Waspada Musim Pancaroba, Ini Imbauan Dari BPBD Pamekasan

- Jurnalis

Senin, 20 November 2017 - 05:58 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pamekasan, (regamedianews.com) -Warga di Kabupaten Pamekasan, Madura, diimbau agar waspada pada musim pancaroba atau pergantian cuaca. Saat ini kondisi cuaca di kabupaten berslogan Gerbabg Salam itu berawan. Hal ini dikatakan Koordinator Tim Reaksi Cepat (TRC) Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Pamekasan, Budi Cahyono.

“Sekarang hujan ringan baik di wilayah barat, selatan, timur dan utara dengan kondisi hujan ringan di wilayah kota,” katanya, Senin (20/11/2017).

Baca Juga :  21 Orang Dari Lumajang Tak Jadi Ikut Aksi People Power

Budi menambahkan, cuaca bisa berubah kapan saja. Maka diharapkan masyarakat agar lebih tanggap, tangkas, tangguh dan waspada akan cuaca buruk dan bencana alam yang bisa saja terjadi kapan pun.

“Jadi perlu ke hati-hatian yang lebih ekstra karena kejadian bisa terjadi kapanpun,” ungkapnya.

Berdasarkan pantauan visual Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Pamekasan sejak hari Sabtu (18/11/2017) kemarin pukul 13.00 WIB. Kondisi suhu 28 ‘C dengan kelembaban 80 persen serta kekencangan angin 3.704 km perjam.

Baca Juga :  Rawan Kriminal Dan Laka, Dishub Bangkalan Pasang CCTV

“Pada malam harinya kondisi cuaca diprediksi berubah, suhu 25 ‘C, kelembapan 90 persen, kekencangan angin 3.704 km perjam dan akan terjadi hujan lokal,” terangnya. (man)

Berita Terkait

Pamekasan Darurat Perceraian, 1.694 Kasus Masuk Pengadilan Agama
Musrenbang Banyuates, Ra Mahfudz Beberkan 4 Prioritas Sampang 2027
Sempat Hilang, Seorang Nenek di Sampang Ditemukan Tewas
Lecehkan Atlet, KBI Bangkalan Desak Ketua Pengprov Jatim Dicopot
Blak-Blakan! Kades Waru Barat ‘Semprot’ PDAM Depan Bupati Pamekasan
Resmi Dilaunching, SPPG Torjunan Komitmen Sajikan Menu Higienis
MUI Sampang Larang Haflatul Imtihan Diisi Hiburan Langgar Syariat
Ra Mahfudz Proyeksikan Torjun Jadi Jantung Pemerintahan Sampang

Berita Terkait

Kamis, 29 Januari 2026 - 19:07 WIB

Pamekasan Darurat Perceraian, 1.694 Kasus Masuk Pengadilan Agama

Kamis, 29 Januari 2026 - 13:08 WIB

Musrenbang Banyuates, Ra Mahfudz Beberkan 4 Prioritas Sampang 2027

Kamis, 29 Januari 2026 - 09:19 WIB

Sempat Hilang, Seorang Nenek di Sampang Ditemukan Tewas

Rabu, 28 Januari 2026 - 20:49 WIB

Blak-Blakan! Kades Waru Barat ‘Semprot’ PDAM Depan Bupati Pamekasan

Rabu, 28 Januari 2026 - 18:29 WIB

Resmi Dilaunching, SPPG Torjunan Komitmen Sajikan Menu Higienis

Berita Terbaru

Caption: anggota Polsek Karang Penang bersama warga berada di lokasi ditemukannya jenazah nenek di waduk Desa Tlambah, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Peristiwa

Sempat Hilang, Seorang Nenek di Sampang Ditemukan Tewas

Kamis, 29 Jan 2026 - 09:19 WIB