Lebih Separuh Dari Jumlah Nelayan Di Sumenep Masih Belum Dapat Kartu Asuransi

- Jurnalis

Jumat, 26 Januari 2018 - 08:05 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sumenep, (regamedianews.com) – Lebih dari separuh jumlah keseluruhan nelayan di Kabupaten Sumenep, hingga sekarang belum memiliki kartu asuransi nelayan. Hal ini sesuai data di Dinas Perikanan setempat.

Kepala Dinas Perikanan Sumenep, Arief Rusydi mengatakann, jumlah nelayan di kabupaten paling timur Pulau Madura ini sekitar 41 ribu. Dari jumlah tersebut, hanya sekitar 14 ribu nelayan mengantongi kartu asuransi. Program asuransi nelayan baru dimulai pada 2016 lalu.

“Hal ini merupakan kerja sama pemerintah kabupaten dan pusat. Di tahun pertama, mendapat jatah 10 ribu kartu asuransi. Dari jatah itu, hanya mampu terealisasi sekitar delapan ribu,” tandasnya, Jum’at (26/01/2018).

Tahun 2017 kemarin, lanjut Arief, awalnya Kabupaten Sumenep hanya mendapat jatah 5 ribu nelayan sama dengan kabupaten-kabupaten lain. Namun, karena di kabupaten lain banyak tidak memenuhi target, realisasi kartu nelayan di Sumenep bisa mencapai 6 ribu 8 ratus.

Baca Juga :  Sentil BPP, Pupuk Subsidi Harus Tepat Sasaran

“Jadi nelayan di Sumenep saat ini yang sudah memiliki kartu asuransi nelayan sekitar 14 ribu lebih. Beberapa bahkan sudah ada yang memanfaatkannya,” imbuhnya. (sap)

Berita Terkait

Mahasiswa UTM Sosialisasi ‘Stop Bullying’ Wujudkan Sekolah Aman
ESP PLTU Anggrek Bermasalah, Pemda Didesak Turun Tangan
Bupati Sampang Tekan OPD Tingkatkan Kinerja
PHE WMO Bangun Ekosistem Laut Produktif di Tlangoh
Hari Bhakti Kemenimipas, Momentum Lapas Memperkuat Transformasi
Pemkab Bangkalan Matangkan Pinjam Pakai Terminal Tipe A
Tahun 2025, Jumlah Janda di Sampang Melonjak
Klaim JHT Gratis, BPJS Ketenagakerjaan Ingatkan Peserta Waspadai Calo

Berita Terkait

Sabtu, 22 November 2025 - 08:58 WIB

Mahasiswa UTM Sosialisasi ‘Stop Bullying’ Wujudkan Sekolah Aman

Jumat, 21 November 2025 - 16:14 WIB

ESP PLTU Anggrek Bermasalah, Pemda Didesak Turun Tangan

Jumat, 21 November 2025 - 12:29 WIB

Bupati Sampang Tekan OPD Tingkatkan Kinerja

Kamis, 20 November 2025 - 12:19 WIB

PHE WMO Bangun Ekosistem Laut Produktif di Tlangoh

Rabu, 19 November 2025 - 20:08 WIB

Hari Bhakti Kemenimipas, Momentum Lapas Memperkuat Transformasi

Berita Terbaru

Caption: Bupati Pamekasan Kholilurrahman membuka Kejurprov Jatim road race 2025, (dok. regamedianews).

Olahraga

Bupati Pamekasan Buka Kejurprov Road Race 2025

Sabtu, 22 Nov 2025 - 12:12 WIB

Caption: sebelum ditangkap dan dibawa ke Mako Polres Sampang, tersangka inisial S sempat bersembunyi dibawah kolong ranjang, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Mau Ditangkap, Maling di Sampang ‘Ngumpet’ Dibawah Ranjang

Jumat, 21 Nov 2025 - 19:39 WIB

Caption: gambar ilustrasi cuaca ekstrem berupa hujan disertai petir, (dok. regamedianews).

Peristiwa

36 Wilayah di Jawa Timur Dihantui Cuaca Ekstrem

Jumat, 21 Nov 2025 - 17:16 WIB

Caption: Electrostatic Precipitator pada Pembangkit Listrik Tenaga Uap di Kecamatan Anggrek Gorontalo Utara, (dok. regamedianews).

Daerah

ESP PLTU Anggrek Bermasalah, Pemda Didesak Turun Tangan

Jumat, 21 Nov 2025 - 16:14 WIB