DPRD Pamekasan Sepakat Ajukan Khalil Asy’ari Sebagai Bupati

- Jurnalis

Jumat, 23 Maret 2018 - 07:31 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pamekasan, (regamedianews.com) – Setelah menerima menerima surat dari Mendagri tentang pemberhentian Ach. Syafii sebagai Bupati Pamekasan, Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) setempat langsung menindaklanjutinya dengan melakukan rapat paripurna, pada Selasa, 20 Maret 2018 kemarin.

Ketua DPRD Pamekasan, Halili Yasin mengatakan, dalam rapat tersebut menghasilkan kesepakatan serta mengusulkan Wakil Bupati Kholil Asy’ari sebagai Bupati Pamekasam menggantikan posisi Ach. Syafii yang saat ini menjalani vonis hukuman oleh KPK, karena terbukti terlibat dalam kasus suap program dana desa.

Baca Juga :  Jelang Pemilu, Polres Pamekasan Siaga Cipta Kondisi

“Hasil keputusan rapat itu, kami mengusulkan bapak wakil bupati Kholil Asy’ari untuk diangkat sebagai bupati. Suratnya sudah kami kirim hari rabu kemarin ke Mendagri melalui gubernur,” terangnya, Jum’at (23/03).

Lebih lanjut Halili mengatakan, selanjutnya tinggal menunggu keputusan Mendagri. Dalam usulan tersebut hanya pengangkatan bupati, tanpa wakil bupati, karena masa jabatannya selesai hingga Sabtu, 21 April 2018.

Baca Juga :  BPJS Ketenagakerjaan Pastikan Penanganan Cidera Pemain Madura United Sesuai Prosedur

“Khalil Asy’ari di usulkan sebagai bupati tanpa wakil bupati, karena sebentar lagi (bulan april, red) waktunya sudah selesai. Kami berharap Mendagri segera ada jawaban, karena masa jabatannya tinggal satu bulan lagi,” ucapnya. (man)

Berita Terkait

Diskominfo Bangkalan Jadi Rujukan Transparansi Digital
Bupati Sampang: Anggaran Terbatas, Jaminan Kesehatan Harus Tetap Jalan
Pamekasan Darurat Perceraian, 1.694 Kasus Masuk Pengadilan Agama
Musrenbang Banyuates, Ra Mahfudz Beberkan 4 Prioritas Sampang 2027
Lecehkan Atlet, KBI Bangkalan Desak Ketua Pengprov Jatim Dicopot
Blak-Blakan! Kades Waru Barat ‘Semprot’ PDAM Depan Bupati Pamekasan
Resmi Dilaunching, SPPG Torjunan Komitmen Sajikan Menu Higienis
MUI Sampang Larang Haflatul Imtihan Diisi Hiburan Langgar Syariat

Berita Terkait

Jumat, 30 Januari 2026 - 22:48 WIB

Diskominfo Bangkalan Jadi Rujukan Transparansi Digital

Jumat, 30 Januari 2026 - 08:49 WIB

Bupati Sampang: Anggaran Terbatas, Jaminan Kesehatan Harus Tetap Jalan

Kamis, 29 Januari 2026 - 19:07 WIB

Pamekasan Darurat Perceraian, 1.694 Kasus Masuk Pengadilan Agama

Kamis, 29 Januari 2026 - 13:08 WIB

Musrenbang Banyuates, Ra Mahfudz Beberkan 4 Prioritas Sampang 2027

Rabu, 28 Januari 2026 - 22:39 WIB

Lecehkan Atlet, KBI Bangkalan Desak Ketua Pengprov Jatim Dicopot

Berita Terbaru

Caption: Wakil Ketua DPRD Tulungagung pose dengan pihak Diskominfo Bangkalan usai agenda studi banding, (sumber foto: laman resmi Pemkab Bangkalan).

Daerah

Diskominfo Bangkalan Jadi Rujukan Transparansi Digital

Jumat, 30 Jan 2026 - 22:48 WIB

Caption: anggota Persit Kodim 0827 Sumenep bersama Bhayangkari Polres Sumenep saat donor darah, (sumber foto. Media Center Sumenep).

Sosial

Persit Kodim 0827 Sumenep Kompak Donor Darah

Jumat, 30 Jan 2026 - 19:44 WIB

Caption: tampak polisi tidak berseragam bersama warga, mengevakuasi terduga pelaku pencurian ke UGD RSUD dr.Mohammad Zyn Sampang, (dok. foto istimewa).

Peristiwa

Terduga Maling di Sampang Nyaris Tewas Diamuk Warga

Jumat, 30 Jan 2026 - 18:52 WIB

Caption: Satreskrim Polres Sampang menyerahkan kerangka manusia yang sudah teridentifikasi ke pihak keluarga di RSUD dr.Mohammad Zyn, (dok. Harry Rega Media).

Hukum&Kriminal

Polres Sampang Dalami Motif Kematian Fauzen

Jumat, 30 Jan 2026 - 14:32 WIB