Tentang Kejadian Pembacokan Ketua PPK Galis, Ini Komentar Ketua KPU Bangkalan

- Jurnalis

Rabu, 2 Mei 2018 - 09:26 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bangkalan, (regamedianews.com) – Kasus terjadinya pembacokan terhadap Ketua Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) Galis, Mujiburrahman (42 th), warga Desa/Kecamatan Galis, Kab. Bangkalan, pada Sabtu 28 April 2018 lalu, Komisi Pemilihan Umum Daerah (KPUD) setempat meyakini bahwa kejadian tersebut tidak ada sangkut pautnya dengan Pilkada.

“Kejadian pembacokan terhadap Ketua PPK Galis saya yakin tidak ada hubungannya dengan Pilkada, karena segala tahapan dari awal kami lakukan secara transparan,” ucap Ketua KPUD Bangkalan, Fauzan Jakfar, Rabu (02/05/2018).

Ia berharap, pelaku kasus penganiayaan tersebut, segera dapat ditangkap agar diketahui motif yang sebenarnya dari peristiwa itu. Sebab, selama ini tidak ada intimidasi dari pihak manapun.

Baca Juga :  45 Prajurit Makorem 133/NW Gorontalo Dites Urine

“Kasus pembacokan ini hanya kebetulan saja yang menjadi korban adalah Ketua PPK Galis. Kami pasrahkan sepenuhnya proses hukum kepada pihak kepolisian untuk mengusut tuntas kejadian tersebut. Semoga kasus ini segera menumukan titik terang,” pungkasnya. (tar)

Berita Terkait

Bupati Sampang: Membaca Kunci Kembangkan Daya Pikir
RSUD Smart Ucapkan Selamat Hari Jadi Pamekasan Ke-495
Diskop UKM dan Naker Ucapkan Selamat Hari Jadi Pamekasan Ke-495
‘Semalam di Madura’ Meriahkan Puncak Hari Jadi Pamekasan Ke-495
Bupati Dorong Pengembangan Batik Tulis Khas Pamekasan
Kawasan Bancaran Bakal Disulap Jadi Rest Area
Soal Pengrusakan Alun-Alun Sampang, Bupati Pasrahkan Ke Polres
Malam Puncak HSN, Bupati Ajak Santri Menjaga Sampang

Berita Terkait

Selasa, 4 November 2025 - 09:09 WIB

Bupati Sampang: Membaca Kunci Kembangkan Daya Pikir

Senin, 3 November 2025 - 08:48 WIB

RSUD Smart Ucapkan Selamat Hari Jadi Pamekasan Ke-495

Minggu, 2 November 2025 - 11:03 WIB

Diskop UKM dan Naker Ucapkan Selamat Hari Jadi Pamekasan Ke-495

Minggu, 2 November 2025 - 09:42 WIB

‘Semalam di Madura’ Meriahkan Puncak Hari Jadi Pamekasan Ke-495

Sabtu, 1 November 2025 - 18:32 WIB

Bupati Dorong Pengembangan Batik Tulis Khas Pamekasan

Berita Terbaru

Caption: Bupati Sampang H. Slamet Junaidi, meninjau dan membaca buku di stand dalam acara Festival Literasi Sampang 2025, (sumber foto: Diskominfo Sampang).

Daerah

Bupati Sampang: Membaca Kunci Kembangkan Daya Pikir

Selasa, 4 Nov 2025 - 09:09 WIB

Caption: Plh Kasi Humas Polres Sampang, AKP Eko Puji Waluyo, saat diwawancara awak media di ruang kerjanya, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Korban Pembunuhan di Samaran Sampang Terungkap

Senin, 3 Nov 2025 - 13:57 WIB

Caption: korban dugaan pembunuhan yang ditemukan di Desa Samaran, saat berada di Puskesmas Tambelangan, (dok. regamedianews).

Peristiwa

Desas Desus Kasus Pria Bersimbah Darah di Sampang

Senin, 3 Nov 2025 - 11:39 WIB

Caption: Direktur RSUD Smart Pamekasan dr.Raden Budi Santoso, (dok. regamedianews).

Daerah

RSUD Smart Ucapkan Selamat Hari Jadi Pamekasan Ke-495

Senin, 3 Nov 2025 - 08:48 WIB