Disdik Imbau Pelajar Yang Lulus Tak Lakukan Konvoi

- Jurnalis

Senin, 16 April 2018 - 08:31 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sumenep, (regamedianews.com) – Ujian nasional berbasis komputer (UNBK) tahun 2018 tingkat SMA/SMK sederajat telah usai. Para siswa kelas akhir tinggal menunggu pengumuman kelulusan.
Namun, kebiasaan yang sering terjadi pasca pengumuman kelulusan ialah aksi corat-coret pakaian dan melakukan konvoi.

Plt. Kepala Cabang Dinas Pendidikan Provinsi Jawa Timur Wilayah Sumenep, Slamet Goestiantoko mengatakan, aksi seperti itu dinilai tidak baik. Sehingga para siswa kelas akhir dilarang melakukannya. Untuk mengantisipasi adanya kegiatan seperti itu, corat-coret baju dan konvoi, pihaknya akan bekerja dengan aparat kepolisian setempat.

Baca Juga :  Korban KDRT Anggota DPRD Jatim Datangi Panggilan Polisi

“Kedepannya harus ada tindakan tegas kepada siswa yang melakukan aksi corat-coret baju dan konvoi pasca kelulusan. Kalau ada yang konvoi, ditangkap saja,” ujarnya, Senin (16/04).

Baca Juga :  Mahasiswi UMM Terima Apresiasi Kalapas Narkotika Pamekasan

Slamet mengaku, pihaknya telah mengarahkan para siswa agar tidak melakukan aksi corat-coret baju dan konvoi pasca kelulusan. Daripada melakukan aksi seperti itu, sebaiknya baju-baju mereka disumbangkan.

“Misalnya diberikan kepada adik-adik kelasnya, khususnya yang kurang mampu. Atau disumbangkan kepada panti-panti asuhan, itu lebih bermanfaat,” ucapnya. (sap)

Berita Terkait

BPJS Ketenagakerjaan Perluas Perlindungan Jamsos Tenaga Pendidik Madrasah di Bangkalan
SDN Tlagah 2 Bangkalan Ambruk, Hak Keamanan Siswa Terabaikan
Antisipasi Cuaca Ekstrem, DLH Sampang Pangkas Pohon Rawan Tumbang
Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers
Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik
Warga Miskin Pamekasan Luput Dari Bansos Akibat Salah Data
Soal HET Pupuk, Petani Sampang Bisa Lapor ke “Halo Pak Amran!”
Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam

Berita Terkait

Senin, 19 Januari 2026 - 20:04 WIB

BPJS Ketenagakerjaan Perluas Perlindungan Jamsos Tenaga Pendidik Madrasah di Bangkalan

Senin, 19 Januari 2026 - 11:57 WIB

SDN Tlagah 2 Bangkalan Ambruk, Hak Keamanan Siswa Terabaikan

Sabtu, 17 Januari 2026 - 11:32 WIB

Antisipasi Cuaca Ekstrem, DLH Sampang Pangkas Pohon Rawan Tumbang

Jumat, 16 Januari 2026 - 14:23 WIB

Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers

Kamis, 15 Januari 2026 - 16:28 WIB

Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik

Berita Terbaru

Caption: jaket hitam, Ketua DPRD Pamekasan Ali Masykur saat meninjau rumah warga Sana Daja yang rusak akibat fenomena tanah gerak, (dok. Kurdi Rega Media).

Peristiwa

DPRD Pamekasan Desak BPBD Segera Tangani Longsor di Sana Daja

Senin, 19 Jan 2026 - 10:49 WIB

Caption: sejumlah warga Desa Gersempal berada di halaman rumah terduga pelaku wanita inisial SH, dan tampak anggota Polsek Omben melakukan pengamanan, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Hukum&Kriminal

Diduga Selingkuh, Pemuda di Sampang Disandera Warga

Minggu, 18 Jan 2026 - 13:53 WIB