Siapkan Mental dan Tingkatkan Pengamanan Dalam Pelaksanaan Pilkada Sampang

- Jurnalis

Senin, 25 Juni 2018 - 17:10 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sampang, (regamedianews.com) – Dalam rangka pengamanan Pilkada serentak 2018 salah satunya di Kabupaten Sampang, Polres setempat menggelar apel Pergeseran Pasukan Operasi Mantap Praja Semeru 2018 yang dipimpin langsung oleh Pj Bupati Sampang Jonathan Judianto, Senin (25/06).

Gelar apel pasukan tersebut dilaksanakan di Lapangan Wijaya Kusuma. Selain itu tampak hadir Kapolres Sampang AKBP Budhi Wardiman dan Dandim 0828 Sampang Letkol Czi Ary Syahrial.

Dalam pimpinan apelnya, Pj Bupati Sampang Jonathan Judianto menyampaikan, menekankan kepada peserta apel utamanya pihak keamanan, untuk mempersiapkan mental dan moral serta disiplin kerja dengan penuh tanggung jawab dalam melaksanakan Pilkada serentak yang akan dilaksanakan pada Rabu 27 Juni ini.

Baca Juga :  Tahun 2018, Angka Buta Huruf di Pamekasan Menurun

“Ada berapa hal yang perlu saya tekankan, yakni siapkan mental dengan dilandasi komitmen moral dan disiplin kerja yang tinggi, dan melaksanakan tugas yang telah di percayakan dengan penuh tanggung jawab, iman dan taqwa kepada tuhan serta laksanakan tugas dengan ikhlas profesional arif dan bijaksana,” tuturnya.

Baca Juga :  Minggu Ceria, KKN 43 UTM JJS Bersama Warga

Sementara disisi lain Kapolres Sampang AKBP Budhi Wardiman menyebutkan, dalam apel Pergeseran Pasukan Operasi Mantap Praja Semeru 2018 Dalam Rangka Pilkada Serentak 2018 ini melibatkan sebanyak 3600 personel gabungan dari TNI dan Polri serta Linmas.

“Dalam pelaksanaan tugas pengamanan ini intinya semua stakeholder harus menjalin komunikasi yang intens guna terciptanya keamanan dan kondusifitas pesta demokrasi tahun ini dan tunjukan netralitas sebagai anggota polri,” pungkasnya. (adi/har)

Berita Terkait

Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG
Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan
Polres-LBH Ansor Sumenep Komit Beri Pendampingan Hukum Gratis
PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang
RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap
Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi
Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang
Prestasi Menurun, Pengurus Baru KONI Pamekasan Dihadapkan Tantangan Berat

Berita Terkait

Minggu, 11 Januari 2026 - 12:02 WIB

Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG

Sabtu, 10 Januari 2026 - 17:13 WIB

Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan

Jumat, 9 Januari 2026 - 20:33 WIB

Polres-LBH Ansor Sumenep Komit Beri Pendampingan Hukum Gratis

Jumat, 9 Januari 2026 - 17:24 WIB

PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang

Jumat, 9 Januari 2026 - 08:09 WIB

Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi

Berita Terbaru

Caption: ilustrasi pelaku kriminal ditangkap, Pj Kades Tlagah beberkan surat pengunduran diri inisial UA dari jabatannya sebagai perangkat desa, (dok. Harry Rega Media).

Hukum&Kriminal

Pj Kades Tlagah Bantah Jambret Maut di Pamekasan Jabat Kasun

Minggu, 11 Jan 2026 - 21:49 WIB

Caption: Dandim Sumenep Letkol Arm Bendi Wibisono, menyampaikan arahannya saat grand launching SPPG di Kecamatan Rubaru, (sumber foto. Sumenep.go.id).

Daerah

Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG

Minggu, 11 Jan 2026 - 12:02 WIB

Caption: sebelum pengukuhan, panitia membacakan SK pengurus ranting dan anak ranting Muslimat NU Kecamatan Kedungdung, (dok. foto istimewa).

Daerah

Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan

Sabtu, 10 Jan 2026 - 17:13 WIB

Caption: Manajer PLN UP3 Madura Fahmi Fahresi, diwawancara usai peresmian PJU baru di JLS Sampang, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang

Jumat, 9 Jan 2026 - 17:24 WIB