PMII Rayon Ekonomi UIM Pamekasan Santuni Anak Yatim

- Jurnalis

Jumat, 8 Juni 2018 - 11:28 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pamekasan, (regamedianews.com) – Pengurus Rayon PMII Ekonomi Komisariat UIM Cabang Pamekasan Gelar acara Santunan Anak Yatim dan Buka Puasa Bersama, Jumat (08/06/2018) di Aula Muslimat PCNU Pamekasan, Jl. R. Abd. Aziz no. 95.

Ketua Rayon PMII UIM Pamekasan Abd. Rohim kepada Rega Media News menuturkan, bahwa kegiatan ini sebagai upaya menunjukkan kepedulian Kader PMII terhadap sesama.

Baca Juga :  Kenaikan Tarif PDAM Di Pamekasan Ditunda, Ini Alasannya

“Jadi, ini bentuk representasi dari Dzikir, fikir dan amal shaleh yang menjadi motto PMII, sehingga hal itu bukan sebatas slogan saja,” tuturnya, sesaat setelah berbuka puasa.

Sementara itu, Ketua Komisariat PMII UIM Pamekasan, Titin Maimunah mengungkapkan, apresiasinya terhadap kegiatan yang menyantuni 25 Anak Yatim ini.

Baca Juga :  Jelang Lebaran, Tim Gabungan Gelar Patroli Skala Besar di Jalur Bangkalan

“Atas nama Pengurus Komisariat PMII UIM, saya sangat bangga terhadap sahabat-sahabat PMII Rayon Ekonomi,” Ucapnya.

Hadir dalam kesempatan ini Bendahara, Wakil Ketua I dan Ketua KOPRI PC. PMII pamekasan, serta KH. Abd. Bari, Katib Syuriah PCNU Pamekasan yang memimpin pembacaan doa. (bor)

Berita Terkait

Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG
Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan
Polres-LBH Ansor Sumenep Komit Beri Pendampingan Hukum Gratis
PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang
RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap
Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi
Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang
Prestasi Menurun, Pengurus Baru KONI Pamekasan Dihadapkan Tantangan Berat

Berita Terkait

Minggu, 11 Januari 2026 - 12:02 WIB

Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG

Sabtu, 10 Januari 2026 - 17:13 WIB

Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan

Jumat, 9 Januari 2026 - 20:33 WIB

Polres-LBH Ansor Sumenep Komit Beri Pendampingan Hukum Gratis

Jumat, 9 Januari 2026 - 17:24 WIB

PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang

Jumat, 9 Januari 2026 - 13:34 WIB

RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap

Berita Terbaru

Caption: Dandim Sumenep Letkol Arm Bendi Wibisono, menyampaikan arahannya saat grand launching SPPG di Kecamatan Rubaru, (sumber foto. Sumenep.go.id).

Daerah

Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG

Minggu, 11 Jan 2026 - 12:02 WIB

Caption: sebelum pengukuhan, panitia membacakan SK pengurus ranting dan anak ranting Muslimat NU Kecamatan Kedungdung, (dok. foto istimewa).

Daerah

Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan

Sabtu, 10 Jan 2026 - 17:13 WIB

Caption: Manajer PLN UP3 Madura Fahmi Fahresi, diwawancara usai peresmian PJU baru di JLS Sampang, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang

Jumat, 9 Jan 2026 - 17:24 WIB

Caption: kiri, Moh Ramadhoni mewakili Direktur RSUD Pamekasan saat ditemui awak media, (dok. Kurdi Rega Media).

Daerah

RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap

Jumat, 9 Jan 2026 - 13:34 WIB