2017 Sampai Februari 2018, 64 Bencana Alam Terjadi Di Sampang

- Jurnalis

Jumat, 23 Februari 2018 - 09:30 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sampang, (regamedianews.com) – Badan Penanggulangan Bencana Daerah BPBD Sampang menyatakan sebanyak 64 bencana alam terjadi di wilayah Kabupaten Sampang. Data tersebut tercatat dari tahun 2017 hingga Februari 2018.

Kepala BPBD Sampang Anang Djonaidi mengatakan, bencana yang terjadi meliputi, longsor, angin puting beliung, Banjir dan pohon tumbang. Sementara bencana alam yang terjadi di Sampang didominasi bencana longsor dan pohon tumbang.

Baca Juga :  Dinas Perikanan Sampang Gelar Pembinaan Petambak Garam

“Mulai Januari hingga Desember 2017 sebanyak 61 bencana alam terjadi di wilayah Sampang, sementara dari Januari hingga Februari mencapai 3 bencana terjadi,” terangnya, Jum’at (23/02/2018).

Menurutnya, kejadian 64 bencana alam tersebut, tidak menimbulkan korban jiwa, hanya mengalami kerugian ratusan juta rupiah pada bangunan yang terkena angin puting beliung.

Baca Juga :  Kasus Dugaan Pemalsuan Tanda Tangan Oleh Oknum DPRD di Pamekasan Terkesan Buntu

“Titik rawan bencana alam di Kabupaten Sampang berada di wilayah Kecamatan Kota Sampang, Kedungdung, Robatal, Camplong, Tambelangan dan Karangpenang,” sebutnya. (har/adi)

Berita Terkait

Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi
Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang
Prestasi Menurun, Pengurus Baru KONI Pamekasan Dihadapkan Tantangan Berat
Wabup Sumenep: Program 2026 Harus Nyata, Bukan Habiskan Anggaran!
Dana BGN Macet, Tujuh SPPG di Sampang Mogok
DPRD Pamekasan Soroti Sentra Batik Kalampar “Mangkrak”
Wabup Sumenep Tekankan ASN Tinggalkan Pola Kerja Lama
Kasus Pajak RSMZ, Ketua GAIB Ultimatum Kejari Sampang

Berita Terkait

Jumat, 9 Januari 2026 - 08:09 WIB

Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi

Kamis, 8 Januari 2026 - 21:21 WIB

Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang

Kamis, 8 Januari 2026 - 12:43 WIB

Prestasi Menurun, Pengurus Baru KONI Pamekasan Dihadapkan Tantangan Berat

Rabu, 7 Januari 2026 - 18:33 WIB

Wabup Sumenep: Program 2026 Harus Nyata, Bukan Habiskan Anggaran!

Selasa, 6 Januari 2026 - 14:04 WIB

Dana BGN Macet, Tujuh SPPG di Sampang Mogok

Berita Terbaru

Caption: Bupati Sampang H Slamet Junaidi melakukan peninjauan sebelum meresmikan Penerangan Jalan Umum baru di JLS, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi

Jumat, 9 Jan 2026 - 08:09 WIB

Caption: Bupati Sampang H Slamet Junaidi meresmikan PJU baru di Jalan Lingkar Selatan, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang

Kamis, 8 Jan 2026 - 21:21 WIB