Pasca Lebaran, Harga Daging Sapi Melambung Naik

- Jurnalis

Rabu, 20 Juni 2018 - 06:45 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sampang, (regamedianews.com) – Meskipun lebaran idul fitri 1439 sudah lewat, tapi harga daging sapi di beberapa pasar tradisional di Sampang terus mengalami kenaikan. Permintaan yang meningkat memasuki lebaran hingga pasca lebaran, diduga menjadi salah satu penyebab naiknya harga daging sapi tersebut.

Pengakuan salah satu pedagang daging sapi di Pasar Omben Sampang, Fatmawati mengatakan, saat ini harga daging sapi mencapai Rp 150 ribu perkilogram. Padahal sebelumnya, saat bulan ramadhan harga daging sapi berkisar antara Rp 120 ribu perkilogram.

Baca Juga :  Geger, Siswi SMA Sampang Melahirkan Didalam Kelas

“Kenaikan sudah terjadi sejak H-5 lebaran kemarin, harga dari penjual atau blantik sapi memang sudah mengalami kenaikan,” jelasnya, Rabu (20/06/2018).

Kenaikan harga daging sapi cukup membebani para konsumen, yang biasa membeli daging sapi untuk sajian lebaran kemarin.

Baca Juga :  Gadis Desa Korban Pemerkosaan Di Bangkalan Diduga Bunuh Diri

“Tidak hanya daging sapi, harga daging ayam juga mengalami kenaikan. Dari semula, pada pertengahan berkisar antara harga Rp 30 ribu sampai Rp 35 ribu perkilogmramnya, saat ini harga ayam potong tembus Rp 40 ribu perkilogramnya,” ujarnya. (adi/har)

Berita Terkait

Terduga Maling di Sampang Nyaris Tewas Diamuk Warga
Sempat Hilang, Seorang Nenek di Sampang Ditemukan Tewas
PLN Pamekasan Beberkan Penyebab Listrik Padam
Polres Sampang Ungkap Ciri-Ciri Temuan Tengkorak Manusia
Seorang Kakek di Sampang Tewas Terbakar
Geger! Penemuan Tengkorak Manusia di Sampang
Bersimbah Darah!, Pria Asal Pamekasan Jadi Korban Pembacokan di Bangkalan
DPRD Pamekasan Desak BPBD Segera Tangani Longsor di Sana Daja

Berita Terkait

Jumat, 30 Januari 2026 - 18:52 WIB

Terduga Maling di Sampang Nyaris Tewas Diamuk Warga

Kamis, 29 Januari 2026 - 09:19 WIB

Sempat Hilang, Seorang Nenek di Sampang Ditemukan Tewas

Selasa, 27 Januari 2026 - 20:43 WIB

PLN Pamekasan Beberkan Penyebab Listrik Padam

Rabu, 21 Januari 2026 - 17:11 WIB

Polres Sampang Ungkap Ciri-Ciri Temuan Tengkorak Manusia

Rabu, 21 Januari 2026 - 16:00 WIB

Seorang Kakek di Sampang Tewas Terbakar

Berita Terbaru

Caption: petugas kesehatan tengah memberikan pelayanan cek kesehatan kepada warga, dalam kegiatan CKG yang digelar PCNU Sampang, (dok. foto istimewa).

Sosial

PCNU Sampang Gandeng Dinkes Layani Kesehatan Masyarakat

Sabtu, 31 Jan 2026 - 13:03 WIB

Caption: Wakil Ketua DPRD Tulungagung pose dengan pihak Diskominfo Bangkalan usai agenda studi banding, (sumber foto: laman resmi Pemkab Bangkalan).

Daerah

Diskominfo Bangkalan Jadi Rujukan Transparansi Digital

Jumat, 30 Jan 2026 - 22:48 WIB

Caption: anggota Persit Kodim 0827 Sumenep bersama Bhayangkari Polres Sumenep saat donor darah, (sumber foto. Media Center Sumenep).

Sosial

Persit Kodim 0827 Sumenep Kompak Donor Darah

Jumat, 30 Jan 2026 - 19:44 WIB

Caption: tampak polisi tidak berseragam bersama warga, mengevakuasi terduga pelaku pencurian ke UGD RSUD dr.Mohammad Zyn Sampang, (dok. foto istimewa).

Peristiwa

Terduga Maling di Sampang Nyaris Tewas Diamuk Warga

Jumat, 30 Jan 2026 - 18:52 WIB

Caption: Satreskrim Polres Sampang menyerahkan kerangka manusia yang sudah teridentifikasi ke pihak keluarga di RSUD dr.Mohammad Zyn, (dok. Harry Rega Media).

Hukum&Kriminal

Polres Sampang Dalami Motif Kematian Fauzen

Jumat, 30 Jan 2026 - 14:32 WIB