diwawancara awak media usai pemusnahan barang bukti pidana yang inkracht, (dok. regamedianews).

Daerah

Perkara Pencabulan Anak di Sampang Menonjol

Selasa, 18 Nov 2025 - 08:59 WIB

Caption: Kapolres Bangkalan AKBP Hendro Sukmono sematkan pita kepada anggotanya, tanda dimulainya Operasi Zebra Semeru 2025, (sumber foto: Humas Polres Bangkalan).

Daerah

Operasi Zebra 2025, Polres Bangkalan Incar 8 Pelanggaran

Senin, 17 Nov 2025 - 18:51 WIB