DPRD Pamekasan Sepakat Ajukan Khalil Asy’ari Sebagai Bupati

- Jurnalis

Jumat, 23 Maret 2018 - 07:31 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pamekasan, (regamedianews.com) – Setelah menerima menerima surat dari Mendagri tentang pemberhentian Ach. Syafii sebagai Bupati Pamekasan, Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) setempat langsung menindaklanjutinya dengan melakukan rapat paripurna, pada Selasa, 20 Maret 2018 kemarin.

Ketua DPRD Pamekasan, Halili Yasin mengatakan, dalam rapat tersebut menghasilkan kesepakatan serta mengusulkan Wakil Bupati Kholil Asy’ari sebagai Bupati Pamekasam menggantikan posisi Ach. Syafii yang saat ini menjalani vonis hukuman oleh KPK, karena terbukti terlibat dalam kasus suap program dana desa.

“Hasil keputusan rapat itu, kami mengusulkan bapak wakil bupati Kholil Asy’ari untuk diangkat sebagai bupati. Suratnya sudah kami kirim hari rabu kemarin ke Mendagri melalui gubernur,” terangnya, Jum’at (23/03).

Lebih lanjut Halili mengatakan, selanjutnya tinggal menunggu keputusan Mendagri. Dalam usulan tersebut hanya pengangkatan bupati, tanpa wakil bupati, karena masa jabatannya selesai hingga Sabtu, 21 April 2018.

Baca Juga :  Sertijab dan Rapat Paripurna DPRD Mendengarkan Pidato Penyampaian Visi Misi, Bupati-Wabup Sampang Siap Tuntaskan Janjinya Saat Kampanye

“Khalil Asy’ari di usulkan sebagai bupati tanpa wakil bupati, karena sebentar lagi (bulan april, red) waktunya sudah selesai. Kami berharap Mendagri segera ada jawaban, karena masa jabatannya tinggal satu bulan lagi,” ucapnya. (man)

Berita Terkait

Perkara Pencabulan Anak di Sampang Menonjol
Operasi Zebra 2025, Polres Bangkalan Incar 8 Pelanggaran
Aksi Peduli Pendidikan: Sulap Sekolah Dengan Mural Cantik
14 Hari !, Polres Sampang Gelar Operasi Zebra 2025
Lapas Narkotika Pamekasan Geber Baksos
Kejati dan BPK Didesak Periksa Proyek SMKN Model Gorontalo
64 Napi Narkotika Pamekasan Bebas Bersyarat
LSM Walihua Soroti Proyek Refitalisasi SMKN Model Gorontalo

Berita Terkait

Selasa, 18 November 2025 - 08:59 WIB

Perkara Pencabulan Anak di Sampang Menonjol

Senin, 17 November 2025 - 18:51 WIB

Operasi Zebra 2025, Polres Bangkalan Incar 8 Pelanggaran

Senin, 17 November 2025 - 14:37 WIB

Aksi Peduli Pendidikan: Sulap Sekolah Dengan Mural Cantik

Senin, 17 November 2025 - 09:44 WIB

Lapas Narkotika Pamekasan Geber Baksos

Senin, 17 November 2025 - 08:46 WIB

Kejati dan BPK Didesak Periksa Proyek SMKN Model Gorontalo

Berita Terbaru

Caption: Kajari Sampang Fadilah Hilmi (baju cokelat), diwawancara awak media usai pemusnahan barang bukti pidana yang inkracht, (dok. regamedianews).

Daerah

Perkara Pencabulan Anak di Sampang Menonjol

Selasa, 18 Nov 2025 - 08:59 WIB

Caption: Kapolres Bangkalan AKBP Hendro Sukmono sematkan pita kepada anggotanya, tanda dimulainya Operasi Zebra Semeru 2025, (sumber foto: Humas Polres Bangkalan).

Daerah

Operasi Zebra 2025, Polres Bangkalan Incar 8 Pelanggaran

Senin, 17 Nov 2025 - 18:51 WIB

Caption: pemotongan pita, tanda selesainya dan peresmian project mahasiswa Program Study Sastra Inggris UTM, (dok. foto istimewa).

Daerah

Aksi Peduli Pendidikan: Sulap Sekolah Dengan Mural Cantik

Senin, 17 Nov 2025 - 14:37 WIB

Caption: didampingi perwakilan Forkopimda, Kajari Sampang tunjukkan BB narkotika jenis sabu-sabu yang hendak dimusnahkan, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Kejari Sampang Musnahkan BB 1,4 Kg Narkotika

Senin, 17 Nov 2025 - 13:17 WIB