12.000 Siswa SD di Kabupaten Sampang Hari Ini Ikuti UASBN

- Jurnalis

Kamis, 3 Mei 2018 - 02:36 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sampang, (regamedianews.com) – Siswa Sekolah Dasar (SD) di Kabupaten Sampang hari ini melaksanakan Ujian Akhir Sekolah Bersatandar Nasional (UASBN) tahun ajaran 2017/2018, Kamis, (03/5/2018).

Menurut Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Sampang M. Jupri Riyadi mengatakan, bahwa hari ini ada 12.000 (Dua belas ribu) siswa yang akan mengikuti UASBN.

Baca Juga :  Pilkada 2018, Anggota Polri Dilarang Foto Selfi Bareng Calon Kepala Daerah

“Untuk mengantisipasi dari kebocoran soal pihaknya sudah bekerjasama dengan pihak kepolisian, karena semua soal sudah dikirim ke masing-masing Polsek setempat,” ujarnya.

Sementara soal ujian menurutnya dibuat di daerah tetapi kisi-kisinya dari nasional. Pihaknya juga menargetkan siswa yang melaksanakan ujian dengan baik, tidak ada kebocoran soal agar hasilnya dan nilainya meningkat.

Baca Juga :  Jelang Lebaran, Disperindag Pamekasan Pastikan Tak Ada Mamin Berbahaya

“Jika nanti lulus kami mewajibkan siswa untuk melanjutkan ke jenjang yang lebih tinggi,” imbuhnya. (adi/har)

Berita Terkait

Antisipasi Cuaca Ekstrem, DLH Sampang Pangkas Pohon Rawan Tumbang
Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers
Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik
Warga Miskin Pamekasan Luput Dari Bansos Akibat Salah Data
Soal HET Pupuk, Petani Sampang Bisa Lapor ke “Halo Pak Amran!”
Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam
Buntut HET Pupuk-Hand Traktor Raib, Disperta KP Sampang Didemo
Dua Lansia di Sampang Menanti Perhatian Prioritas Pemerintah

Berita Terkait

Sabtu, 17 Januari 2026 - 11:32 WIB

Antisipasi Cuaca Ekstrem, DLH Sampang Pangkas Pohon Rawan Tumbang

Kamis, 15 Januari 2026 - 16:28 WIB

Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik

Rabu, 14 Januari 2026 - 21:20 WIB

Warga Miskin Pamekasan Luput Dari Bansos Akibat Salah Data

Rabu, 14 Januari 2026 - 15:37 WIB

Soal HET Pupuk, Petani Sampang Bisa Lapor ke “Halo Pak Amran!”

Rabu, 14 Januari 2026 - 14:24 WIB

Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam

Berita Terbaru

Caption: sejumlah warga Desa Gersempal berada di halaman rumah terduga pelaku wanita inisial SH, dan tampak anggota Polsek Omben melakukan pengamanan, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Hukum&Kriminal

Diduga Selingkuh, Pemuda di Sampang Disandera Warga

Minggu, 18 Jan 2026 - 13:53 WIB

Caption: ilustrasi, (sumber foto. Tribratanews Polri).

Hukum&Kriminal

Polres Sumenep Bongkar Sindikat Judi Online Slot Gacor

Sabtu, 17 Jan 2026 - 14:21 WIB