Berbagi Berkah, Komonitas Bonek Campus Trunojoyo Bagi – Bagi Takjil Gratis

- Jurnalis

Jumat, 1 Juni 2018 - 17:31 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bangkalan, (regamedianews.com) – Berbagi rasa ceria antar sesama merupakan salah satu bentuk rasa syukur pada Allah yang telah memberikan rejeki kepada kita semua. Tak terasa bulan suci kali ini mulai menua. Dengannya, selalu menjadi kesempatan bagi kita untuk terus ber-fastabikul khoirot. Sama dengan berapa organisasi remaja kampus sebelumnya, Komonitas Bonek Campus Trunojoyo berbagi takjil kurang lebih 150 kepada masyarakat dan mahasiswa, Jum’at (01/06/2018).

Sekitar 40 orang kanca Bonek Campus Trunojoyo turun langsung membantu memberikan bingkisan takjil. Mereka beroprasi dipertigaan pintu masuk Universitas Trunojoyo Madura (UTM) Kabupaten Bangkalan.

Baca Juga :  Paskibraka Kibarkan Bendara Merah Putih Sepanjang 170 Meter

Koordinator Bonek Campus Trunojoyo, Fawaid mengatakan, bahwa di bulan mulia ia diberi kesempatan untuk menjalani ibadah puasa tapi di samping itu, ia memberi peluang untuk berbagi kebahagiaan antar sesama dengan cara berbagi takjil.

“Dengan berbagi itu, merupakan bentuk rasa syukur pada Allah. Kali ini kami akan bagi-bagi takjil gratis kepada masyarakat dan mahasiswa,” ungkapnya.

Selain itu, dia juga menyampaikan bahwa Bonek akan selalu berada di garda terdepan dalam menjaga kekondusifan dan kedamain. Oleh sebab itu, dia sangat berharap kepada semua kancah untuk bergabung dengan Bonek berbagi kebahagiaan.

Baca Juga :  Purna Tugas, Ketua AKD Sampang Ucapkan Terima Kasih

“Semoga dengan melakukan kebaikan ini, Allah memperbaiki segala kekurangan di Komonitas Bonek ini dan semoga Bonek Trunojoyo semakin solid ” imbuhnya.

Tak cukup disitu, setelah usai pembagian takjil secara gratis Bonek Campus Trunojoyo juga melanjutkan untuk buka bersama (Bukber) dengan seluruh anggotanya. Diundang juga beberapa Komunitas Bonek lainnya, yang ada di Bangkalan, yaitu Bonek Sniper, yang bertempat di Kamal serta Bonek Unity, dari Surabaya. (sfn)

Berita Terkait

Wabup Sumenep: Program 2026 Harus Nyata, Bukan Habiskan Anggaran!
Dana BGN Macet, Tujuh SPPG di Sampang Mogok
DPRD Pamekasan Soroti Sentra Batik Kalampar “Mangkrak”
Wabup Sumenep Tekankan ASN Tinggalkan Pola Kerja Lama
Kasus Pajak RSMZ, Ketua GAIB Ultimatum Kejari Sampang
PWI Bangkalan Bedah Tantangan Jurnalisme Era Post Truth
Dua Truk Adu Banteng di Jalan Raya Camplong Sampang
Sidak Disperta, DPRD Sampang Desak Percepatan Distribusi Alsintan

Berita Terkait

Rabu, 7 Januari 2026 - 18:33 WIB

Wabup Sumenep: Program 2026 Harus Nyata, Bukan Habiskan Anggaran!

Selasa, 6 Januari 2026 - 14:04 WIB

Dana BGN Macet, Tujuh SPPG di Sampang Mogok

Selasa, 6 Januari 2026 - 08:52 WIB

DPRD Pamekasan Soroti Sentra Batik Kalampar “Mangkrak”

Senin, 5 Januari 2026 - 18:38 WIB

Wabup Sumenep Tekankan ASN Tinggalkan Pola Kerja Lama

Senin, 5 Januari 2026 - 12:39 WIB

Kasus Pajak RSMZ, Ketua GAIB Ultimatum Kejari Sampang

Berita Terbaru

Caption: Mako Kepolisian Resor Sampang, Jl.Jamaluddin No.02, (dok. Harry Rega Media).

Hukum&Kriminal

Cek Disini…! Daftar Motor Hasil Ungkap Polres Sampang

Rabu, 7 Jan 2026 - 19:27 WIB

Caption: Juhari diwawancara awak media, usai dilantik sebagai anggota DPRD Sampang Fraksi Partai NasDem, (dok. Harry Rega Media).

Politik

Menang di MA, Juhari Sah Duduki Kursi DPRD Sampang

Rabu, 7 Jan 2026 - 16:28 WIB

Caption: dua spesialis pencurian sepeda motor inisial S dan AS, digelandang penyidik Satreskrim Polres Sampang, (dok. foto istimewa).

Hukum&Kriminal

Satu Persatu Bandit Motor Sampang Diringkus

Rabu, 7 Jan 2026 - 08:08 WIB

Caption: tidak perlu antre ke rumah sakit, masyarakat Sampang bisa menggunakan aplikasi Mobile JKN untuk daftar berobat (dok. Harry Rega Media).

Kesehatan

Berobat Ke RSUD Sampang Kini Bisa Daftar Online

Selasa, 6 Jan 2026 - 17:32 WIB