Amankan Pilkada 2018, Polres Bangkalan Siapkan Hal Ini

- Jurnalis

Kamis, 18 Januari 2018 - 06:51 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bangkalan, (regamedianews.com) – Dalam pelaksanaan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Bangkalan yang akan diselenggarakan pada bulan Juni 2018 mendatang, Polres setempat akan menurunkan sedikitnya 320 personel dalam segi pengamanannya.

Kapolres Bangkalan, AKBP Anissullah M Ridha mengatakan, Dalam pelaksanakan Pilkada Bangkalan pihaknya akan menurunkan personel terdiri dari beberapa satuan Polri dan TNI.

“Dari TNI sebanyak 200 personel, Satuan Brimob Polda Jatim juga akan dilibatkan serta dari Satuan Polisi Pamong Praja (Pol PP) Bangkalan,” tandasnya, Kamis (18/01/2018).

Baca Juga :  Ops Zebra, Kapolres Bangkalan Minta Personel Bertindak Humanis

Menurut Anis, pihaknya saat ini masih terus melakukan koordinasi dengan KPU Bangkalan dan Panwaslu untuk melakukan pemetaan daerah-daerah yang rawan konflik antar pendukung.
Pihaknya juga menitik beratkan, antisipasi yang dilakukan lebih kepada personal dan kegiatan yang dilakukan masyarakat.

Baca Juga :  Resmikan Jembatan Desa Daleman, Komitmen Bupati Sampang Tuntas

“Saat ini mengidentifikasi lokasi-lokasi yang dianggap rawan dan yang menjadi pengamanan adalah orang dan kegiatannya. Kami dan TNI siap bersinergi, apalagi ada perintah dari Mabes Polri dan kita sudah sampaikan kepada Dandim untuk perkuatan yang akan diperbantukan pada saat pelaksanaan Pilkada,” pungkasnya. (tar)

Berita Terkait

Polres-LBH Ansor Sumenep Komit Beri Pendampingan Hukum Gratis
PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang
RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap
Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi
Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang
Prestasi Menurun, Pengurus Baru KONI Pamekasan Dihadapkan Tantangan Berat
Wabup Sumenep: Program 2026 Harus Nyata, Bukan Habiskan Anggaran!
Dana BGN Macet, Tujuh SPPG di Sampang Mogok

Berita Terkait

Jumat, 9 Januari 2026 - 20:33 WIB

Polres-LBH Ansor Sumenep Komit Beri Pendampingan Hukum Gratis

Jumat, 9 Januari 2026 - 17:24 WIB

PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang

Jumat, 9 Januari 2026 - 13:34 WIB

RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap

Jumat, 9 Januari 2026 - 08:09 WIB

Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi

Kamis, 8 Januari 2026 - 21:21 WIB

Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang

Berita Terbaru

Caption: Manajer PLN UP3 Madura Fahmi Fahresi, diwawancara usai peresmian PJU baru di JLS Sampang, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang

Jumat, 9 Jan 2026 - 17:24 WIB

Caption: kiri, Moh Ramadhoni mewakili Direktur RSUD Pamekasan saat ditemui awak media, (dok. Kurdi Rega Media).

Daerah

RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap

Jumat, 9 Jan 2026 - 13:34 WIB

Caption: potongan video viral, sejumlah warga Desa Penyaksagan menampung cairan dari semburan sumur bor menggunakan botol, (dok. Syafin Rega Media).

Peristiwa

Geger! Sumur Bor di Bangkalan Semburkan Minyak Mentah

Jumat, 9 Jan 2026 - 10:05 WIB

Caption: Bupati Sampang H Slamet Junaidi melakukan peninjauan sebelum meresmikan Penerangan Jalan Umum baru di JLS, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi

Jumat, 9 Jan 2026 - 08:09 WIB