Kholil Asy’ari; Kabupaten Pamekasan Masih Banyak Butuh Evaluasi, IPM Masih Rendah

- Jurnalis

Kamis, 5 April 2018 - 10:49 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pamekasan, (regamedianews.com) -Jelang akhir masa jabatan Wakil Bupati Pamekasan Kholil Asy’ari pada 21 April mendatang, ia mengaku banyak program yang jadi prioritas hingga saat ini masih butuh evaluasi agar lebih baik.

Pasalnya, di antara program yang belum puas dituntaskan, diantaranya di bidang pendidikan, kesehatan, dan peningkatan kesejahteraan masyarakat.

“Tiga bidang tersebut masih banyak hal yang harus dibenahi. Masih banyak butuh evaluasi kedepannya agar lebih baik dan Pamekasan semakin maju disegala bidang,” ungkapnya, Kamis (05/04/2018).

Lebih lanjut Kholil mengungkapkan, selama jadi pimpinan di Pamekasan, beberapa sektor ada yang mengalami kenaikan, salah satunya peningkatan ekonomi masyarakat dan Indeks Prestasi Manusia (IPM).

Baca Juga :  Jelang Tahun Baru 2018, Tim Gabungan Gelar Operasi Kendaraan Angkutan Umum

“Tapi juga ada sebagian lainnya justru menurun. Kami tidak bisa menilai sendiri, yang bisa menilai itu adalah masyarakat, termasuk teman-teman anggota DPRD, apa yang menjadi capaian dan kekurangan selama 5 tahun terakhir,” pungkasnya. (man)

Berita Terkait

Polantas Sampang Geber Sosialisasi Operasi Zebra 2025
BPJS Kesehatan Rekredensialing Perdana di RSIA Puri Bunda Madura
Wabup Sampang: SPPG Jangan Main-Main Dengan Menu MBG
Reshuffle, Empat Jabatan Kepala OPD Pamekasan Kosong
Perkara Pencabulan Anak di Sampang Menonjol
Operasi Zebra 2025, Polres Bangkalan Incar 8 Pelanggaran
Aksi Peduli Pendidikan: Sulap Sekolah Dengan Mural Cantik
14 Hari !, Polres Sampang Gelar Operasi Zebra 2025

Berita Terkait

Rabu, 19 November 2025 - 08:08 WIB

Polantas Sampang Geber Sosialisasi Operasi Zebra 2025

Selasa, 18 November 2025 - 22:08 WIB

BPJS Kesehatan Rekredensialing Perdana di RSIA Puri Bunda Madura

Selasa, 18 November 2025 - 16:20 WIB

Wabup Sampang: SPPG Jangan Main-Main Dengan Menu MBG

Selasa, 18 November 2025 - 13:59 WIB

Reshuffle, Empat Jabatan Kepala OPD Pamekasan Kosong

Selasa, 18 November 2025 - 08:59 WIB

Perkara Pencabulan Anak di Sampang Menonjol

Berita Terbaru

Caption: Polantas gandeng Duta Lantas Polres Sampang, membagikan brosur sosialisasi Operasi Zebra Semeru 2025 kepada pengendara, (sumber foto: Polantas Sampang).

Daerah

Polantas Sampang Geber Sosialisasi Operasi Zebra 2025

Rabu, 19 Nov 2025 - 08:08 WIB

Caption: Wakil Bupati Sampang KH Ahmad Mahfud, saat mengisi sambutan dalam acara launching SPPG di Desa Taddan, (dok. regamedianews).

Daerah

Wabup Sampang: SPPG Jangan Main-Main Dengan Menu MBG

Selasa, 18 Nov 2025 - 16:20 WIB

Caption: Bupati Pamekasan KH Kholilurrahman sampaikan sambutan dan arahan, usai melantik sejumlah pimpinan OPD, (dok. regamedianews).

Daerah

Reshuffle, Empat Jabatan Kepala OPD Pamekasan Kosong

Selasa, 18 Nov 2025 - 13:59 WIB

Caption: Kajari Sampang Fadilah Hilmi (baju cokelat), diwawancara awak media usai pemusnahan barang bukti pidana yang inkracht, (dok. regamedianews).

Daerah

Perkara Pencabulan Anak di Sampang Menonjol

Selasa, 18 Nov 2025 - 08:59 WIB