Sering Terjadi Begal, Ini Kata Kasat Reskrim Polres Bangkalan Yang Baru

- Jurnalis

Senin, 11 Desember 2017 - 11:18 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bangkalan, (regamedianews.com) – Tingginya angka kasus pencurian kendaraan bermotor (Curanmor) dan begal menjadi perhatian serius bagi pihak Kepolisian Resort (Polres) Bangkalan.

Seperti hal yang diungkapkan AKP Jenny Al Jauza Perwira yang baru menjabat sebagai Kasat Reskrim Polres Bangkalan, dirinya mengaku siap memberantas pelaku kejahatan yang selama ini sering terjadi di Kota Salak tersebut.

Baca Juga :  Diduga Dendam Lama, Pemuda Asal Bangkalan Bunuh Kerabat Sendiri

“Dalam hal ini masyarakat juga harus turut andil dalam menekan tingginya angka kriminal dan membrantas kasus curanmor maupun begal di Bangkalan,” ujar Perwira yang pernah menjabat sebagai Kasat Reskrim Polres Sampang, Senin (11/12/2017).

Menurutnya, pelaku kriminal selalu memanfaatkan kelengahan korban yang menjadi target sasaran. Maka, jangan sampai terlena dengan keadaan. Namun, harus selalu waspada karena kejahatan bisa terjadi kapan saja.

Baca Juga :  Dituduh Punya Santet, Warga Sampang Tewas Ditebas Celurit

“Saya juga siap menggasak setiap pelaku kriminal terutama begal dan saya akan segera beradaptasi dengan lingkungan Bangkalan,” ucapnya.

Jenny mengaku, penindakan tegas terhadap pelaku kejahatan sering dilakukan saat bertugas sebagai Kasat Reskrim Polres Sampang maupun ketika di Polda Jatim. Hal itu, sebagai upaya untuk menimbulkan efek jera. (tar)

Berita Terkait

Polres Sumenep Gaspol, 82% Kasus Kriminal Diselesaikan
Bogem Nelayan Pamekasan, Pria di Sampang Diamankan Polisi
Dua Bandit Motor Asal Camplong Berhasil Diringkus
Curanmor Mendominasi Kriminalitas di Sampang
Sampang Darurat Narkoba, 174 Tersangka Diringkus!
Polres Sampang Tuntaskan 260 Kasus Kriminal Sepanjang Tahun 2025
Polres Sampang Sikat Sindikat Rokok Ilegal
Kejari Sampang Geledah Empat Lokasi, Usut Skandal DAK-DAU 2024

Berita Terkait

Sabtu, 3 Januari 2026 - 18:42 WIB

Polres Sumenep Gaspol, 82% Kasus Kriminal Diselesaikan

Kamis, 1 Januari 2026 - 08:08 WIB

Dua Bandit Motor Asal Camplong Berhasil Diringkus

Selasa, 30 Desember 2025 - 08:59 WIB

Curanmor Mendominasi Kriminalitas di Sampang

Senin, 29 Desember 2025 - 18:53 WIB

Sampang Darurat Narkoba, 174 Tersangka Diringkus!

Senin, 29 Desember 2025 - 16:46 WIB

Polres Sampang Tuntaskan 260 Kasus Kriminal Sepanjang Tahun 2025

Berita Terbaru

Caption: Kapolres Sumenep AKBP Rivanda, saat gelar press conference ungkap kasus kriminal selama tahun 2025, (dok. foto istimewa).

Hukum&Kriminal

Polres Sumenep Gaspol, 82% Kasus Kriminal Diselesaikan

Sabtu, 3 Jan 2026 - 18:42 WIB

Caption: tampak bagian depan truk yang terlibat kecelakaan di jalan raya Camplong ringsek, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Peristiwa

Dua Truk Adu Banteng di Jalan Raya Camplong Sampang

Sabtu, 3 Jan 2026 - 12:11 WIB

Caption: anggota Polsek Kedungdung saat mengevakuasi almarhum Muhar ke rumah duka, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Peristiwa

Kakek di Sampang Ditemukan Meninggal di Dalam Masjid

Jumat, 2 Jan 2026 - 11:17 WIB

Caption: Ketua Pengurus Cabang Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia Kabupaten Bangkalan, Abd Kholik, (dok. Syafin, Rega Media).

Daerah

PMII Bangkalan Soroti Proyek KDMP Rp1,6 Miliar

Jumat, 2 Jan 2026 - 09:03 WIB