Ratusan Kendaraan Dinas Kabupaten Sampang di Periksa BPK Jatim

- Jurnalis

Senin, 16 April 2018 - 10:40 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sampang, (regamedianews.com) – 314  Kendaraan Dinas di Kabupaten Sampang dilakukan pemeriksaan oleh Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) perwakilan Provinsi Jawa Timur. Senin, (16/04/2018).

Pemeriksaan dilakukan satu persatu dari ratusan Kendaraan Dinas tersebut di lapangan Desa Sejati, tepatnya di belakang SPBU Camplong.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Menurut Kabid Pengelolaan Aset, Badan Pendapatan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah (BP2KAD) Kabupaten Sampang, Bambang Indra Basuki mengatakan, pemeriksaan  yang rutin dilakukan setiap tahun ini hanya dilakukan pada 314 mobdin yang ada di OPD, Badan, Kantor dan Sekretariat di lingkungan Birokrasi Pemkab Sampang.

Baca Juga :  33 Ribu Balita di Cimahi Bakal Diberi Vitamin A

“Saat ini pemeriksaan khusus roda empat saja. Meliputi cek fisik, Nomor rangka, mesin serta kelengkapan surat yakni, BPKB dan STNK asli,” terangnya.

Lebih lanjut Bambang mengatakan, bahwa pemeriksaan kendaraan dinas tersebut dilakukan langsung oleh BPK perwakilan Jatim. Namun Jenis kendaraan yang diperiksa mulai tahun 1990 hingga 2017.  Saat ini juga tidak ditemukan kendaraan yang layak pakai.

“Meski tahun lama, tapi kendaraannya masih enak. Mungkin perawatannya rutin dilakukan. Intinya kalau yang sekarang masih dipakai berarti kendaraan tersebut masih layak dipakai untuk operasional,” ujarnya.

Baca Juga :  Rakor Bersama BBWS Jatim, Bupati Blitar Harapkan Normalisasi Sungai Kali Bogel Selesai Tepat Waktu

Mobdin yang paling banyak dilakukan pemeriksaan di Dinas Kesehatan (Dinkes) sebanyak 84 unit untuk Sekretariat Pemda dan Dishub masing-masing sebanyak 42 unit.

“Total keseluruhan mobdin milik pemkab Sampang sebanyak 2.709. Rinciannya 341 unit roda empat, 2.152 unit roda dua, 193 unit roda tiga dan 23 untuk alat berat. Kemudian milik provinsi dan pusat ada 11 unit untuk kendaraan roda dua dan empat,” jelasnya. (adi/har)

Berita Terkait

Bupati Bangkalan Kerja Bakti Ke Kamal Naik Pickup
Dugaan Pungli Bansos di Tlanakan Pamekasan Disorot
DPRD Pamekasan Paripurna Peringati Hari Jadi Ke-495
Bupati Sampang: Membaca Kunci Kembangkan Daya Pikir
RSUD Smart Ucapkan Selamat Hari Jadi Pamekasan Ke-495
Diskop UKM dan Naker Ucapkan Selamat Hari Jadi Pamekasan Ke-495
‘Semalam di Madura’ Meriahkan Puncak Hari Jadi Pamekasan Ke-495
Bupati Dorong Pengembangan Batik Tulis Khas Pamekasan

Berita Terkait

Kamis, 6 November 2025 - 09:49 WIB

Bupati Bangkalan Kerja Bakti Ke Kamal Naik Pickup

Rabu, 5 November 2025 - 19:25 WIB

Dugaan Pungli Bansos di Tlanakan Pamekasan Disorot

Selasa, 4 November 2025 - 13:05 WIB

DPRD Pamekasan Paripurna Peringati Hari Jadi Ke-495

Senin, 3 November 2025 - 08:48 WIB

RSUD Smart Ucapkan Selamat Hari Jadi Pamekasan Ke-495

Minggu, 2 November 2025 - 11:03 WIB

Diskop UKM dan Naker Ucapkan Selamat Hari Jadi Pamekasan Ke-495

Berita Terbaru

Caption: Bupati Bangkalan Lukman Hakim naik pickup bersama warga, saat menuju lokasi kerja bakti ke Kamal, (dok. regamedianews).

Daerah

Bupati Bangkalan Kerja Bakti Ke Kamal Naik Pickup

Kamis, 6 Nov 2025 - 09:49 WIB

Caption: tampak jenazah korban tersambar petir, Firmansyah, saat berada di rumah duka di Desa Daleman, (dok. regamedianews).

Peristiwa

Remaja Sampang Tewas Tersambar Petir

Rabu, 5 Nov 2025 - 20:36 WIB

Caption: ilutrasi gambar AI, Fajar Firmansyah pengamat kebijakan publik lokal, (dok. regamedianews).

Daerah

Dugaan Pungli Bansos di Tlanakan Pamekasan Disorot

Rabu, 5 Nov 2025 - 19:25 WIB

Caption: tampak mobil pickup warna hitam dikendarai Muhammad Fauzi terperosok ke laut, usai tabrak pembatas jalan, (dok. regamedianews).

Peristiwa

Melintasi Sampang, Mobil Pickup Nyungsep Ke Laut

Rabu, 5 Nov 2025 - 11:18 WIB

Caption: Bupati Pamekasan Kholilurrahman sampaikan sambutan saat rapat paripurna DPRD, dalam rangka memperingati Hari Jadi Pamekasan ke-495, (dok. regamedianews).

Daerah

DPRD Pamekasan Paripurna Peringati Hari Jadi Ke-495

Selasa, 4 Nov 2025 - 13:05 WIB