Kompak, Kepolisian dan Pemkab Pamekasan Gencar Lakukan Penertiban Orang Gila

- Jurnalis

Rabu, 28 Februari 2018 - 06:48 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pamekasan, (regamedianews.com) – Mengantisipasi adanya tindakan kriminalitas yang dilakukan oleh pengidap gangguan jiwa / orang gila, seperti maraknya pemberitaan sebelumnya, Kepolisian Polres Pamekasan, gencar melakukan penertiban orang gila (orgil) di pinggir jalan dalam kota.

Kapolres Pamekasan AKBP Teguh Wibowo mengatakan, langkah tersebut dimaksudkan untuk mengantisipasi tindakan kriminalitas oleh mereka (orang gila, red). Seperti terjadi di sejumlah daerah lain, orang-orang yang mengidap penyakit gangguan jiwa itu menimbulkan keresahan di masyarakat.

Baca Juga :  Mahasiswa Demo DPRD Pamekasan, Tolak Revisi UU TNI

“Kami telah mengamankan beberapa orang gila yang berkeliaran di wilayah kota. Selanjutnya, kami serahkan ke Dinas Sosial (Dinsos) Pamekasan untuk dilakukan langkah lanjutan,” tandasnya, Rabu (28/02/2017).

Sementara ditempat terpisah, Kepala Dinsos Pamekasan, Syaiful Anam mengatakan, setelah menerima orang gila dari kepolisian, pihaknya langsung mencari tahu keluarganya untuk berkoordinasi mengenai penanganannya.

“Kebetulan orang gila yang kami terima dari polisi itu masih bisa diajak bicara. Dari keterangannya itu, kami cari tahu sanak saudaranya,” ujar.

Baca Juga :  BMKG; Diperairan Sumenep Diprediksi Akan Terjadi Gelombang Tinggi

Syaiful menambahkan, sebelum diserahkan ke pihak keluarga, pihaknya juga melakukan koordinasi dengan Dinas Kesehatan (Dinkes) agar dilakukan pemeriksaan awal para orgil itu.

“Setelah diperiksa di pelayanan kesehatan, kami tawarkan kepada keluarga, apakah yang bersangkutan (orang gila) akan dilakukan rehabilitasi atau dirawat sendiri di rumahnya,” ungkapnya. (man)

Berita Terkait

Seorang Kakek di Sampang Tewas Terbakar
Geger! Penemuan Tengkorak Manusia di Sampang
Bersimbah Darah!, Pria Asal Pamekasan Jadi Korban Pembacokan di Bangkalan
Wabup Pamekasan Dorong Aspirasi Warga Dituntaskan di Tingkat Desa
PCNU Sampang Matangkan Persiapan Harlah NU Ke-103
Skandal Siswa Fiktif SDN Batuporo Timur 1 Sampang Terkuak
BPJS Ketenagakerjaan Perluas Perlindungan Jamsos Tenaga Pendidik Madrasah di Bangkalan
SDN Tlagah 2 Bangkalan Ambruk, Hak Keamanan Siswa Terabaikan

Berita Terkait

Rabu, 21 Januari 2026 - 16:00 WIB

Seorang Kakek di Sampang Tewas Terbakar

Rabu, 21 Januari 2026 - 14:58 WIB

Geger! Penemuan Tengkorak Manusia di Sampang

Selasa, 20 Januari 2026 - 23:02 WIB

Bersimbah Darah!, Pria Asal Pamekasan Jadi Korban Pembacokan di Bangkalan

Selasa, 20 Januari 2026 - 16:51 WIB

PCNU Sampang Matangkan Persiapan Harlah NU Ke-103

Selasa, 20 Januari 2026 - 13:43 WIB

Skandal Siswa Fiktif SDN Batuporo Timur 1 Sampang Terkuak

Berita Terbaru

Caption: jenazah Safi'ih seorang kakek yang tewas terbakar ditutupi kain sebelum dimakamkan, (sumber foto: BPBD Sampang).

Peristiwa

Seorang Kakek di Sampang Tewas Terbakar

Rabu, 21 Jan 2026 - 16:00 WIB

Caption: potongan video amatir, tulang tengkorak manusia dilakukan pemeriksaan awal di ruang mayat RSUD dr.Mohammad Zyn Sampang, (dok. Harry Rega Media).

Peristiwa

Geger! Penemuan Tengkorak Manusia di Sampang

Rabu, 21 Jan 2026 - 14:58 WIB

Caption: tersangka kasus curanmor inisial MN, tengah diamankan anggota Satreskrim Polres Bangkalan, (dok. Syafin Rega Media).

Hukum&Kriminal

Kasus Curanmor di Pasar Tanah Merah Terungkap

Rabu, 21 Jan 2026 - 09:09 WIB

Caption: kedatangan Ketua Ormas Gaib Perjuangan Habib Yusuf ke Kantor Kejari Sampang, ditemui Kasi Intelijen dan Kasi Pidsus, (dok. Harry Rega Media).

Hukum&Kriminal

Hampir 5 Bulan, Kasus Pajak RSMZ Sampang Nihil Tersangka

Selasa, 20 Jan 2026 - 20:04 WIB