Setiap Tahunnya Produksi Gabah Di Sampang Meningkat Hingga Sekian

- Jurnalis

Kamis, 15 Maret 2018 - 08:22 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sampang, (regamedianews.com) – Produksi gabah di Kabupaten Sampang setiap tahunnya mengalami peningkatan, terbukti sesuai data dari Dinas pertanian setempat, luas lahan panen gabah mencapai 49.727 juta hektar, dengan produktivitas mencapai 47,9 ton perhektar atau produksi mencapai 290.526 ton gabah.

“Hasil tersebut tidak terlepas dari peran pendamping dari Dinas Pertanian serta Kodim 0828 yang ikut serta dalam mensukseskan para petani dalam produksi padi dengan hasil yang melimpah,” ujar Kepala Dinas Pertanian Kab. Sampang, Hary Soeyanto, Kamis (15/03/2018).

Baca Juga :  CCTV di Sejumlah Traffic Light di Sampang Kerap Tak Berfungsi

Sementara Kabid Sumber Daya dan Penyuluhan Pertanian, Bambang Subagio menambahkan, dalam mensukseskan swasembada pangan nasional, Dinas Pertanian tidak mematok target yang tinggi.

Baca Juga :  Soroti Pasar Modern & Warung Berjualan Saat Bulan Puasa, FPI Tuntut DPR Buat Perda Larangan

“Hal ini dibuktikan dengan patokan Serapan Gabah (Sergab) yang hanya terpaku diangka 13 ton perhari. Minimnya target Sergab yang disiapkan untuk mengurangi ketergantungan Impor beras dari luar daerah,” pungkasnya. (har/adi)

Berita Terkait

Wabup Sumenep: Program 2026 Harus Nyata, Bukan Habiskan Anggaran!
Dana BGN Macet, Tujuh SPPG di Sampang Mogok
DPRD Pamekasan Soroti Sentra Batik Kalampar “Mangkrak”
Wabup Sumenep Tekankan ASN Tinggalkan Pola Kerja Lama
Kasus Pajak RSMZ, Ketua GAIB Ultimatum Kejari Sampang
PWI Bangkalan Bedah Tantangan Jurnalisme Era Post Truth
Sidak Disperta, DPRD Sampang Desak Percepatan Distribusi Alsintan
PMII Bangkalan Soroti Proyek KDMP Rp1,6 Miliar

Berita Terkait

Rabu, 7 Januari 2026 - 18:33 WIB

Wabup Sumenep: Program 2026 Harus Nyata, Bukan Habiskan Anggaran!

Selasa, 6 Januari 2026 - 14:04 WIB

Dana BGN Macet, Tujuh SPPG di Sampang Mogok

Selasa, 6 Januari 2026 - 08:52 WIB

DPRD Pamekasan Soroti Sentra Batik Kalampar “Mangkrak”

Senin, 5 Januari 2026 - 18:38 WIB

Wabup Sumenep Tekankan ASN Tinggalkan Pola Kerja Lama

Senin, 5 Januari 2026 - 12:39 WIB

Kasus Pajak RSMZ, Ketua GAIB Ultimatum Kejari Sampang

Berita Terbaru

Caption: Mako Kepolisian Resor Sampang, Jl.Jamaluddin No.02, (dok. Harry Rega Media).

Hukum&Kriminal

Cek Disini…! Daftar Motor Hasil Ungkap Polres Sampang

Rabu, 7 Jan 2026 - 19:27 WIB

Caption: Juhari diwawancara awak media, usai dilantik sebagai anggota DPRD Sampang Fraksi Partai NasDem, (dok. Harry Rega Media).

Politik

Menang di MA, Juhari Sah Duduki Kursi DPRD Sampang

Rabu, 7 Jan 2026 - 16:28 WIB

Caption: dua spesialis pencurian sepeda motor inisial S dan AS, digelandang penyidik Satreskrim Polres Sampang, (dok. foto istimewa).

Hukum&Kriminal

Satu Persatu Bandit Motor Sampang Diringkus

Rabu, 7 Jan 2026 - 08:08 WIB

Caption: tidak perlu antre ke rumah sakit, masyarakat Sampang bisa menggunakan aplikasi Mobile JKN untuk daftar berobat (dok. Harry Rega Media).

Kesehatan

Berobat Ke RSUD Sampang Kini Bisa Daftar Online

Selasa, 6 Jan 2026 - 17:32 WIB