Ini Perbedaan Produksi Garam Dengan Menggunakan Rumah Prisma

- Jurnalis

Senin, 13 November 2017 - 07:36 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sumenep, (regamedianews.com) – Pemerintah Kabupaten Sumenep, Madura, melalui Dinas Perikanan berencana membuat percontohan teknologi rumah garam prisma kepada para petambak garam di daerahnya.

Dengan menggunakan rumah garam prisma dalam memproduksi garam diharapkan mampu meningkatkan kualitas dan produksi. Karena, dengan menggunakan cara ini, para petambak tetap bisa produksi meski terjadi hujan.

Baca Juga :  Said Abdullah Institute Bangkalan Sosialisasi Empat Pilar Negara Pada Mahasiswa

Namun, lebih awal dari rencana pemerintah, PT Garam di Sumenep, dalam hal ini Pegaraman I telah mencobanya. Hasilnya ternyata tak jauh beda dengan hasil produksi garam yang biasa. Bahkan lama produksinya juga sama.

“Cuma yang membedakan, hasilnya itu halus. Karena, kan, tertutup. Kelebihannya, kalau menggunakan rumah prisma, meski terjadi hujan itu tidak terkena hujan. ” ujar Kepala Pegaraman I Sumenep, Sunarto, Senin (13/11/2017).

Baca Juga :  Kasus Pembongkaran Makam, Gubernur Gorontalo Akan Sediakan Pemakaman Umum

Lebih lanjut, pria yang akrab disapa Narto itu menyampaikan, uji coba rumah prisma tersebut merupakan inisiatif PT Garam. “Uji cobanya sudah dilakukan pada pertengahan 2017 lalu,” bebernya. (sap)

Berita Terkait

Asal Jadi, Proyek Box Culvert Tanah Merah-Jenteh Diprotes Warga
Ra Mahfud Imbau Warga Sampang Sambut Tahun 2026 Dengan Santun
Jelang 2026, Puluhan Pejabat Pemkab Bangkalan Dirotasi
Sambut 2026, Polantas Sampang Larang Konvoi dan Knalpot Brong
Empat Puskesmas di Pamekasan Temukan Suspek Chikungunya
Pemkab Pamekasan Matangkan Penyambutan Valen D’Academy 7
Buntut Kasus RS Nindhita, DPRD Sampang Didemo
MUI Sampang Imbau Masyarakat: Tahun Baru Tanpa Euforia

Berita Terkait

Kamis, 1 Januari 2026 - 10:13 WIB

Asal Jadi, Proyek Box Culvert Tanah Merah-Jenteh Diprotes Warga

Rabu, 31 Desember 2025 - 19:01 WIB

Ra Mahfud Imbau Warga Sampang Sambut Tahun 2026 Dengan Santun

Rabu, 31 Desember 2025 - 12:11 WIB

Jelang 2026, Puluhan Pejabat Pemkab Bangkalan Dirotasi

Rabu, 31 Desember 2025 - 10:01 WIB

Sambut 2026, Polantas Sampang Larang Konvoi dan Knalpot Brong

Selasa, 30 Desember 2025 - 10:39 WIB

Empat Puskesmas di Pamekasan Temukan Suspek Chikungunya

Berita Terbaru

Caption: Kasi Humas Kepolisian Resor Sampang AKP Eko Puji Waluyo, saat diwawancara awak media di ruangan kerjanya, (dok. Harry, Rega Media).

Hukum&Kriminal

Bogem Nelayan Pamekasan, Pria di Sampang Diamankan Polisi

Kamis, 1 Jan 2026 - 21:49 WIB

Caption: dua pelaku curanmor inisial AA dan ZA tengah diperiksa penyidik Satreskrim, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Hukum&Kriminal

Dua Bandit Motor Asal Camplong Berhasil Diringkus

Kamis, 1 Jan 2026 - 08:08 WIB