Pilgub Jatim, Panwaslu Kec. Batuputih Imbau Camat, ASN, dan Aparat Desa Jaga Netralitas

- Jurnalis

Rabu, 31 Januari 2018 - 10:38 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sumenep, (regamedianews.com) – Panitia Pengawas Pemilu (Panwaslu) Kecamatan Batuputih, Kabupaten Sumenep, mengingatkan agar Aparatur Sipil Negara (ASN) dan Aparat Desa tetap menjaga netralitasnya pada penyelenggaraan Pilgub Jatim 2018.

Ketua Panwaslu Kecamatan Batuputih, Sumenep, Hartono mengatakan, ASN dan aparat desa memang memiliki hak pilih, tapi tidak satupun aturan yang membolehkan mereka terlibat secara terbuka atau menjadi tim sukses pasangan calon.

Baca Juga :  Kejari Sampang Didemo Massa GAIB

“Sebagai upaya pencegahan, kami telah melayangkan surat himbauan pada pemangku kewilayahan, yakni Camat Batuputih dan kepada 14 Kepala Desa serta sejumlah UPT setempat untuk diteruskan pada ASN dan Aparat Desa dilingkungan kerjanya,” ujarnya, Rabu (31/01/2018).

Ditengah keterbatasan personel pengawasan yang hanya tiga orang ditingkat kecamatan dan satu orang ditingkat desa, pihaknya meminta agar masyarakat ikut serta dalam melakukan pengawasan Pilgub Jatim.

Baca Juga :  Dua Kali Swab Test Negatif, 2 Pasien Covid-19 Di Gorontalo Boleh Pulang

“Masyarakat harus berani melaporkan pada Panwas bila menemukan hal-hal yang akan merusak pesta demokrasi masyarakat Jatim. Sifat laporan bisa formal atau informal. Misalnya pesan singkat atau via WA. Laporan akan ditindaklanjuti sesuai dengan prosedur yang ada. Minimal ada dua alat bukti pasti ditindaklanjuti. Kalau laporan informal, maka statusnya akan dijadikan temuan oleh Panwas,” pungkasnya. (sap)

Berita Terkait

Wabup Sumenep: Program 2026 Harus Nyata, Bukan Habiskan Anggaran!
Menang di MA, Juhari Sah Duduki Kursi DPRD Sampang
Dana BGN Macet, Tujuh SPPG di Sampang Mogok
DPRD Pamekasan Soroti Sentra Batik Kalampar “Mangkrak”
Wabup Sumenep Tekankan ASN Tinggalkan Pola Kerja Lama
Kasus Pajak RSMZ, Ketua GAIB Ultimatum Kejari Sampang
PWI Bangkalan Bedah Tantangan Jurnalisme Era Post Truth
Sidak Disperta, DPRD Sampang Desak Percepatan Distribusi Alsintan

Berita Terkait

Rabu, 7 Januari 2026 - 18:33 WIB

Wabup Sumenep: Program 2026 Harus Nyata, Bukan Habiskan Anggaran!

Rabu, 7 Januari 2026 - 16:28 WIB

Menang di MA, Juhari Sah Duduki Kursi DPRD Sampang

Selasa, 6 Januari 2026 - 14:04 WIB

Dana BGN Macet, Tujuh SPPG di Sampang Mogok

Selasa, 6 Januari 2026 - 08:52 WIB

DPRD Pamekasan Soroti Sentra Batik Kalampar “Mangkrak”

Senin, 5 Januari 2026 - 18:38 WIB

Wabup Sumenep Tekankan ASN Tinggalkan Pola Kerja Lama

Berita Terbaru

Caption: Mako Kepolisian Resor Sampang, Jl.Jamaluddin No.02, (dok. Harry Rega Media).

Hukum&Kriminal

Cek Disini…! Daftar Motor Hasil Ungkap Polres Sampang

Rabu, 7 Jan 2026 - 19:27 WIB

Caption: Juhari diwawancara awak media, usai dilantik sebagai anggota DPRD Sampang Fraksi Partai NasDem, (dok. Harry Rega Media).

Politik

Menang di MA, Juhari Sah Duduki Kursi DPRD Sampang

Rabu, 7 Jan 2026 - 16:28 WIB

Caption: dua spesialis pencurian sepeda motor inisial S dan AS, digelandang penyidik Satreskrim Polres Sampang, (dok. foto istimewa).

Hukum&Kriminal

Satu Persatu Bandit Motor Sampang Diringkus

Rabu, 7 Jan 2026 - 08:08 WIB

Caption: tidak perlu antre ke rumah sakit, masyarakat Sampang bisa menggunakan aplikasi Mobile JKN untuk daftar berobat (dok. Harry Rega Media).

Kesehatan

Berobat Ke RSUD Sampang Kini Bisa Daftar Online

Selasa, 6 Jan 2026 - 17:32 WIB