Dinkes; Masih Banyak Penduduk Sumenep Yang Tak Masuk di BPJS

- Jurnalis

Jumat, 23 Maret 2018 - 07:36 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sumenep, (regamedianews.com) – Pada tahun 2019 mendatang Pemerintah menargetkan seluruh penduduk sudah terdaftar di Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Kesehatan, salah satunya yakni di Kabupaten Sumenep.

Berdasarkan informasi yang dihimpun regamedianews.com, sampai saat ini, di Kabupaten Sumenep masih ada hampir 400 penduduk yang belum terdaftar sebagai peserta BPJS. Namun saat ini Pemerintah setempat sudah mengimbau masyarakat agar segera mendaftar.

Baca Juga :  KUA Pangarengan Tolak Pernikahan Di Bawah Umur

Kepala Dinas Kesehatan (Dinkes) Sumenep, A. Fatoni menyebutkan, dari jumlah penduduk sekitar 1,1 juta, yang sudah memiliki kartu BPJS sampai sekarang sekitar 700 ribu penduduk. Dari jumlah tersebut, sekira 543 ribu penduduk miskin dibiayai oleh APBN.

“Permasalahannya, masih ada hampir 400 ribuan yang belum memiliki kartu BPJS. Makanya, kami harap masyarakat yang merasa mampu segera ikut BPJS,” tandasnya, Jum’at (23/03/2018).

Baca Juga :  Dinkes Sampang Panggil Oknum Bidan Selingkuh

Ia menilai, iuran BPJS tidak banyak. Hanya Rp 23.500 per orang tiap bulan. Apabila dalam satu keluarga hanya ada lima orang, maka tiap bulan hanya akan membayar iuran Rp 117.500.

“Silakan daftarkan diri ke BPJS, apabila terjadi sesuatu, sakit misalnya, itu tidak repot lagi untuk berobat. Kami menarget, 2019 seluruh penduduk sudah terdaftar,” pungkasnya. (sap)

Berita Terkait

Asal Jadi, Proyek Box Culvert Tanah Merah-Jenteh Diprotes Warga
Ra Mahfud Imbau Warga Sampang Sambut Tahun 2026 Dengan Santun
Jelang 2026, Puluhan Pejabat Pemkab Bangkalan Dirotasi
Sambut 2026, Polantas Sampang Larang Konvoi dan Knalpot Brong
Empat Puskesmas di Pamekasan Temukan Suspek Chikungunya
Pemkab Pamekasan Matangkan Penyambutan Valen D’Academy 7
Buntut Kasus RS Nindhita, DPRD Sampang Didemo
MUI Sampang Imbau Masyarakat: Tahun Baru Tanpa Euforia

Berita Terkait

Kamis, 1 Januari 2026 - 10:13 WIB

Asal Jadi, Proyek Box Culvert Tanah Merah-Jenteh Diprotes Warga

Rabu, 31 Desember 2025 - 19:01 WIB

Ra Mahfud Imbau Warga Sampang Sambut Tahun 2026 Dengan Santun

Rabu, 31 Desember 2025 - 12:11 WIB

Jelang 2026, Puluhan Pejabat Pemkab Bangkalan Dirotasi

Selasa, 30 Desember 2025 - 10:39 WIB

Empat Puskesmas di Pamekasan Temukan Suspek Chikungunya

Senin, 29 Desember 2025 - 20:34 WIB

Pemkab Pamekasan Matangkan Penyambutan Valen D’Academy 7

Berita Terbaru

Caption: dua pelaku curanmor inisial AA dan ZA tengah diperiksa penyidik Satreskrim, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Hukum&Kriminal

Dua Bandit Motor Asal Camplong Berhasil Diringkus

Kamis, 1 Jan 2026 - 08:08 WIB

Caption: suasana saat berlangsungnya doa bersama yang digelar Rutan Sampang untuk korban bencana Aceh dan Sumatera, (dok. foto istimewa).

Sosial

Napi Rutan Sampang Doakan Korban Bencana Aceh-Sumatera

Rabu, 31 Des 2025 - 16:36 WIB

Caption: penandatanganan SK Bupati Bangkalan tentang rotasi jabatan pejabat strategis Pemkab Bangkalan, (dok. Syafin, Rega Media).

Daerah

Jelang 2026, Puluhan Pejabat Pemkab Bangkalan Dirotasi

Rabu, 31 Des 2025 - 12:11 WIB