DPRD Pamekasan Ajukan Khalil Asy’ari Sebagai Bupati Definitif

- Jurnalis

Jumat, 30 Maret 2018 - 08:35 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pamekasan, (regamedianews.com) – mengingat akhir jabatan Khalil Asy’ari sebagai Wakil Bupati Pamekasan akan berakhir pada tanggal 21 April 2018. Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) setempat, terus berupaya agar pengangkatan Wabup menjadi Bupati Definitif segera digelar. Hal ini dikatakan Wakil Ketua DPRD Pamekasan, Suli Faris.

Menurut Suli, pihaknya telah mengirim surat usulan pengangkatan bupati definitif kepada Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) melalui Gubernur, Jawa Timur, merujuk pada Undang-undang Nomor 32 Tahun 2004 Tentang Kepemerintahan Daerah, tetapi sampai sekarang tidak ada kejelasan.

Baca Juga :  Jelang PTM, Pelajar Bangkalan Mulai Divaksin

“Sepenuhnya kita serahkan kepada proses yang sedang berjalan, kami yakin Mendagri tidak akan memperlama untuk urusan seperti ini,” ujarnya, Jum’at (30/03/2018).

Baca Juga :  Ciptakan Kamtibmas Serta Sukseskan Pemilu 2019 Aman dan Damai, Polres Sampang Silaturahmi Ke Pon-Pes Al Ihsan Jrangoan

Lebih lanjut Suli mengatakan, meskipun jabatan bupati itu segera berakhir, tetapi pihaknya tetap berharap agar pelantikan bupati definitif tetap digelar dan surat usulan kepada Kemendagri tersebut mendapat balasan dalam waktu yang cepat.

“Upaya-upaya dan koordinasi secara kelembagaan selalu kami lakukan agar pelaksanaan pelantikan Khalil Asy’ari menjadi bupati definitif segera terlaksana,” imbuhnya. (man)

Berita Terkait

Disfungsi SDN Batuporo Timur 1, DPRD Sampang Siapkan Pansus dan Audit Investigatif
BPJS Ketenagakerjaan Sasar Tenaga Pendidik Madrasah di Sampang
SDN Batuporo Timur 1 Sampang Terancam “Gulung Tikar”
IWO Pamekasan Fokus Kawal Pembangunan Madura
Wabup Pamekasan Minta Kades “Sat-Set” Eksekusi Keluhan Warga
Pemkab Sumenep Alokasikan Rp3,1 Miliar Perbaiki 125 RTLH
Wabup Pamekasan Dorong Aspirasi Warga Dituntaskan di Tingkat Desa
PCNU Sampang Matangkan Persiapan Harlah NU Ke-103

Berita Terkait

Kamis, 22 Januari 2026 - 15:03 WIB

Disfungsi SDN Batuporo Timur 1, DPRD Sampang Siapkan Pansus dan Audit Investigatif

Kamis, 22 Januari 2026 - 12:25 WIB

BPJS Ketenagakerjaan Sasar Tenaga Pendidik Madrasah di Sampang

Kamis, 22 Januari 2026 - 10:09 WIB

SDN Batuporo Timur 1 Sampang Terancam “Gulung Tikar”

Kamis, 22 Januari 2026 - 08:34 WIB

IWO Pamekasan Fokus Kawal Pembangunan Madura

Rabu, 21 Januari 2026 - 23:25 WIB

Wabup Pamekasan Minta Kades “Sat-Set” Eksekusi Keluhan Warga

Berita Terbaru

Caption: Plt Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Sampang, Nur Alam, saat diwawancara awak media, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

SDN Batuporo Timur 1 Sampang Terancam “Gulung Tikar”

Kamis, 22 Jan 2026 - 10:09 WIB

Caption: ilustrasi Ikatan Wartawan Online Kabupaten Pamekasan gelar rakerda, (dok. Kurdi Rega Media).

Daerah

IWO Pamekasan Fokus Kawal Pembangunan Madura

Kamis, 22 Jan 2026 - 08:34 WIB