Tahun 2018, Seluruh SMP Di Bangkalan Dipastikan Bisa Gelar UNBK

- Jurnalis

Kamis, 1 Maret 2018 - 08:23 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bangkalan, (regamedianews.com) – Tahun ini seluruh SMP baik negeri maupun swasta di Kabupaten Bangkalan akan menggelar Ujian Nasional Berbasis Komputer (UNBK). Masing-masing sekolah sudah mulai melaksanakan simulasi dengan latihan mengerjakan soal-soal online.

“Tahun 2018, seluruh SMP yang ada diseluruh wilayah Kabupaten Bangkalan bisa dipastikan 100 persen menggelar UNBK,” terang Sekretaris Dinas Pendidikan (Disdik) Kabupaten Bangkalan, Bambang Mustika, Kamis (01/03/2018).

Menurutnya, kebutuhan utama sarana dan prasarana dalam pelaksanaan UNBK ini adalah ketersediaan server dan komputer. Akan tetapi, bagi sekolah yang tidak memiliki komputer sesuai dengan kebutuhan bisa meminjam laptop milik siswa. Sementara untuk server anggarannya sekitar Rp 12 juta.

Baca Juga :  Persoalan Tim Formatur PAN Dari Luar Pamekasan Selesai

“Sebelumnya ada 10 SMP swasta yang menyatakan tidak sanggup menggelar UNBK karena keterbatasan sarana dan prasaran. Namun, pada akhirnya menyanggupi setelah melalui proses musyawarah bersama,” tandasnya. (tar)

Berita Terkait

Mahasiswa UTM Sosialisasi Anti Bullying di SMPN 1 Kamal
Mahasiswa UTM Sosialisasi ‘Stop Bullying’ Wujudkan Sekolah Aman
ESP PLTU Anggrek Bermasalah, Pemda Didesak Turun Tangan
Bupati Sampang Tekan OPD Tingkatkan Kinerja
PHE WMO Bangun Ekosistem Laut Produktif di Tlangoh
Hari Bhakti Kemenimipas, Momentum Lapas Memperkuat Transformasi
Pemkab Bangkalan Matangkan Pinjam Pakai Terminal Tipe A
Tahun 2025, Jumlah Janda di Sampang Melonjak

Berita Terkait

Sabtu, 22 November 2025 - 18:18 WIB

Mahasiswa UTM Sosialisasi Anti Bullying di SMPN 1 Kamal

Sabtu, 22 November 2025 - 08:58 WIB

Mahasiswa UTM Sosialisasi ‘Stop Bullying’ Wujudkan Sekolah Aman

Jumat, 21 November 2025 - 12:29 WIB

Bupati Sampang Tekan OPD Tingkatkan Kinerja

Kamis, 20 November 2025 - 12:19 WIB

PHE WMO Bangun Ekosistem Laut Produktif di Tlangoh

Rabu, 19 November 2025 - 20:08 WIB

Hari Bhakti Kemenimipas, Momentum Lapas Memperkuat Transformasi

Berita Terbaru

Caption: mahasiswa UTM bekali siswa-siswi SMPN 1 Kamal Bangkalan tentang pemahaman anti bullying, (dok. regamedianews).

Daerah

Mahasiswa UTM Sosialisasi Anti Bullying di SMPN 1 Kamal

Sabtu, 22 Nov 2025 - 18:18 WIB

Caption: Bupati Pamekasan Kholilurrahman membuka Kejurprov Jatim road race 2025, (dok. regamedianews).

Olahraga

Bupati Pamekasan Buka Kejurprov Road Race 2025

Sabtu, 22 Nov 2025 - 12:12 WIB

Caption: sebelum ditangkap dan dibawa ke Mako Polres Sampang, tersangka inisial S sempat bersembunyi dibawah kolong ranjang, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Mau Ditangkap, Maling di Sampang ‘Ngumpet’ Dibawah Ranjang

Jumat, 21 Nov 2025 - 19:39 WIB

Caption: gambar ilustrasi cuaca ekstrem berupa hujan disertai petir, (dok. regamedianews).

Peristiwa

36 Wilayah di Jawa Timur Dihantui Cuaca Ekstrem

Jumat, 21 Nov 2025 - 17:16 WIB