PC. Ansor Kabupaten Sampang Gelar Pelatihan Kepemimpinan Dasar (PKD) selama 2 hari

- Jurnalis

Sabtu, 2 Desember 2017 - 08:10 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sampang, (regamedianews.com) – Gerakan Pemuda Ansor (GP.Ansor) Pimpinan Cabang Ansor Kabupaten Sampang menggelar Pelatihan Kemimpinan Dasar (PKD) pada Sabtu (2/12) , acara yang bertema “Mencetak Kader Militan berkarakter Ahlus Sunnah wal jamaah An Nahdliyyah” itu rencananya akan berlangsung selama 2 hari, yakni mulai tanggal 2 sampai 3 Desember 2017 di Kantor Cabang NU Kabupaten Sampang Jl.Diponegoro Sampang.

Tampak hadir dalam Acara tersebut sekjen Baanar GP.Ansor Pusat, R.Ahmad Ghufron Siradj, Ketua PC Ansor Sampang KH.Khoiron Zaini, Sekretaris PCNU Sampang H.Mahrus Zamroni dan para Pengurus Cabang NU Kabupaten Sampang, serta beberapa pengurus Organisasi Mahasiswa dan Organisasi Masyarakat.

Baca Juga :  Sekjen BAANAR ; Usut dan Tangkap Pengedar Narkoba di Madura

Menurut Ketua PC.Ansor Sampang, adanya kegiatan yang diikuti oleh Pengurus Anak Cabang dari 14 Kecamatan tersebut bertujuan untuk mencetak kader yang militan yang berjiwa Ahlus Sunnah wal Jamaah.

Baca Juga :  Polres Blitar, Merajut Kembali Indonesia Dalam Damai

“Saya harapkan disampang lahir kader yang memiliki Karakter Nahdliyah yang agamis dan nasionalis yang Militan”; ujar KH.Khoiron Zaini Ketua PC.Ansor Sampang.

Tak hanya itu Ketua Umum Majelis Pemuda Bersholawat “At-Taufiq” itu juga mengingatkan kepada Para Peserta untuk dapat menangkal aliran radikal yang dapat memecah belah Negara Kesatuan Republik Indonesia. (Mud/gb/di)

Berita Terkait

Wabup Sumenep: Program 2026 Harus Nyata, Bukan Habiskan Anggaran!
Dana BGN Macet, Tujuh SPPG di Sampang Mogok
DPRD Pamekasan Soroti Sentra Batik Kalampar “Mangkrak”
Wabup Sumenep Tekankan ASN Tinggalkan Pola Kerja Lama
Kasus Pajak RSMZ, Ketua GAIB Ultimatum Kejari Sampang
PWI Bangkalan Bedah Tantangan Jurnalisme Era Post Truth
Sidak Disperta, DPRD Sampang Desak Percepatan Distribusi Alsintan
PMII Bangkalan Soroti Proyek KDMP Rp1,6 Miliar

Berita Terkait

Rabu, 7 Januari 2026 - 18:33 WIB

Wabup Sumenep: Program 2026 Harus Nyata, Bukan Habiskan Anggaran!

Selasa, 6 Januari 2026 - 14:04 WIB

Dana BGN Macet, Tujuh SPPG di Sampang Mogok

Selasa, 6 Januari 2026 - 08:52 WIB

DPRD Pamekasan Soroti Sentra Batik Kalampar “Mangkrak”

Senin, 5 Januari 2026 - 18:38 WIB

Wabup Sumenep Tekankan ASN Tinggalkan Pola Kerja Lama

Senin, 5 Januari 2026 - 12:39 WIB

Kasus Pajak RSMZ, Ketua GAIB Ultimatum Kejari Sampang

Berita Terbaru

Caption: Mako Kepolisian Resor Sampang, Jl.Jamaluddin No.02, (dok. Harry Rega Media).

Hukum&Kriminal

Cek Disini…! Daftar Motor Hasil Ungkap Polres Sampang

Rabu, 7 Jan 2026 - 19:27 WIB

Caption: Juhari diwawancara awak media, usai dilantik sebagai anggota DPRD Sampang Fraksi Partai NasDem, (dok. Harry Rega Media).

Politik

Menang di MA, Juhari Sah Duduki Kursi DPRD Sampang

Rabu, 7 Jan 2026 - 16:28 WIB

Caption: dua spesialis pencurian sepeda motor inisial S dan AS, digelandang penyidik Satreskrim Polres Sampang, (dok. foto istimewa).

Hukum&Kriminal

Satu Persatu Bandit Motor Sampang Diringkus

Rabu, 7 Jan 2026 - 08:08 WIB

Caption: tidak perlu antre ke rumah sakit, masyarakat Sampang bisa menggunakan aplikasi Mobile JKN untuk daftar berobat (dok. Harry Rega Media).

Kesehatan

Berobat Ke RSUD Sampang Kini Bisa Daftar Online

Selasa, 6 Jan 2026 - 17:32 WIB