Khawatir Terjadi Angin Kencang, BMKG Imbau Warga Sumenep Lebih Waspada

- Jurnalis

Kamis, 16 November 2017 - 10:38 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sumenep, (regamedianews.com) – Dalam pekan ini, warga di Kabupaten Sumenep, Madura, diminta waspada karena diperkirakan akan diguyur hujan lebat. Selain itu, berpotensi terjadi amukan awan cumulonimbus, yang bisa mendatangkan angin kencang.

Hal itu didasarkan pada prediksi Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) setempat. Rilis yang ditandatangani Plt. Kepala Stasiun BMKG Kalianget, Moh. Faqih, menyatakan terhitung hari ini, Rabu, 15 November 2017 cuaca wilayah Kabupaten Sumenep diperkirakan akan turun hujan dengan intensitas ringan dan lebat.

Baca Juga :  BKAD Gorut Terbentuk, Begini Tanggapan Auditor BPKP Gorontalo

“Hingga tanggal 21 November 2017 mendatang, diperkirakan setiap hari turun hujan, dihimbaukan warga sumenep lebih waspada” ujarnya, Kamis (16/11/2017).

Baca Juga :  Tumbuhkan Semangat Motivasi Tinggi Kebangsaan, Anggota DPD RI Achmad Nawardi Sosialisasikan 4 Pilar Kebangsaan

Faqih juga mengatakan, sewaktu-waktu angin akan datang mengamuk disertai hujan. Kecepatannya bisa melebihi 54 kilometer per jam.

“Dalam keadaan normal, angin berasal dari arah timur dengan kecepatan 05 hingga 45 kilometer per jam. Sedang suhu udara berada di kisaran 25 hingga 32 derajat celcius,” pungkasnya. (sap)

Berita Terkait

Polres-LBH Ansor Sumenep Komit Beri Pendampingan Hukum Gratis
PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang
RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap
Geger! Sumur Bor di Bangkalan Semburkan Minyak Mentah
Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi
Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang
Prestasi Menurun, Pengurus Baru KONI Pamekasan Dihadapkan Tantangan Berat
Wabup Sumenep: Program 2026 Harus Nyata, Bukan Habiskan Anggaran!

Berita Terkait

Jumat, 9 Januari 2026 - 20:33 WIB

Polres-LBH Ansor Sumenep Komit Beri Pendampingan Hukum Gratis

Jumat, 9 Januari 2026 - 17:24 WIB

PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang

Jumat, 9 Januari 2026 - 13:34 WIB

RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap

Jumat, 9 Januari 2026 - 10:05 WIB

Geger! Sumur Bor di Bangkalan Semburkan Minyak Mentah

Jumat, 9 Januari 2026 - 08:09 WIB

Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi

Berita Terbaru

Caption: Manajer PLN UP3 Madura Fahmi Fahresi, diwawancara usai peresmian PJU baru di JLS Sampang, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang

Jumat, 9 Jan 2026 - 17:24 WIB

Caption: kiri, Moh Ramadhoni mewakili Direktur RSUD Pamekasan saat ditemui awak media, (dok. Kurdi Rega Media).

Daerah

RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap

Jumat, 9 Jan 2026 - 13:34 WIB

Caption: potongan video viral, sejumlah warga Desa Penyaksagan menampung cairan dari semburan sumur bor menggunakan botol, (dok. Syafin Rega Media).

Peristiwa

Geger! Sumur Bor di Bangkalan Semburkan Minyak Mentah

Jumat, 9 Jan 2026 - 10:05 WIB

Caption: Bupati Sampang H Slamet Junaidi melakukan peninjauan sebelum meresmikan Penerangan Jalan Umum baru di JLS, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi

Jumat, 9 Jan 2026 - 08:09 WIB