Pantai Lon Malang Jadi Sasaran Masyarakat Berwisata Saat Lebaran

- Jurnalis

Sabtu, 16 Juni 2018 - 05:06 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sampang, (regamedianews.com) – Pada hari kemenangan idul fitri banyak kegiatan yang di lakukan masyarakat untuk menghabiskan waktunya bersama keluarga. Selain melakukan silaturahmi antar sesama, tentu ada destinasi wisata yang menjadi sasaran masyarakat untuk berpariwisata saat libur lebaran.

Untuk menambah momen berkumpul bersama keluarga, destinasi wisata pantai seperti Pantai Lon Malang yang berada di wilayah pantura tepatnya di Desa Bira Tengah, Kecamatan Sokobanah, Kabupaten sampang, menjadi lokasi yang banyak diminati masyarakat. Meski baru dibuka, pantai yang tidak kalah indah dengan pantai lainnya ini kerap jadi sasaran pengunjung dari luar kota.

Baca Juga :  Fadhilah Budiono Mutasi Tiga Pejabat Pemkab Sampang

Sekitar 1500 tiket ludes pada hari pertama lebaran, masyarakat memadati lokasi wisata pantai lon Malang karena tempatnya yang menarik perhatian dan tempat yang sangat pas sekali untuk menambah hari libur masyarakat.

Menurut salah satu pengunjung yang berasal dari Desa Bira Timur, Kecamatan Sokobanah, Sampang, Farhan mengatakan, mengaku senang dengan adanya wisata pantai Lon Malang, karena selain tempatnya tidak jauh dari kediamannya, harga tiket tidak terlalu mahal.

“Kami bersama keluarga liburan, kami senang sekali karena wisata lon Malang ini memberikan perhatian yang sangat berkesan. Selain ramai, tempat ini pas sekali untuk dijadikan liburan keluarga,” ujarnya, Sabtu (16/06/2018).

Baca Juga :  Masyarakat Soroti Kinerja Dishub Bangkalan Perihal Polemik Parkir Liar

Sementara petugas wisata pantai Lon Malang, Ahmad mengatakan, akan melayani masyarakat yang berlibur, demi menjaga kenyamanan dan keamanan para pengunjung, petugas pantai Lon Malang sudah melakukan persiapan dari segala penunjang perlengkapan wisata.

“Persiapan kami sudah jauh-jauh hari, karena kami sudah memperkirakan saat libur lebaran akan banyak pengunjung yang berlibur di pantai Lon Malang ini,” pungkasnya. (sfn)

Berita Terkait

Wabup Sumenep: Program 2026 Harus Nyata, Bukan Habiskan Anggaran!
Dana BGN Macet, Tujuh SPPG di Sampang Mogok
DPRD Pamekasan Soroti Sentra Batik Kalampar “Mangkrak”
Wabup Sumenep Tekankan ASN Tinggalkan Pola Kerja Lama
Kasus Pajak RSMZ, Ketua GAIB Ultimatum Kejari Sampang
PWI Bangkalan Bedah Tantangan Jurnalisme Era Post Truth
Sidak Disperta, DPRD Sampang Desak Percepatan Distribusi Alsintan
PMII Bangkalan Soroti Proyek KDMP Rp1,6 Miliar

Berita Terkait

Rabu, 7 Januari 2026 - 18:33 WIB

Wabup Sumenep: Program 2026 Harus Nyata, Bukan Habiskan Anggaran!

Selasa, 6 Januari 2026 - 14:04 WIB

Dana BGN Macet, Tujuh SPPG di Sampang Mogok

Selasa, 6 Januari 2026 - 08:52 WIB

DPRD Pamekasan Soroti Sentra Batik Kalampar “Mangkrak”

Senin, 5 Januari 2026 - 18:38 WIB

Wabup Sumenep Tekankan ASN Tinggalkan Pola Kerja Lama

Senin, 5 Januari 2026 - 12:39 WIB

Kasus Pajak RSMZ, Ketua GAIB Ultimatum Kejari Sampang

Berita Terbaru

Caption: Mako Kepolisian Resor Sampang, Jl.Jamaluddin No.02, (dok. Harry Rega Media).

Hukum&Kriminal

Cek Disini…! Daftar Motor Hasil Ungkap Polres Sampang

Rabu, 7 Jan 2026 - 19:27 WIB

Caption: Juhari diwawancara awak media, usai dilantik sebagai anggota DPRD Sampang Fraksi Partai NasDem, (dok. Harry Rega Media).

Politik

Menang di MA, Juhari Sah Duduki Kursi DPRD Sampang

Rabu, 7 Jan 2026 - 16:28 WIB

Caption: dua spesialis pencurian sepeda motor inisial S dan AS, digelandang penyidik Satreskrim Polres Sampang, (dok. foto istimewa).

Hukum&Kriminal

Satu Persatu Bandit Motor Sampang Diringkus

Rabu, 7 Jan 2026 - 08:08 WIB

Caption: tidak perlu antre ke rumah sakit, masyarakat Sampang bisa menggunakan aplikasi Mobile JKN untuk daftar berobat (dok. Harry Rega Media).

Kesehatan

Berobat Ke RSUD Sampang Kini Bisa Daftar Online

Selasa, 6 Jan 2026 - 17:32 WIB