Tahun 2018, Pemkab Pamekasan Butuh Ribuan PNS

- Jurnalis

Rabu, 31 Januari 2018 - 09:46 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ilustrasi

ilustrasi

ilustrasi

Pamekasan, (regamedianews.com) – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Pamekasan, tahun 2018 membutuhkan ribuan Pegawai Negeri Sipil (PNS). Khusunya guru Sekolah Dasar (SD) yang setiap tahun mengalami pengurangan akibat purna tugas alias pensiun.

Kepala Badan Kepegawaian dan Sumber Daya Manusia (BKSDM) Pamekasan, Lukman Hedi Mahdia mengungkapkan, kebutuhan PNS atau Aparatur Sipil Negara (ASN) mencapai 2.000 orang, 1.400 di antaranya adalah tenaga pendidik atau guru kelas SD yang tersebar di 13 kecamatan.

Baca Juga :  Dwi Astutik Resmi Serahkan Formulir Calon Walikota Surabaya

“Kami harap Menteri Aparatur Negara (Menpan) segera merealisasikan rekrutmen itu. Sebab saat ini kebutuhan CPNS di Pamekasan cukup banyak yakni sekitar 2.000 orang,” ungkapnya, Rabu (31/01/2018).

Menurutnya, sampai sekarang belum ada pemberitahuan dari pemerintah pusat tentang rekrutmen Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS), termasuk kuota yang akan diberikan kepada Pamekasan. Sehingga, jika tahun ini tidak ada rekrutmen CPNS, maka dipastikan kekurangan tersebut akan bertambah.

Baca Juga :  Ketua JCW Kab. Sampang Rombak Susunan Kepengurusan

“Kenapa sampai banyak kekurangan PNS kita, karena setiap tahun ada yang pensiun, sementara tidak ada tambahan dari pemerintah pusat. Beberapa waktu lalu ada rekrutmen tetapi kuota yang diberikan sedikit, sehingga tidak mencukupi dari kekurangan itu,” pungkasnya. (man)

Berita Terkait

Polres-LBH Ansor Sumenep Komit Beri Pendampingan Hukum Gratis
PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang
RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap
Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi
Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang
Prestasi Menurun, Pengurus Baru KONI Pamekasan Dihadapkan Tantangan Berat
Wabup Sumenep: Program 2026 Harus Nyata, Bukan Habiskan Anggaran!
Dana BGN Macet, Tujuh SPPG di Sampang Mogok

Berita Terkait

Jumat, 9 Januari 2026 - 20:33 WIB

Polres-LBH Ansor Sumenep Komit Beri Pendampingan Hukum Gratis

Jumat, 9 Januari 2026 - 17:24 WIB

PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang

Jumat, 9 Januari 2026 - 13:34 WIB

RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap

Jumat, 9 Januari 2026 - 08:09 WIB

Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi

Kamis, 8 Januari 2026 - 21:21 WIB

Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang

Berita Terbaru

Caption: Manajer PLN UP3 Madura Fahmi Fahresi, diwawancara usai peresmian PJU baru di JLS Sampang, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang

Jumat, 9 Jan 2026 - 17:24 WIB

Caption: kiri, Moh Ramadhoni mewakili Direktur RSUD Pamekasan saat ditemui awak media, (dok. Kurdi Rega Media).

Daerah

RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap

Jumat, 9 Jan 2026 - 13:34 WIB

Caption: potongan video viral, sejumlah warga Desa Penyaksagan menampung cairan dari semburan sumur bor menggunakan botol, (dok. Syafin Rega Media).

Peristiwa

Geger! Sumur Bor di Bangkalan Semburkan Minyak Mentah

Jumat, 9 Jan 2026 - 10:05 WIB

Caption: Bupati Sampang H Slamet Junaidi melakukan peninjauan sebelum meresmikan Penerangan Jalan Umum baru di JLS, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi

Jumat, 9 Jan 2026 - 08:09 WIB