Biro Bangkalan Lakukan Konsolidasi Internal

- Jurnalis

Senin, 28 Mei 2018 - 18:12 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bangkalan-,(Regamedianews.com), Kepala Biro Regamedianews Bangkalan Taufik Hidayah bersama reporternya,Syamsul Arifin (Syafin) dan Subeidi saat konsolidasi perkembangan Media Regamedianews.com di Bangkalan. Senin (28/5).

Acara konsolidasi itu, membahas Media Regamedianews.com di Bangkalan bagaimana memperkenalkan Regamedianews kepada masyarakat supaya mengetahui Media Regamedianews.com di Bangkalan, serta mengembangkan Regamedianews sebagai Media masyarakat, terpercaya dan teraktual.

Baca Juga :  PLN UP3 Madura Terapkan Program "Light Up The Dream"

“kita harus semangat untuk menciptakan perkembangan terhadap Media Regamedianews.com khususnya di Bangkalan ini” kata Kepala Biro Regamedianews Bangkalan Taufik Hidayah.

Mantan Wakil Presiden Mahasiwa (Wapresma) Universitas Trunojoyo Madura (UTM) itu juga memaparkan pentingnya Membangun relasi dengan baik antar instansi serta Bersatu dengan wartawan lainnya merupakan perspektif Regamedianews Biro Bangkalan.

Baca Juga :  Tasyakuran, 4 Anggota Polres Blitar Mau Berangkat Ibadah Haji

Selain itu menurut aktivis muda itupun berkomitmen untuk menjadikan Regamedianews sebagai layanan informasi pada masyarakat dengan layanan yang akurat dan berimbang

“sebagai Media online, kita berkomitmen untuk melayani dan menyajikan berbagai informasi terpercaya Kepada semua pihak terutama Kepada masyarakat ” imbuhnya(sfn)

Berita Terkait

Bukan Sekadar Seremonial, Tasyakuran Syaikhona Kholil Bakar Spirit Kebangsaan
Teladani Rato Ebhu, Pemkab Sampang Perkuat Fondasi Peradaban
Lapas Narkotika Pamekasan Sulap Rindu Jadi Karya Literasi
Caca Tiktoker Liburan Ke Bali Bersama Seseorang Diduga Mirip Vicky Prasetyo
Sampang Meriah!, Dua Inovasi Hadir di Panggung Budaya Madura
Mahasiswa UTM Gelar Sosialisasi “Stop Bullying dan Tindak Kekerasan di Era Digital” di SMA Negeri 4 Bangkalan
Bupati Sampang Hadirkan Senyum 1.500 Anak Yatim
Festival Drumband di Gagah Dreampark Angkat Potensi Pariwisata Desa

Berita Terkait

Senin, 29 Desember 2025 - 21:13 WIB

Bukan Sekadar Seremonial, Tasyakuran Syaikhona Kholil Bakar Spirit Kebangsaan

Selasa, 23 Desember 2025 - 16:26 WIB

Teladani Rato Ebhu, Pemkab Sampang Perkuat Fondasi Peradaban

Selasa, 23 Desember 2025 - 14:04 WIB

Lapas Narkotika Pamekasan Sulap Rindu Jadi Karya Literasi

Kamis, 18 Desember 2025 - 20:07 WIB

Caca Tiktoker Liburan Ke Bali Bersama Seseorang Diduga Mirip Vicky Prasetyo

Jumat, 12 Desember 2025 - 23:15 WIB

Sampang Meriah!, Dua Inovasi Hadir di Panggung Budaya Madura

Berita Terbaru

Caption: dua pelaku curanmor inisial AA dan ZA tengah diperiksa penyidik Satreskrim, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Hukum&Kriminal

Dua Bandit Motor Asal Camplong Berhasil Diringkus

Kamis, 1 Jan 2026 - 08:08 WIB

Caption: suasana saat berlangsungnya doa bersama yang digelar Rutan Sampang untuk korban bencana Aceh dan Sumatera, (dok. foto istimewa).

Sosial

Napi Rutan Sampang Doakan Korban Bencana Aceh-Sumatera

Rabu, 31 Des 2025 - 16:36 WIB

Caption: penandatanganan SK Bupati Bangkalan tentang rotasi jabatan pejabat strategis Pemkab Bangkalan, (dok. Syafin, Rega Media).

Daerah

Jelang 2026, Puluhan Pejabat Pemkab Bangkalan Dirotasi

Rabu, 31 Des 2025 - 12:11 WIB