Sopir Angkutan Umum di Pamekasan Dites Urine

- Jurnalis

Jumat, 8 Juni 2018 - 16:59 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pamekasan, (regamedianews.com) – Polres Pamekasan bersama Dinas Perhubungan dan Dinas Kesehatan setempat lakukan tes urine terhadap para sopir angkutan umum di Terminal Ronggosukowati, Ceguk, Pamekasan.

Kapolres Pamekasan, AKBP. Teguh Wibowo kepada awak media menuturkan, jika kegiatan ini dilakukan demi menjaga kesehatan sopir dan keselamatan penumpang selama mudik lebaran 2018.

Baca Juga :  Ini Penyebab Launching Mall Pelayanan Publik Ditunda

Selain itu, bersama Dinas Perhubungan, Polres Pamekasan melakukan cek kelayakan kendaraan, baik kendaraan umum maupun pribadi.

“Kelayakan kendaraan sangat penting untuk menghindari hal-hal yang tidak diinginkan, seperti kecelakaan maupun kendaraan macet” tutur Teguh, Jumat (08/06/2018).

Teguh menghimbau kepada para sopir untuk memperhatikan dan mematuhi rambu-rambu lalu lintas, serta menjaga kondisi tubuh.

Baca Juga :  Tegas !, HTI Tertibkan Mobil Operasional Yang Overload

“Kalau mengantuk, lebih baik berhenti dan istirahat, agar terhindar dari kecelakaan yang bisa berakibat fatal,” tangkasnya.

Giat ini dilakukuan oleh Polres Pamekasan sebagai bagian dari rangkaian Operasi Ketupat Semeru 2018. (ff)

Berita Terkait

PWI Bangkalan Bedah Tantangan Jurnalisme Era Post Truth
Sidak Disperta, DPRD Sampang Desak Percepatan Distribusi Alsintan
PMII Bangkalan Soroti Proyek KDMP Rp1,6 Miliar
Asal Jadi, Proyek Box Culvert Tanah Merah-Jenteh Diprotes Warga
Ra Mahfud Imbau Warga Sampang Sambut Tahun 2026 Dengan Santun
Jelang 2026, Puluhan Pejabat Pemkab Bangkalan Dirotasi
Sambut 2026, Polantas Sampang Larang Konvoi dan Knalpot Brong
Empat Puskesmas di Pamekasan Temukan Suspek Chikungunya

Berita Terkait

Minggu, 4 Januari 2026 - 20:08 WIB

PWI Bangkalan Bedah Tantangan Jurnalisme Era Post Truth

Jumat, 2 Januari 2026 - 09:03 WIB

PMII Bangkalan Soroti Proyek KDMP Rp1,6 Miliar

Kamis, 1 Januari 2026 - 10:13 WIB

Asal Jadi, Proyek Box Culvert Tanah Merah-Jenteh Diprotes Warga

Rabu, 31 Desember 2025 - 19:01 WIB

Ra Mahfud Imbau Warga Sampang Sambut Tahun 2026 Dengan Santun

Rabu, 31 Desember 2025 - 12:11 WIB

Jelang 2026, Puluhan Pejabat Pemkab Bangkalan Dirotasi

Berita Terbaru

Caption: Ketua PWI Bangkalan pose bersama usai seminar nasional di Kampus Institut Bahri Asyiq Galis, (dok. Syafin, Rega Media).

Daerah

PWI Bangkalan Bedah Tantangan Jurnalisme Era Post Truth

Minggu, 4 Jan 2026 - 20:08 WIB

Caption: Kapolres Sumenep AKBP Rivanda, saat gelar konferensi pers ungkap kasus kriminal selama tahun 2025, (dok. foto istimewa).

Hukum&Kriminal

Kriminalitas di Sumenep, Kejahatan Siber Melonjak Tajam

Minggu, 4 Jan 2026 - 17:27 WIB

Caption: Kapolres Sumenep AKBP Rivanda, saat gelar press conference ungkap kasus kriminal selama tahun 2025, (dok. foto istimewa).

Hukum&Kriminal

Polres Sumenep Gaspol, 82% Kasus Kriminal Diselesaikan

Sabtu, 3 Jan 2026 - 18:42 WIB

Caption: tampak bagian depan truk yang terlibat kecelakaan di jalan raya Camplong ringsek, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Peristiwa

Dua Truk Adu Banteng di Jalan Raya Camplong Sampang

Sabtu, 3 Jan 2026 - 12:11 WIB