Gelar Operasi Keselamatan Semeru 2018, Polres Sumenep Kedepankan Teguran Dari Pada Penindakan

- Jurnalis

Selasa, 6 Maret 2018 - 12:12 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sumenep, (regamedianews.com) – Kepolisian Resor (Polres) Sumenep, menggelar pasukan operasi keselamatan Semeru 2018. Dalam operasi kali ini, Polres setempat mengedepankan teguran terhadap pengendara yang melakukan pelanggaran lalu lintas.

Kapolres Sumenep, AKBP Fadillah Zulkarnain mengatakan, dalam operasi keselamatan ini pihaknya mengedepankan teguran daripada penindakan dan menekan angka kecelakaan lalu lintas. Operasi keselamatan Semeru Polres menerjunkan 65 personel gabungan, termasuk dari Satreskrim. Operasi ini sifatnya mobile hingga di wilayah kecamatan terjauh.

Baca Juga :  Ini Hasil RDP DPRD Provinsi Sulawesi Selatan Kota Makassar, FDOKT, SDGM dan PT. Gojek Indonesia

“Personel yang diturunkan itu gabungan, termasuk dari Reskrim. Sebab, selain melakukan teguran bagi pengendara yang melanggar administrasi, juga akan melakukan penindakan bagi pengendara yang dicurigai pelaku kriminal,” tegasnya.

Operasi keselamatan Semeru dimulai sejak kemarin, senin (05/03/2018) dan akan berakhir hingga tanggal 25 Maret 2018. Sasarannya, semua pengendara, baik muda maupun tua. Sebab, selama ini banyak laka lantas yang terjadi di Kabupaten Sumenep disebabkan kelalaian dari pengendara.

Baca Juga :  Irwan Jabat Kasat Reskrim Polres Sumenep

“Semoga dengan operasi keselamatan semeru ini bisa menekan angka kecelakaan di Sumenep,” harapnya. (sap)

Berita Terkait

Resmi Dilaunching, SPPG Torjunan Komitmen Sajikan Menu Higienis
MUI Sampang Larang Haflatul Imtihan Diisi Hiburan Langgar Syariat
Ra Mahfudz Proyeksikan Torjun Jadi Jantung Pemerintahan Sampang
Forkot Pamekasan Endus Aroma ‘Titipan’ Proyek di APBD 2025
PLN Pamekasan Beberkan Penyebab Listrik Padam
Musrenbang Kedungdung, Alan Kaisan Tekankan Pemerintah Desa Kreatif dan Inovatif
Tepis Isu Negatif, Bupati Sampang Fokus Pembangunan Nyata di Robatal
“Gulung Tikar” SDN Batuporo Timur 1 Sampang Tinggal Menunggu Waktu

Berita Terkait

Rabu, 28 Januari 2026 - 18:29 WIB

Resmi Dilaunching, SPPG Torjunan Komitmen Sajikan Menu Higienis

Rabu, 28 Januari 2026 - 15:17 WIB

MUI Sampang Larang Haflatul Imtihan Diisi Hiburan Langgar Syariat

Selasa, 27 Januari 2026 - 23:42 WIB

Ra Mahfudz Proyeksikan Torjun Jadi Jantung Pemerintahan Sampang

Selasa, 27 Januari 2026 - 20:43 WIB

PLN Pamekasan Beberkan Penyebab Listrik Padam

Selasa, 27 Januari 2026 - 10:02 WIB

Musrenbang Kedungdung, Alan Kaisan Tekankan Pemerintah Desa Kreatif dan Inovatif

Berita Terbaru

Caption: Petugas Perum Bulog Cabang Madura dan Dinas Perdagangan Sumenep, sosialisasi dan pengawasan langsung ke pasar, (dok. Kurdi Rega Media).

Ekonomi

Bulog Madura Siap Gelontorkan Minyakita di Pasar Rakyat

Rabu, 28 Jan 2026 - 17:07 WIB

Caption: Satreskrim Polres Sampang menyerahkan kerangka manusia yang sudah teridentifikasi ke pihak keluarga di RSUD dr.Mohammad Zyn, (dok. Harry Rega Media).

Hukum&Kriminal

Teridentifikasi, Teka-Teki Kerangka Manusia di Sampang Terungkap

Rabu, 28 Jan 2026 - 11:15 WIB