Refleksi Nuzulul Quran, PMII AL-Khairat Gelar Berbagai Acara

- Jurnalis

Kamis, 31 Mei 2018 - 10:48 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pamekasan, (regamedianews.com) – Pengurus Komisariat Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PK. PMII) STAI Al-Khairat Pamekasan, memperingati malam Nuzulul Quran yang di kemas dengan berbagai acara, Kamis (31/05/2018) di Sekretariat PMII al-Khairat, Larangan Badung, Palengaan.

Acara yang diikuti seluruh kader Komisariat PMII Al-Khairat diawali dengan Khotmil Quran yang dilanjutkan dengan Tahlil bersama, Santunan Anak Yatim dan Buka Bersama.

Ketua Panitia Pelaksana Wandi mengatakan, jika acara yang digelarnya saat ini merupakan agenda yang biasa dilaksanakan setiap tahun.

“Yang pasti setiap tahunnya kami melaksanakan kegiatan semacam ini, meski konsepnya berbeda-beda,” ujarnya, sesaat setelah buka puasa.

Baca Juga :  Berkas Persyaratan Cakades Ditolak, Bacakades Panggung Bakal Gugat P2KD

Dalam kesempatan yang sama, Fahrur Rosi, Ketua Komisariat PMII Al-khairat mengungkap kebahagiaannya, lantaran masih bisa melanjutkan program rutinan ini.

“Alhamdulillah, mudah-mudahan pengabdian sahabat-sahabat PMII Al-Khairat, melalui kegiatan ini bisa bernilai ibadah,” ucap Rosi penuh harap. (FF)

Berita Terkait

Lapas Narkotika Pamekasan Sumbang Darah
Markazul Lughah Sabilillah: Pusat Pembelajaran Bahasa Terbaik
Bupati Pamekasan Siapkan Wadah Untuk Lahirkan Pengusaha Pesantren
PKDI Diharapkan Jadi Wadah Kolaborasi Membangun Bangkalan
BPJS Ketenagakerjaan Serahkan Santunan JKM Kepada Ahli Waris di Sumenep
Anggota Polres Sampang Dipecat Tidak Terhormat
Lapas Perkuat Sinergitas Dengan Kejari Pamekasan
Pamekasan Siaga Bencana Alam, Kolaborasi Kunci Kesiapsiagaan

Berita Terkait

Kamis, 13 November 2025 - 08:18 WIB

Lapas Narkotika Pamekasan Sumbang Darah

Rabu, 12 November 2025 - 20:53 WIB

Markazul Lughah Sabilillah: Pusat Pembelajaran Bahasa Terbaik

Rabu, 12 November 2025 - 19:43 WIB

Bupati Pamekasan Siapkan Wadah Untuk Lahirkan Pengusaha Pesantren

Rabu, 12 November 2025 - 16:04 WIB

BPJS Ketenagakerjaan Serahkan Santunan JKM Kepada Ahli Waris di Sumenep

Rabu, 12 November 2025 - 12:02 WIB

Anggota Polres Sampang Dipecat Tidak Terhormat

Berita Terbaru

Caption: penyidik Satreskrim Polres Sampang memeriksa dua pelaku kasus pencurian di Balai Desa Panyepen, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Hukum&Kriminal

Polres Sampang Ungkap Kasus Pembobolan Balai Desa

Kamis, 13 Nov 2025 - 18:12 WIB

Caption: pelaku pencurian helm inisial M saat ditangkap polisi, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Hukum&Kriminal

Warga Barisan Sampang Ditangkap Polisi

Kamis, 13 Nov 2025 - 14:03 WIB

Caption: pegawai Lapas Narkotika Pamekasan tengah mendonorkan darahnya, (dok. foto istimewa).

Daerah

Lapas Narkotika Pamekasan Sumbang Darah

Kamis, 13 Nov 2025 - 08:18 WIB