MENRISTEKDIKTI Resmikan PUI Garam Pamekasan

- Jurnalis

Senin, 11 Juni 2018 - 10:50 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pamekasan, (regamedianews.co) Menteri Riset, Teknologi dan Pendidikan Tinggi Republik Indonesia (MENRISTEKDIKTI RI), Senin siang (11/06/2018) meresmikan Pusat Unggulan Iptek (PUI) Garam Pamekasan.

PUI Garam yang diresmikan tersebut berlokasi di Kantor Lembaga Riset Kelautan UPT Pengembangan Sumber Daya Air Laut KKP RI, Desa Pedelegan, Kecamatan Pademawu, Pamekasan.

Baca Juga :  Membantu Tanpa Pamrih, Kapolsek Jrengik Dipuji Pemudik

Mohammad Nasir, Menristekdikti menyebutkan, melalui peresmian PUI Garam di Pamekasan ini diharapkan bisa dimanfaatkan dengan baik.

“Mudah-mudahan bisa membantu meningkatkan kesejahteraan dan perekonomian masyarakat, khususnya para petambak garam,” harapnya.

Hadir dalam kesempatan ini, Riyanto Basuki, Kepala Pusat Riset Kementerian Kelautan dan Perikanan Republik Indonesia (KKP RI)

Baca Juga :  KPU Gelar Rekapitulasi Hasil PSU Pilkada Sampang

Setelah peresmian tersebut, Mohammad Nasir langsung menuju Aula UPT Pengembangan Sumber Daya Air Laut KKP RI untuk menyampaikan orasi ilmiah yang dilaksanakan oleh STIE Bakti Bangsa Pamekasan. (bor)

Berita Terkait

Wabup Sumenep: Program 2026 Harus Nyata, Bukan Habiskan Anggaran!
Dana BGN Macet, Tujuh SPPG di Sampang Mogok
DPRD Pamekasan Soroti Sentra Batik Kalampar “Mangkrak”
Kunjungi Pamekasan, Mahfud MD Tegaskan Pentingnya Penegakan Hukum Berbasis HAM
Wabup Sumenep Tekankan ASN Tinggalkan Pola Kerja Lama
Kasus Pajak RSMZ, Ketua GAIB Ultimatum Kejari Sampang
Tapak Tilas 1 Abad NU: Dari Bangkalan ke Jombang
PWI Bangkalan Bedah Tantangan Jurnalisme Era Post Truth

Berita Terkait

Rabu, 7 Januari 2026 - 18:33 WIB

Wabup Sumenep: Program 2026 Harus Nyata, Bukan Habiskan Anggaran!

Selasa, 6 Januari 2026 - 14:04 WIB

Dana BGN Macet, Tujuh SPPG di Sampang Mogok

Selasa, 6 Januari 2026 - 08:52 WIB

DPRD Pamekasan Soroti Sentra Batik Kalampar “Mangkrak”

Senin, 5 Januari 2026 - 19:19 WIB

Kunjungi Pamekasan, Mahfud MD Tegaskan Pentingnya Penegakan Hukum Berbasis HAM

Senin, 5 Januari 2026 - 18:38 WIB

Wabup Sumenep Tekankan ASN Tinggalkan Pola Kerja Lama

Berita Terbaru

Caption: Mako Kepolisian Resor Sampang, Jl.Jamaluddin No.02, (dok. Harry Rega Media).

Hukum&Kriminal

Cek Disini…! Daftar Motor Hasil Ungkap Polres Sampang

Rabu, 7 Jan 2026 - 19:27 WIB

Caption: Juhari diwawancara awak media, usai dilantik sebagai anggota DPRD Sampang Fraksi Partai NasDem, (dok. Harry Rega Media).

Politik

Menang di MA, Juhari Sah Duduki Kursi DPRD Sampang

Rabu, 7 Jan 2026 - 16:28 WIB

Caption: dua spesialis pencurian sepeda motor inisial S dan AS, digelandang penyidik Satreskrim Polres Sampang, (dok. foto istimewa).

Hukum&Kriminal

Satu Persatu Bandit Motor Sampang Diringkus

Rabu, 7 Jan 2026 - 08:08 WIB

Caption: tidak perlu antre ke rumah sakit, masyarakat Sampang bisa menggunakan aplikasi Mobile JKN untuk daftar berobat (dok. Harry Rega Media).

Kesehatan

Berobat Ke RSUD Sampang Kini Bisa Daftar Online

Selasa, 6 Jan 2026 - 17:32 WIB