Sampang Kembali Tergenang Banjir, Warga Harapkan Pemerintah Cepat Bertindak

- Jurnalis

Senin, 12 Maret 2018 - 03:36 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sampang, (regamedianews.com) – Banjir kembali melanda Kota bahari Sampang, Madura, Minggu malam (11/03/2018). Banjir kiriman akibat curah hujan yang terjadi begitu tinggi di daerah Sampang utara yang meliputi wilayah Kecamatan Robatal, Karang Penang dan Kedungdung mengakibatkan banjir terjadi kembali, hingga Senin (12/03) debit air masih menggenangi Kota Sampang, sehingga sempat melumpuhkan arus lalu lintas di beberapa titik.

Pantauan regamedianews.com dilapangan, ada beberapa desa yang biasanya menjadi langganan banjir di kota Sampang, yakni Desa Kemuning, Tanggumong, Pasean, Panggung, Kelurahan Dalpenang, Rongtengah, Polagan, dan Kelurahan Gunung Sekar.

Baca Juga :  76 Peserta CPNS di Sampang Gugur Ikuti Tes SKD, Ini Penyebabnya

Salah satu warga Jl. Kenari Kelurahan Gunung Sekar, Nurul Hidayat mengatakan, banjir yang dipastikan selalu melanda kotanya itu terjadi bila dikawasan utara hujan lebat, dirinya berharap Pemerintah Segera mencarikan solusi untuk mengantisipasi hal tersebut.

“Ini sudah berkali-kali terjadi, sudah sepantasnya dan selayaknya dicarikan solusi yang ideal dan cepat bertindak, kasihan para korban,” ujarnya.

Baca Juga :  Operasi Patuh di Bangkalan Jaring 604 Pelanggar

Menurutnya pemuda yang setiap harinya beraktivitas sebagai pegiat pengawas korupsi, Sampang bukan hanya sekali dua kali dilanda banjir, sudah selayaknya jika hal ini dianggap hal serius untuk di carikan solusi.

“Apalagi saat ini sudah menjelang Pilkada Sampang, setidak para kandidat dari tiga Paslon bisa menunjukan langkah khusus, salah satunya mengatasi banjir dan bagaimana cara Sampang bebas banjir,” pungkasnya. (har/adi)

Berita Terkait

Wabup Sumenep: Program 2026 Harus Nyata, Bukan Habiskan Anggaran!
Dana BGN Macet, Tujuh SPPG di Sampang Mogok
DPRD Pamekasan Soroti Sentra Batik Kalampar “Mangkrak”
Wabup Sumenep Tekankan ASN Tinggalkan Pola Kerja Lama
Kasus Pajak RSMZ, Ketua GAIB Ultimatum Kejari Sampang
PWI Bangkalan Bedah Tantangan Jurnalisme Era Post Truth
Dua Truk Adu Banteng di Jalan Raya Camplong Sampang
Sidak Disperta, DPRD Sampang Desak Percepatan Distribusi Alsintan

Berita Terkait

Rabu, 7 Januari 2026 - 18:33 WIB

Wabup Sumenep: Program 2026 Harus Nyata, Bukan Habiskan Anggaran!

Selasa, 6 Januari 2026 - 14:04 WIB

Dana BGN Macet, Tujuh SPPG di Sampang Mogok

Selasa, 6 Januari 2026 - 08:52 WIB

DPRD Pamekasan Soroti Sentra Batik Kalampar “Mangkrak”

Senin, 5 Januari 2026 - 18:38 WIB

Wabup Sumenep Tekankan ASN Tinggalkan Pola Kerja Lama

Senin, 5 Januari 2026 - 12:39 WIB

Kasus Pajak RSMZ, Ketua GAIB Ultimatum Kejari Sampang

Berita Terbaru

Caption: Mako Kepolisian Resor Sampang, Jl.Jamaluddin No.02, (dok. Harry Rega Media).

Hukum&Kriminal

Cek Disini…! Daftar Motor Hasil Ungkap Polres Sampang

Rabu, 7 Jan 2026 - 19:27 WIB

Caption: Juhari diwawancara awak media, usai dilantik sebagai anggota DPRD Sampang Fraksi Partai NasDem, (dok. Harry Rega Media).

Politik

Menang di MA, Juhari Sah Duduki Kursi DPRD Sampang

Rabu, 7 Jan 2026 - 16:28 WIB

Caption: dua spesialis pencurian sepeda motor inisial S dan AS, digelandang penyidik Satreskrim Polres Sampang, (dok. foto istimewa).

Hukum&Kriminal

Satu Persatu Bandit Motor Sampang Diringkus

Rabu, 7 Jan 2026 - 08:08 WIB

Caption: tidak perlu antre ke rumah sakit, masyarakat Sampang bisa menggunakan aplikasi Mobile JKN untuk daftar berobat (dok. Harry Rega Media).

Kesehatan

Berobat Ke RSUD Sampang Kini Bisa Daftar Online

Selasa, 6 Jan 2026 - 17:32 WIB