Kurangi Angka Kecelakaan, Satlantas Polres Sampang Pakai Inovasi Baru

- Jurnalis

Rabu, 27 Desember 2017 - 05:20 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sampang, (regamedianews.com) – Untuk menekan angka Kecelakaan Lalu Lintas (Laka Lantas) yang terjadi di wilayah kabupaten Sampang. Pasukan elang putih Satlantas Polres Sampang kembali berinovasi dengan cara memasang patung replika berseragam Polantas. Hal ini dikatakan Kapolres Sampang AKBP Tofik Sukendar melalui Kasat Lantas AKP Musa Bakhtiar.

“Pada prinsipnya kami akan selalu berinovasi dan berusaha demi keamanan, keselamatan dan ketertiban serta kelancaran lalu lintas guna menekan angka kecelakaan lalu lintas di “terangnya, Rabu (27/12/2017).

Musa menambahkan, replika patung polantas diletakkan di beberapa titik daerah rawan kecelakaan. Hal itu dilakukan guna memberikan warning atau peringatan dini kepada masyarakat untuk mengurangi laju kecepatan kendaraan dan pengendara akan lebih berhati hati.

Baca Juga :  Diduga Lakukan Penyimpangan Rastra, Warga Laporkan Oknum Kades di Sampang ke Kejari

“Lebih perduli jika dari kejauhan sudah terlihat pasukan elang putih ini, namun tidak bermaksud menakuti masyarakat karna pada prinsipnya yang kami lakukan adalah karna kami sayang dan perduli dengan keselamatan para pengguna jalan,” ungkapnya. (har/adi)

Berita Terkait

Mahasiswa UTM Sosialisasi Anti Bullying di SMPN 1 Kamal
Mahasiswa UTM Sosialisasi ‘Stop Bullying’ Wujudkan Sekolah Aman
36 Wilayah di Jawa Timur Dihantui Cuaca Ekstrem
ESP PLTU Anggrek Bermasalah, Pemda Didesak Turun Tangan
Bupati Sampang Tekan OPD Tingkatkan Kinerja
6 Santri Tewas di Galian Bukit Jaddih Bangkalan
PHE WMO Bangun Ekosistem Laut Produktif di Tlangoh
Hari Bhakti Kemenimipas, Momentum Lapas Memperkuat Transformasi

Berita Terkait

Sabtu, 22 November 2025 - 18:18 WIB

Mahasiswa UTM Sosialisasi Anti Bullying di SMPN 1 Kamal

Sabtu, 22 November 2025 - 08:58 WIB

Mahasiswa UTM Sosialisasi ‘Stop Bullying’ Wujudkan Sekolah Aman

Jumat, 21 November 2025 - 16:14 WIB

ESP PLTU Anggrek Bermasalah, Pemda Didesak Turun Tangan

Jumat, 21 November 2025 - 12:29 WIB

Bupati Sampang Tekan OPD Tingkatkan Kinerja

Jumat, 21 November 2025 - 07:11 WIB

6 Santri Tewas di Galian Bukit Jaddih Bangkalan

Berita Terbaru

Caption: anggota Polsekta Sampang ditemui korban, saat mendatangi lokasi kejadian pencurian sepeda motor, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Hukum&Kriminal

Sampang Rawan Pencurian Sepeda Motor

Sabtu, 22 Nov 2025 - 20:41 WIB

Caption: mahasiswa UTM bekali siswa-siswi SMPN 1 Kamal Bangkalan tentang pemahaman anti bullying, (dok. regamedianews).

Daerah

Mahasiswa UTM Sosialisasi Anti Bullying di SMPN 1 Kamal

Sabtu, 22 Nov 2025 - 18:18 WIB

Caption: Bupati Pamekasan Kholilurrahman membuka Kejurprov Jatim road race 2025, (dok. regamedianews).

Olahraga

Bupati Pamekasan Buka Kejurprov Road Race 2025

Sabtu, 22 Nov 2025 - 12:12 WIB

Caption: sebelum ditangkap dan dibawa ke Mako Polres Sampang, tersangka inisial S sempat bersembunyi dibawah kolong ranjang, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Mau Ditangkap, Maling di Sampang ‘Ngumpet’ Dibawah Ranjang

Jumat, 21 Nov 2025 - 19:39 WIB