KPUD Bangkalan; PPS Harus Netral

- Jurnalis

Jumat, 24 November 2017 - 08:12 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bangkalan, (regamedianews.con) – Usai melantik Panitia Pemungutan Suara (PPS) kemari, Kamis (23/11/2017) kemarin, Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Bangkalan, Madura, Fauzan Jakfar meminta anggota PPS bersikap profesional dalam menjalankan tugasnya. Permintaan itu seiring dengan kondisi Bangkalan yang mendapatkan raport merah dari Bawaslu RI.

“Kita sudah mendapat raport merah dari Bawaslu dalam pelaksanaan pemilu, proses pemilihan yang terjadi di Bangkalan itu selalu imajener, hanya hasilnya saja yang jelas,” tandasnya, Jum’at (24/11/2017).

Menurutnya, PPS yang bersentuhan langsung dengan pemilih saat proses pemilihan, menjadi ujung tombak dalam penentuan pemilu. PPS bukan penentu kemenangan seseorang, tapi penyelenggara pemilu. Dengan demikian, pihaknya tidak akan segan-segan akan memecat jika PPS mendukung salah satu calon.

“PPS ini adalah panitia yang strategis, sehingga kami menekankan jangan sampai ada PPS jadi tim sukses, jangan sampai kami mendengar ada aduan dari Panwas, saya mendengar saja akan saya pecat,” ucapnya.

Baca Juga :  Musisi Pamekasan Dukung Kholilurrahman Nyalon Bupati

Fauzan menambahkan, dirinya menghimbau kepada PPS untuk menjaga komitmen dan integritas dalam proses pemilihan tersebut. PPS tidak boleh menerima apapun dari salah satu calon tertentu dalam Pilkada. Harus menjaga independesinya, agar pelaksanaan Pemilu benar-benar sesuai dengan peraturan yang ada.

“Jangan tergoda dengan janji pemberian apapun, sehingga benar-benar menjadi panitia yang profesional, mandiri dan bertanggung jawab,” pungkasnya. (tar)

Berita Terkait

Bupati Bangkalan Pastikan Kopdes Tak Ganggu BUMDes
Pemkab Sampang Komitmen Eliminasi Kusta
246 Napi Narkotika Pamekasan Diskrining Rehabilitasi
Aktivis Sampang Laporkan Proyek Diduga Fiktif
Mesin MRI RSUD Sampang Mulai Beroperasi
Buang Sampah Sembarangan Denda Rp1 Juta
LAZISNU MWCNU Omben Santuni Anak Yatim
Pemkab Bangkalan: Rp135 Miliar Untuk Program Priotitas

Berita Terkait

Selasa, 8 Juli 2025 - 18:41 WIB

Bupati Bangkalan Pastikan Kopdes Tak Ganggu BUMDes

Selasa, 8 Juli 2025 - 12:33 WIB

Pemkab Sampang Komitmen Eliminasi Kusta

Senin, 7 Juli 2025 - 16:41 WIB

Aktivis Sampang Laporkan Proyek Diduga Fiktif

Senin, 7 Juli 2025 - 12:03 WIB

Mesin MRI RSUD Sampang Mulai Beroperasi

Senin, 7 Juli 2025 - 06:58 WIB

Buang Sampah Sembarangan Denda Rp1 Juta

Berita Terbaru

Caption: Bupati Bangkalan Lukman Hakim, diwawancara awak media, (dok. regamedianews).

Daerah

Bupati Bangkalan Pastikan Kopdes Tak Ganggu BUMDes

Selasa, 8 Jul 2025 - 18:41 WIB

Caption: Menkes RI Budi Gunadi Sadikin, berdampingan dengan Bupati H.Slamet Junaidi dan Wabup Ra Mahfud, di Pendopo Trunojoyo Sampang, (sumber foto: Diskominfo Sampang).

Nasional

Kunker Ke Sampang, Menkes: Kusta Bukan Kutukan

Selasa, 8 Jul 2025 - 15:08 WIB

Caption: Bupati Sampang sampaikan sambutan, saat terima kunjungan kerja Menkes RI, di Pendopo Trunojoyo, (dok. regamedianews).

Daerah

Pemkab Sampang Komitmen Eliminasi Kusta

Selasa, 8 Jul 2025 - 12:33 WIB

Caption: mobil Daihatsu Ayla yang terlibat kecelakaan adu banteng dengan sepeda motor, tampak ringsek, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Peristiwa

‘Adu Banteng’ Remaja Sampang Luka Berat

Selasa, 8 Jul 2025 - 09:12 WIB

Caption: potret kontingen Kabupaten Sumenep Madura, (sumber foto: Sumenep.go.id).

Olahraga

Porprov 2025, Kontingen Sumenep Catat Sejarah Baru

Senin, 7 Jul 2025 - 21:42 WIB