Pilkada Pamekasan, Panwaslu Bakal Perketat Pengawasan

- Jurnalis

Kamis, 28 Desember 2017 - 13:07 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pamekasan, (regamedianews.com) – Dalam pelaksanaan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Pamekasan tahun 2018 mendatang, Panitia Pengawas Pemilu (Panwaslu) setempat akan melakukan pengawasan ketat guna mengantisipasi adanya kecurangan dalam pelaksanaan pilkada tersebut.

“Sejumlah antisipasi pengawasan telah dirumuskan guna mencipatakan Pilkada yang demokratis. Antisipasi kecurangan di Pilkada sudah kami rumuskan,” kata Ketua Panwaslu Kab. Pamekasan, Abdullah Saidi, Kamis (28/12/2017).

Menurutnya, pengawasan Pilkada Pamekasan tidak mungkin mengandalkan pengawas kabupaten atau kecamatan dan desa yang jumlahnya terbatas. Sehingga pengawasan perlu melibatkan masyarakat, lembaga swadaya masyarakat (LSM), mahasiswa serta tokoh masyarakat yang sangat berpengaruh terhadap suksesnya pelaksanaan Pilkada.

Baca Juga :  Pilkada Sampang 2024, Ratusan Kiai Dukung H.Slamet Junaidi

“Diantaranya mempunyai legal standing untuk melaporkan dugaan pelanggaran ada tiga komponen. Pertama, warga negara yang mempunyai hak pilih. Kedua, pemantau. Dan ketiga adalah pasangan calon dalam kontestan Pilkada. Tiga komponen itu kemudian yang diatur dalam Perbawaslu No.14 dan 17 yang punya legal standing untuk pelaporan,” jelasnya. (mad)

Berita Terkait

BPJS Ketenagakerjaan Serahkan Santunan JKM Kepada Ahli Waris di Sumenep
Anggota Polres Sampang Dipecat Tidak Terhormat
Lapas Perkuat Sinergitas Dengan Kejari Pamekasan
Pamekasan Siaga Bencana Alam, Kolaborasi Kunci Kesiapsiagaan
Bupati Bangkalan Dorong Guru Terus Berinovasi
Woro-Woro !, Ada Pasar Murah di Kecamatan Omben
PLN UP3 Madura Perkuat Kolaborasi Dengan FRPB
Syafiudin Asmoro: Syaikhona Kholil Inspirasi Bagi Generasi Muda

Berita Terkait

Rabu, 12 November 2025 - 16:04 WIB

BPJS Ketenagakerjaan Serahkan Santunan JKM Kepada Ahli Waris di Sumenep

Rabu, 12 November 2025 - 12:02 WIB

Anggota Polres Sampang Dipecat Tidak Terhormat

Rabu, 12 November 2025 - 09:10 WIB

Lapas Perkuat Sinergitas Dengan Kejari Pamekasan

Selasa, 11 November 2025 - 19:24 WIB

Pamekasan Siaga Bencana Alam, Kolaborasi Kunci Kesiapsiagaan

Selasa, 11 November 2025 - 15:33 WIB

Woro-Woro !, Ada Pasar Murah di Kecamatan Omben

Berita Terbaru

Caption: korban kecelakaan mendapat penanganan medis petugas Puskesmas Omben didampingi Polantas, (sumber foto: Satlantas Polres Sampang).

Peristiwa

Warga Sampang dan Surabaya Meninggal Usai Dihantam Fuso

Rabu, 12 Nov 2025 - 13:48 WIB

Caption: Kapolres Sampang AKBP Hartono, mencoret foto anggota Polri yang dipecat sebagai tanda pemberhentian tidak dengan hormat, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Daerah

Anggota Polres Sampang Dipecat Tidak Terhormat

Rabu, 12 Nov 2025 - 12:02 WIB

Caption: Kalapas Narkotika Pamekasan pose bersama Kalapas dan Kajari Pamekasan usai agenda silaturahmi, (dok. foto istimewa).

Daerah

Lapas Perkuat Sinergitas Dengan Kejari Pamekasan

Rabu, 12 Nov 2025 - 09:10 WIB

Caption: berlangsungnya apel trantibum dan kesiapsiagaan bencana hidrometeorologi, di Monumen Arek Lancor Pamekasan, (dok. regamedianews).

Daerah

Pamekasan Siaga Bencana Alam, Kolaborasi Kunci Kesiapsiagaan

Selasa, 11 Nov 2025 - 19:24 WIB