Partai NasDem Sampang Gelar Syukuran Kemenangan JIHAD

- Jurnalis

Senin, 2 Juli 2018 - 13:17 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sampang, (regamedianews.com) – Partai Nasional Demokrat (NasDem) salah satu Partai pengusung pasangan H. Slamet Junaidi dengan H. Abdullah Hidayat atau Jihad sebagai calon Bupati dan Wakil Bupati Sampang menggelar tasyakkuran atas keunggulan hasil rekapitulasi surat suara di 14 Kecamatan, di Jl. Jaksa Agung Suprapto, Sampang.

Baca Juga :  Mengintip Keseriusan Peserta Seleksi Panwascam di Kabupaten Sampang

Ketua Dewan Perwakilan Daerah (DPD) Partai Nasdem Kabupaten Sampang Moh. Zainuddin mengatakan, pihaknya mengucapkan syukur ke hadirat Allah SWT. Atas kemenangan rekapitulasi surat suara pasangan Jihad di tingkat Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) se Kabupaten Sampang.

“Kemenangan Jihad ini juga berkat kerjasama semua tim baik partai pengusung, pengurus partai di tingkat bawah, relawan dan simpatisan. Karena ini adalah kemenangan kita bersama,” ujarnya, Senin (02/07/2018).

Baca Juga :  Kapolres Tanjung Perak: Peran Tokoh Masyarakat Sangat Penting Dalam Menjaga Keamanan Wilayah

Sebagai partai pengusung pihaknya akan mengawal semua visi dan misi Jihad yang telah dijanjikan kepada rakyat. “Demi Sampang Hebat dan Bermartabat,” imbuhnya. (adi)

Berita Terkait

Bupati Sampang: Anggaran Terbatas, Jaminan Kesehatan Harus Tetap Jalan
Pamekasan Darurat Perceraian, 1.694 Kasus Masuk Pengadilan Agama
Musrenbang Banyuates, Ra Mahfudz Beberkan 4 Prioritas Sampang 2027
Lecehkan Atlet, KBI Bangkalan Desak Ketua Pengprov Jatim Dicopot
Blak-Blakan! Kades Waru Barat ‘Semprot’ PDAM Depan Bupati Pamekasan
Resmi Dilaunching, SPPG Torjunan Komitmen Sajikan Menu Higienis
MUI Sampang Larang Haflatul Imtihan Diisi Hiburan Langgar Syariat
Ra Mahfudz Proyeksikan Torjun Jadi Jantung Pemerintahan Sampang

Berita Terkait

Jumat, 30 Januari 2026 - 08:49 WIB

Bupati Sampang: Anggaran Terbatas, Jaminan Kesehatan Harus Tetap Jalan

Kamis, 29 Januari 2026 - 19:07 WIB

Pamekasan Darurat Perceraian, 1.694 Kasus Masuk Pengadilan Agama

Kamis, 29 Januari 2026 - 13:08 WIB

Musrenbang Banyuates, Ra Mahfudz Beberkan 4 Prioritas Sampang 2027

Rabu, 28 Januari 2026 - 22:39 WIB

Lecehkan Atlet, KBI Bangkalan Desak Ketua Pengprov Jatim Dicopot

Rabu, 28 Januari 2026 - 20:49 WIB

Blak-Blakan! Kades Waru Barat ‘Semprot’ PDAM Depan Bupati Pamekasan

Berita Terbaru