Kuburan Warna-Warni di Pamekasan Viral

- Jurnalis

Senin, 11 Juni 2018 - 15:36 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pamekasan, (regamedianews.com) – Banyak cara yang dilakukan oleh masyarakat Indonesia dalam berkreasi untuk menarik banyak perhatian. Jika di Malang ada kampung warna, beda halnya dengan Pamekasan.

Di Kota berjuluk Gerbang Salam tersebut ada sebuah Tempat Pemakaman Umum (TPU) yang kuburannya dicat dengan berbagai macam warna. Sontak, hal ini menjadi viral dan banyak diperbincangkan oleh masyarakat.

Baca Juga :  Kinerja Oknum Kurir JNE Sampang Dinilai Tak Becus Oleh Costumer

Rega Media News mencoba mencari tahu dan menelusuri keberadaan kuburan warna-warni tersebut. Diketahui, TPU tersebut ada di Dusun Angsanah, Desa Jambringin, Kecamatan Proppo, Pamekasan.

Mohammad Elman, warga setempat kepada Rega Media menuturkan alasan dicatnya kuburan di TPU Angsanah tersebut.

“Bukan karena sensasi, tapi ini dilakukan warga agar bisa memikat hati anaknya yg masih hidup untuk semangat berziarah ke makam leluhurnya,” ujarnya, Senin (11/06/2018) di dekat lokasi kuburan warna-warni.

Baca Juga :  Miris, Jalan Lingkungan di Sampang Layaknya Kolam Saat Turun Hujan

Elman menambahkan, jika pengecatan kuburan warna-warni tersebut dilakukan atas inisiatif bersama.

“Karena warga di sini sudah tahu, bahwa dengan sering ziarah kubur bisa meningkatkan amal ibadahnya, karena pasti akan mengingat pada kematian,” pungkasnya. (bor)

Berita Terkait

Ra Mahfud Imbau Warga Sampang Sambut Tahun 2026 Dengan Santun
Jelang 2026, Puluhan Pejabat Pemkab Bangkalan Dirotasi
Sambut 2026, Polantas Sampang Larang Konvoi dan Knalpot Brong
Nelayan Sampang Meninggal Saat Melaut
Empat Puskesmas di Pamekasan Temukan Suspek Chikungunya
Pemkab Pamekasan Matangkan Penyambutan Valen D’Academy 7
Buntut Kasus RS Nindhita, DPRD Sampang Didemo
MUI Sampang Imbau Masyarakat: Tahun Baru Tanpa Euforia

Berita Terkait

Rabu, 31 Desember 2025 - 19:01 WIB

Ra Mahfud Imbau Warga Sampang Sambut Tahun 2026 Dengan Santun

Rabu, 31 Desember 2025 - 12:11 WIB

Jelang 2026, Puluhan Pejabat Pemkab Bangkalan Dirotasi

Rabu, 31 Desember 2025 - 10:01 WIB

Sambut 2026, Polantas Sampang Larang Konvoi dan Knalpot Brong

Selasa, 30 Desember 2025 - 14:46 WIB

Nelayan Sampang Meninggal Saat Melaut

Senin, 29 Desember 2025 - 20:34 WIB

Pemkab Pamekasan Matangkan Penyambutan Valen D’Academy 7

Berita Terbaru

Caption: suasana saat berlangsungnya doa bersama yang digelar Rutan Sampang untuk korban bencana Aceh dan Sumatera, (dok. foto istimewa).

Sosial

Napi Rutan Sampang Doakan Korban Bencana Aceh-Sumatera

Rabu, 31 Des 2025 - 16:36 WIB

Caption: penandatanganan SK Bupati Bangkalan tentang rotasi jabatan pejabat strategis Pemkab Bangkalan, (dok. Syafin, Rega Media).

Daerah

Jelang 2026, Puluhan Pejabat Pemkab Bangkalan Dirotasi

Rabu, 31 Des 2025 - 12:11 WIB

Caption: potongan rekaman video amatir, saat jenazah Liman nelayan Camplong dievakuasi dari kapal ke rumah duka, (dok. Harry, Rega Media).

Peristiwa

Nelayan Sampang Meninggal Saat Melaut

Selasa, 30 Des 2025 - 14:46 WIB