Rawan Kriminal Dan Laka, Dishub Bangkalan Pasang CCTV

- Jurnalis

Kamis, 11 Januari 2018 - 05:56 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bangkalan, (regamedianews.com) – Mengantisipasi serta meminimalisir tindakan kriminal dan rawan terjadinya kecelakaan lalu lintas, Dinas Perhubungan (Dishub) Kabupaten Bangkalan memaasang CCTV di 5 titik di wilayah setempat.

Lima titik yang dipasang CCTV adalah pos polisi Halim Perdana Kusuma, Pos Polisi Junok, Pos Polisi Sanggan, Pos Polisi Alun Alun Bangkalan dan Seninan.

Kepala Dinas Perhubungan Bangkalan, Ram Halili mengatakan, pemamasangan Closed Circuit Television tersebut merupakan kerja sama dengan polres untuk menekan jumlah pelanggar lalu lintas dan tindak kriminal lainnya.

Baca Juga :  KPU Pamekasan Siapkan Debat Publik III Cabup - Cawabup Pamekasan

“Kesadaran masyarakat masih rendah dalam berlalu lintas, seperti yang terjadi selonong boy di depan terminal. Itu jalur masuk yang sempat terekam CCTV kemarin,” ujarnya, Kamis (11/01/2018).

Selain itu, lanjut Halili, pemasangan CCTV sebagai antisipasi maraknya pelaku tindak kriminal. Bangkalan yang menjadi ring satu ibu kota provinsi Jawa Timur masuk dalam daerah pelaku kriminal dan pelanggar lalu lintas tertinggi.

Baca Juga :  16 WBP Nasrani Lapas Narkotika Pamekasan Dapat Remisi Hari Natal

“Yang pertama adalah untuk menyikapi kemajuan teknologi yang mau tidak mau harus kita laksanakan, selanjutnya yaitu mengurangi tindakan kriminal dan simbol-simbol kemacetan yang selama ini terjadi,” pungkasnya. (tar)

Berita Terkait

Belasan Perwira Polres Sumenep Dimutasi
Pemkab Pamekasan Gandeng Pengusaha Ringankan Beban UHC
Pimpin Disdik Sampang, Nor Alam Emban Misi Pembenahan
Pagu DD 2026 Turun, Pemdes Pamekasan Diminta Fokus Skala Prioritas
Wabup Bangkalan Tekankan Profesionalisme ASN Pendidikan
Disfungsi SDN Batuporo Timur 1, DPRD Sampang Siapkan Pansus dan Audit Investigatif
BPJS Ketenagakerjaan Sasar Tenaga Pendidik Madrasah di Sampang
SDN Batuporo Timur 1 Sampang Terancam “Gulung Tikar”

Berita Terkait

Jumat, 23 Januari 2026 - 22:22 WIB

Belasan Perwira Polres Sumenep Dimutasi

Jumat, 23 Januari 2026 - 13:37 WIB

Pemkab Pamekasan Gandeng Pengusaha Ringankan Beban UHC

Jumat, 23 Januari 2026 - 11:49 WIB

Pimpin Disdik Sampang, Nor Alam Emban Misi Pembenahan

Jumat, 23 Januari 2026 - 09:12 WIB

Pagu DD 2026 Turun, Pemdes Pamekasan Diminta Fokus Skala Prioritas

Kamis, 22 Januari 2026 - 17:23 WIB

Wabup Bangkalan Tekankan Profesionalisme ASN Pendidikan

Berita Terbaru

Caption: ilustrasi pemeriksaan medis resmi dari tim inafis dan tim dokter forensik terhadap kerangka manusia, (dok. Harry Rega Media).

Hukum&Kriminal

Polisi Beberkan Hasil Identifikasi Kerangka Mr.X di Sampang

Sabtu, 24 Jan 2026 - 12:12 WIB

Caption: Kapolres Sumenep AKBP Anang Hardianto bersama Ketua Bhayangkari berjabat tangan dengan sejumlah perwira yang dimutasi usai gelar sertijab, (sumber foto: Media Center Sumenep).

Daerah

Belasan Perwira Polres Sumenep Dimutasi

Jumat, 23 Jan 2026 - 22:22 WIB

Caption: Konsulat Jenderal Australia Mr.Glen Askew berikan cinderamata kepada Bupati Sampang H.Slamet Junaidi, (dok. foto istimewa).

Nasional

Konjen Australia Jajaki Potensi Unggulan Kota Bahari

Jumat, 23 Jan 2026 - 20:40 WIB

Caption: tengah, Kepala Kejaksaan Negeri Sampang Fadilah Helmi, (dok. Harry Rega Media).

Nasional

Terkuak! Ini Alasan Kejagung Periksa Kajari Sampang

Jumat, 23 Jan 2026 - 19:09 WIB