Beredar Isu Transportasi Online Masuk Kota Bangkalan, Dishub Akan Lakukan Langkah Ini

- Jurnalis

Selasa, 13 Maret 2018 - 08:59 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bangkalan, (regamedianews.com) – Jasa transportasi online sudah ada yang beroperasi di Kota Bangkalan, Madura, seperti halnya taksi dan ojek online. Namun, sampai saat ini belum ada laporan pasti dari penyedia jasa transportasi tersebut ke Dinas Perhubungan (Dishub) Bangkalan.

Kepala Dishub Bangkalan Ram Halili, mengatakan, penyedia layanan transportasi online sudah masuk dan beroperasi. Menanggapi hal tersebut pihaknya akan melakukan tindakan antisipasi, khawatir terjadinya konflik horizontal.

Baca Juga :  Sambil Bagi Sembako, Bupati Bangkalan Imbau Warganya Tidak Mudik

“Kami akan segera mengumpulkan paguyuban penyedia layanan transportasi umum konvensional di Bangkalan. Rencananya April nanti kami kumpulkan. Kami juga ada agenda rapat di Jakarta. Sekaligus ingin memperjelas mengenai keberadaan transportasi online ini,” terangnya, Selasa (13/03/2018).

Baca Juga :  Surat Pernyataan Penolakan Imunisasi Puskesmas Kamoning Dicabut, Ini Pesan Dinkes Sampang

Lebih lanjut Ram Halili mengungkapkan, Ia mengaku khawatir jika jasa transportasi online nantinya masuk ke Bangkalan akan terjadi konflik dengan ojek pengkolan dan mobil penumpang umum (MPU).

”Kami akan musyawarahkan dengan para penyedia transportasi konvensional, khawatir nantinya bakal terjadi konflik dengan ojek pengkolan dan MPU,” imbuhnya. (tar)

Berita Terkait

Sidak Disperta, DPRD Sampang Desak Percepatan Distribusi Alsintan
PMII Bangkalan Soroti Proyek KDMP Rp1,6 Miliar
Asal Jadi, Proyek Box Culvert Tanah Merah-Jenteh Diprotes Warga
Ra Mahfud Imbau Warga Sampang Sambut Tahun 2026 Dengan Santun
Jelang 2026, Puluhan Pejabat Pemkab Bangkalan Dirotasi
Sambut 2026, Polantas Sampang Larang Konvoi dan Knalpot Brong
Empat Puskesmas di Pamekasan Temukan Suspek Chikungunya
Pemkab Pamekasan Matangkan Penyambutan Valen D’Academy 7

Berita Terkait

Jumat, 2 Januari 2026 - 18:48 WIB

Sidak Disperta, DPRD Sampang Desak Percepatan Distribusi Alsintan

Jumat, 2 Januari 2026 - 09:03 WIB

PMII Bangkalan Soroti Proyek KDMP Rp1,6 Miliar

Rabu, 31 Desember 2025 - 19:01 WIB

Ra Mahfud Imbau Warga Sampang Sambut Tahun 2026 Dengan Santun

Rabu, 31 Desember 2025 - 12:11 WIB

Jelang 2026, Puluhan Pejabat Pemkab Bangkalan Dirotasi

Rabu, 31 Desember 2025 - 10:01 WIB

Sambut 2026, Polantas Sampang Larang Konvoi dan Knalpot Brong

Berita Terbaru

Caption: anggota Polsek Kedungdung saat mengevakuasi almarhum Muhar ke rumah duka, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Peristiwa

Kakek di Sampang Ditemukan Meninggal di Dalam Masjid

Jumat, 2 Jan 2026 - 11:17 WIB

Caption: Ketua Pengurus Cabang Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia Kabupaten Bangkalan, Abd Kholik, (dok. Syafin, Rega Media).

Daerah

PMII Bangkalan Soroti Proyek KDMP Rp1,6 Miliar

Jumat, 2 Jan 2026 - 09:03 WIB

Caption: Kasi Humas Kepolisian Resor Sampang AKP Eko Puji Waluyo, saat diwawancara awak media di ruangan kerjanya, (dok. Harry, Rega Media).

Hukum&Kriminal

Bogem Nelayan Pamekasan, Pria di Sampang Diamankan Polisi

Kamis, 1 Jan 2026 - 21:49 WIB