Peringati Hardiknas 2018, Disdik Sampang Ingin Bangun Kebersamaan Demi Pendidikan Yang Berkualitas

- Jurnalis

Rabu, 2 Mei 2018 - 11:46 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sampang, (regamedianews.com) – Bertempat di halaman kantor Dinas Pendidikan Kabupaten Sampang, telah diselenggarakan perayaan Peringatan Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas) 2018. Dalam hal ini Dinas Pendidikan setempat mengambil tema ingin membangun pendidikan yang berkualitas dan bermartabat. Perayaan tersebut turut dihadiri Pj Bupati Sampang Jonatha Judianto, forkopimda dan segenap jajaran pimpinan OPD se-Kab. Sampang.

Dalam sambutannya Pj Bupati Sampang Jonathan Judianto menyampaikan, pihaknya akan mencoba menganalisis bersama apa yang belum dicapai, pihaknya juga merenungkan kembali apa yang diraih sebelumnya. Indeks Pembangunan Manusia (IPM) perlu ditingkatkan jika ingin nilai prestasinya bertambah serta rata-rata nilai pendidikan akan lebih baik.

“Unsur sifat keteladanan di dunia pendidikan tersebut sangat penting. Karena sifat keteladanan merupakan suatu gambaran seseorang yang berilmu dan berwibawa,” tuturnya, Rabu (02/05/2018).

Baca Juga :  Dirut BPJS Ketenagakerjaan: Banyak Perusahaan Tak Disiplin Bayar Iuran

Sementara dikesmpatan yang sama Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Sampang, M. Jupri Riyadi menyampaikan, bahwa momentum Hardiknas 2018 pihaknya ingin membangun kebersamaan dengan semua elemen, karena pihaknya tidak mungkin bisa berbuat apa-apa tanpa ada dukungan dari pelaku pendidikan yakni, Kepala Sekolah, Pengawas, Guru dan Staf Dinas Pendidikan sendiri. Membangun kebersamaan demi tercapainya pelayanan dan nilai pendidikan Kabupaten Sampang yang berkualitas.

“Perayaan Hardiknas ini kami sudah mengadakan beberapa kegiatan di antaranya yakni, Lomba Olahraga,Karaoke Pasangan, Senam Ceriah, Donor Darah dan memberikan Santunan kepada 115 Anak Yatim. Itu semua semata-mata tidak ada batas sebagai Kepala Dinas Pendidikan dengan Guru untuk bersama-sama membangun kebersamaan agar tercapai pendidikan yang lebih baik dan berkualitas,” ucapnya.

Baca Juga :  Uji Kompetensi Bacakades di Bangkalan Ditunda

Jupri berharap dengan kebersamaan yang kita tata ini maka nantinya muncul bersama untuk meningkatkan kualitas pendidikan, Kabupaten Sampang harus segera sejajar dengan kabupaten lain. Ia mengaku semuanya tidak ingin Sampang terburuk dan tentu ingin berbenah, namun hal itu tidak mungkin tercapai tanpa ada dukungan dari pihak lain.

“Selain mengadakan kegiatan perlombaan dan semacamnya, kami juga mengadakan pemberian santunan kepada anak yatim yang berstatus sebagai pelajar. Santunan ini merupakan bentuk syukuran dan refleksi di hari peringatan pendidikan nasional 2018 dan itu murni shodaqoh dari para pejabat di disdik,” ungkapnya. (adi/har)

Berita Terkait

Diskominfo Bangkalan Jadi Rujukan Transparansi Digital
Bupati Sampang: Anggaran Terbatas, Jaminan Kesehatan Harus Tetap Jalan
Pamekasan Darurat Perceraian, 1.694 Kasus Masuk Pengadilan Agama
Musrenbang Banyuates, Ra Mahfudz Beberkan 4 Prioritas Sampang 2027
Lecehkan Atlet, KBI Bangkalan Desak Ketua Pengprov Jatim Dicopot
Blak-Blakan! Kades Waru Barat ‘Semprot’ PDAM Depan Bupati Pamekasan
Resmi Dilaunching, SPPG Torjunan Komitmen Sajikan Menu Higienis
MUI Sampang Larang Haflatul Imtihan Diisi Hiburan Langgar Syariat

Berita Terkait

Jumat, 30 Januari 2026 - 22:48 WIB

Diskominfo Bangkalan Jadi Rujukan Transparansi Digital

Jumat, 30 Januari 2026 - 08:49 WIB

Bupati Sampang: Anggaran Terbatas, Jaminan Kesehatan Harus Tetap Jalan

Kamis, 29 Januari 2026 - 19:07 WIB

Pamekasan Darurat Perceraian, 1.694 Kasus Masuk Pengadilan Agama

Kamis, 29 Januari 2026 - 13:08 WIB

Musrenbang Banyuates, Ra Mahfudz Beberkan 4 Prioritas Sampang 2027

Rabu, 28 Januari 2026 - 22:39 WIB

Lecehkan Atlet, KBI Bangkalan Desak Ketua Pengprov Jatim Dicopot

Berita Terbaru

Caption: Wakil Ketua DPRD Tulungagung pose dengan pihak Diskominfo Bangkalan usai agenda studi banding, (sumber foto: laman resmi Pemkab Bangkalan).

Daerah

Diskominfo Bangkalan Jadi Rujukan Transparansi Digital

Jumat, 30 Jan 2026 - 22:48 WIB

Caption: anggota Persit Kodim 0827 Sumenep bersama Bhayangkari Polres Sumenep saat donor darah, (sumber foto. Media Center Sumenep).

Sosial

Persit Kodim 0827 Sumenep Kompak Donor Darah

Jumat, 30 Jan 2026 - 19:44 WIB

Caption: tampak polisi tidak berseragam bersama warga, mengevakuasi terduga pelaku pencurian ke UGD RSUD dr.Mohammad Zyn Sampang, (dok. foto istimewa).

Peristiwa

Terduga Maling di Sampang Nyaris Tewas Diamuk Warga

Jumat, 30 Jan 2026 - 18:52 WIB

Caption: Satreskrim Polres Sampang menyerahkan kerangka manusia yang sudah teridentifikasi ke pihak keluarga di RSUD dr.Mohammad Zyn, (dok. Harry Rega Media).

Hukum&Kriminal

Polres Sampang Dalami Motif Kematian Fauzen

Jumat, 30 Jan 2026 - 14:32 WIB