Pilkada Bangkalan, Ini Kata Ketua DPC PKB

- Jurnalis

Kamis, 23 November 2017 - 15:38 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bangkalan, (regamedianews.com) -Ketua Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Bangkalan, Madura, Mondir Rofi’i menegaskan PKB tetap mematok Calon Bupati dalam Pilkada 2018.

“PKB sudah paten mencalonkan bupati, karena kita memiliki potensi besar, kan tinggal 5 kursi lagi. Kita sudah punya 5, intinya PKB akan mengikuti kontestasi dalam Pilkada nanti,” terangnya, Kamis (23/11/2017).

Baca Juga :  643 TKI Ilegal Asal Sampang Dipulangkan Dari Malaysia

Pria yang saat ini tengah menjabat sebagai Wakil Bupati Bangkalan ini tidak menampik rekomendasi yang diperkirakan turun pada awal Bulan Desember tersebut akan berbentuk paket koalisi antara PKB dan PDI Perjungan.

“Rekomendasi diperkirakan akan turun awal Desember. Bisa linier juga, tapi bisa dengan tokoh lain, tergantung kondisi di daerah,” ujarnya.

Baca Juga :  BEM Unira Kecewa Ke Bupati Pamekasan

Pihaknya terus melakukan komunikasi dan pendekatan dengan berbagai tokoh khususnya dengan beberapa kiai muda dari keluarga Bani Kholil.

“Kita kan sudah melakukan Komuniksi politik dengan semua pihak, tokoh politik, Ra Imam dan Lora Lora yang lain itu,” ucapnya. (tar)

Berita Terkait

Pamekasan Darurat Perceraian, 1.694 Kasus Masuk Pengadilan Agama
Musrenbang Banyuates, Ra Mahfudz Beberkan 4 Prioritas Sampang 2027
Lecehkan Atlet, KBI Bangkalan Desak Ketua Pengprov Jatim Dicopot
Blak-Blakan! Kades Waru Barat ‘Semprot’ PDAM Depan Bupati Pamekasan
Resmi Dilaunching, SPPG Torjunan Komitmen Sajikan Menu Higienis
MUI Sampang Larang Haflatul Imtihan Diisi Hiburan Langgar Syariat
Ra Mahfudz Proyeksikan Torjun Jadi Jantung Pemerintahan Sampang
Forkot Pamekasan Endus Aroma ‘Titipan’ Proyek di APBD 2025

Berita Terkait

Kamis, 29 Januari 2026 - 19:07 WIB

Pamekasan Darurat Perceraian, 1.694 Kasus Masuk Pengadilan Agama

Kamis, 29 Januari 2026 - 13:08 WIB

Musrenbang Banyuates, Ra Mahfudz Beberkan 4 Prioritas Sampang 2027

Rabu, 28 Januari 2026 - 20:49 WIB

Blak-Blakan! Kades Waru Barat ‘Semprot’ PDAM Depan Bupati Pamekasan

Rabu, 28 Januari 2026 - 18:29 WIB

Resmi Dilaunching, SPPG Torjunan Komitmen Sajikan Menu Higienis

Rabu, 28 Januari 2026 - 15:17 WIB

MUI Sampang Larang Haflatul Imtihan Diisi Hiburan Langgar Syariat

Berita Terbaru

Caption: anggota Polsek Karang Penang bersama warga berada di lokasi ditemukannya jenazah nenek di waduk Desa Tlambah, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Peristiwa

Sempat Hilang, Seorang Nenek di Sampang Ditemukan Tewas

Kamis, 29 Jan 2026 - 09:19 WIB