Musim Hujan, Warga Di Sumenep Harap Waspadai Penyakit DBD

- Jurnalis

Senin, 27 November 2017 - 09:02 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sumenep, (regamedianews.com) – memasuki musim penghujan tahun ini, kasus demam berdarah dengue (DBD) di Kabupaten Sumenep, Madura, masih terbilang minim, namun meski demikian dihimbau kepada masyarakat untuk mewaspadai penyakit tersebut.

Seperti halnya yang dikatakan Direktur RSUD dr. H. Moh Anwar Sumenep, Fitril Akbar mengungkapkan, sejak awal November hingga sekarang pihak rumah sakit hanya menangani satu pasien DBD. Itu pun sekarang sudah diizinkan pulang.

Baca Juga :  Pria di Sampang Tewas Tergeletak Dipinggir Jalan

“Bersyukur, semoga pada bulan-bulan berikutnya, karena ini sudah musim penghujan, penderita DB tidak seperti tahun-tahun sebelumnya, di mana grafiknya tinggi sekali,” ungkapnya, Senin (27/11/2017).

Menurutnya, penderita DBD belakangan memang cenderung menurun. Pada Oktober lalu, RSUD hanya menangani enam pasien DBD. Semuanya dari luar Kecamatan Kota. Meski begitu, pihaknya mengimbau masyarakat tetap waspada, sebab pada saat-saat seperti sekarang, selain penyakit saluran pencernaan dan typus, DBD juga termasuk salah satu penyakit yang mudah menyerang, terutama kepada anak-anak.

Baca Juga :  Musim Hujan, Waspada Penyakit DBD

“Jadi sekarang harus tetap selalu menjaga kebersihan lingkungan. Usahakan rumah tetap bersih. Selain menjaga kebersihan lingkungan, pola makan sehat juga harus dijaga,” pungkasnya. (sap)

Berita Terkait

Lecehkan Atlet, KBI Bangkalan Desak Ketua Pengprov Jatim Dicopot
Blak-Blakan! Kades Waru Barat ‘Semprot’ PDAM Depan Bupati Pamekasan
Resmi Dilaunching, SPPG Torjunan Komitmen Sajikan Menu Higienis
MUI Sampang Larang Haflatul Imtihan Diisi Hiburan Langgar Syariat
Ra Mahfudz Proyeksikan Torjun Jadi Jantung Pemerintahan Sampang
Forkot Pamekasan Endus Aroma ‘Titipan’ Proyek di APBD 2025
PLN Pamekasan Beberkan Penyebab Listrik Padam
Musrenbang Kedungdung, Alan Kaisan Tekankan Pemerintah Desa Kreatif dan Inovatif

Berita Terkait

Rabu, 28 Januari 2026 - 22:39 WIB

Lecehkan Atlet, KBI Bangkalan Desak Ketua Pengprov Jatim Dicopot

Rabu, 28 Januari 2026 - 20:49 WIB

Blak-Blakan! Kades Waru Barat ‘Semprot’ PDAM Depan Bupati Pamekasan

Rabu, 28 Januari 2026 - 18:29 WIB

Resmi Dilaunching, SPPG Torjunan Komitmen Sajikan Menu Higienis

Rabu, 28 Januari 2026 - 15:17 WIB

MUI Sampang Larang Haflatul Imtihan Diisi Hiburan Langgar Syariat

Selasa, 27 Januari 2026 - 23:42 WIB

Ra Mahfudz Proyeksikan Torjun Jadi Jantung Pemerintahan Sampang

Berita Terbaru

Caption: Petugas Perum Bulog Cabang Madura dan Dinas Perdagangan Sumenep, sosialisasi dan pengawasan langsung ke pasar, (dok. Kurdi Rega Media).

Ekonomi

Bulog Madura Siap Gelontorkan Minyakita di Pasar Rakyat

Rabu, 28 Jan 2026 - 17:07 WIB