Pantau Kesiapan Pilkada Serentak 2018, Kapolda Jatim dan Pangdam V Brawijaya Turun Ke Sampang

- Jurnalis

Sabtu, 23 Juni 2018 - 07:50 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sampang, (regamedianews.com) – Menjelang pelaksanaan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak 2018 yang akan dilaksanakan pada Rabu 27 Juni mendatang, Kepala Kepolisian Daerah (Kapolda) Jawa Timur Irjen. Pol. Drs. Machfud Arifin, S.H. bersama Panglima Kodam V/Brawijaya Mayjen TNI Arif Rahman turun ke beberapa daerah di pulau Madura guna memantau persiapan pelaksanaan Pilkada tersebut, salah satunya yakni Kabupaten Sampang, Sabtu (23/06).

Kapolres Sampang AKBP Budhi Wardiman mengatakan, bahwa stabilitas daerah di Kabupaten Sampang aman dan kondusif berkat kerjasama antara semua pihak.

“Kami juga ingin terus melakukan koordinasi antara semua pihak yakni, kiai, tokoh masyarakat untuk saling menjaga situasi yang aman. Selain itu, juga akan terus mengawal semua logistik yang memang dibutuhkan di pilkada nanti,” ujarnya.

Baca Juga :  Wabup Sampang: Program MBG Solusi Persoalan Gizi

Penjabat (Pj) Bupati Sampang, Jonathan Judianto mengatakan, situasi Kabupaten Sampang aman dan sejuk, koordinasi antara Forkopimda dengan Forkopimcanm sangat harmonis. Sosialisasi dilaksanakan secara rutin antara semua pihak.

“Setiap kali kami kunjungan kerja kebawah selalu mengingatkan kepada masyarakat terkait kesiapan dan pentingnya ke amanan pilkada. Persiapan pilkada di Kabupaten Sampang sudah 100 persen persiap,” tuturnya.

Baca Juga :  1.380 Personel Siap Amankan Pilkades Serentak di Sampang

Sementara Ketua Komisi Pemilihan Umum Daerah (KPUD) Sampang, Syamsul Muarif mengatakan, semua logistik di Kabupaten Sampang sudah tersedia.

“Semua pendistribusian logistik di mulai tanggal 25 Juni besok dan ditempatkan di lokasi yang aman serta independen,” terangnya.

Di sisi lain, Kapolda Jatim Machfud Arifin mengatakan, pihaknya akan mempertebal aparat keamanan di semua lokasi yang sekiranya dianggap rawan.

“Jika ada pihak yang melanggar aturan kami tidak akan segan-segan memprosesnya sesuai dengan aturan yang ada. Harap ada partisipasi dari masyarakat, TNI dan Polri harus netral,” pungkasnya. (adi/har)

Berita Terkait

Warga Miskin Pamekasan Luput Dari Bansos Akibat Salah Data
Soal HET Pupuk, Petani Sampang Bisa Lapor ke “Halo Pak Amran!”
Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam
Buntut HET Pupuk-Hand Traktor Raib, Disperta KP Sampang Didemo
Dua Lansia di Sampang Menanti Perhatian Prioritas Pemerintah
Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG
Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan
Polres-LBH Ansor Sumenep Komit Beri Pendampingan Hukum Gratis

Berita Terkait

Rabu, 14 Januari 2026 - 21:20 WIB

Warga Miskin Pamekasan Luput Dari Bansos Akibat Salah Data

Rabu, 14 Januari 2026 - 15:37 WIB

Soal HET Pupuk, Petani Sampang Bisa Lapor ke “Halo Pak Amran!”

Rabu, 14 Januari 2026 - 14:24 WIB

Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam

Selasa, 13 Januari 2026 - 12:49 WIB

Dua Lansia di Sampang Menanti Perhatian Prioritas Pemerintah

Minggu, 11 Januari 2026 - 12:02 WIB

Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG

Berita Terbaru

Caption: tiang trafo lampu penerangan jalan umum di JLS yang menjadi sasaran pelaku pencurian, (sumber foto: PLN ULP Sampang).

Peristiwa

Baru Diresmikan, Kabel Trafo PJU JLS Sampang Dicuri

Kamis, 15 Jan 2026 - 13:03 WIB

Caption: Kapolres Pamekasan AKBP Hendra Eko Triyulianto berjabat tangan dengan Kasat Reskrim AKP Doni Setiawan, usai memberikan piagam penghargaan, (dok. Kurdi Rega Media).

Hukum&Kriminal

Sukses Tangkap Jambret Maut, Reskrim Pamekasan Diganjar Reward

Rabu, 14 Jan 2026 - 18:40 WIB

Caption: ilustrasi, (dok. Syafin Rega Media).

Daerah

Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam

Rabu, 14 Jan 2026 - 14:24 WIB