Kapolres Pamekasan Apresiasi Kinerja Kamtibmas Pilkada 2018

- Jurnalis

Jumat, 6 Juli 2018 - 06:28 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pamekasan, (regamedianews.com) – AKBP Teguh Wibowo mengapresiasi terhadap kinerja keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) selama pelaksanaan pilkada serentak 2018.

Teguh Wibowo juga menyampaikan dalam sambutannya ucapan terima kasih kepada seluruh pihak yang ikut andil menciptakan situasi keamanan dalam pelaksanaan pilkada.

“Terima kasih kepada tokoh agama, tokoh masyarakat, tokoh pemuda dan seluruh elemen masyarakat kabupaten Pamekasan yang sudah membantu kami guna menciptakan situasi kamtibmas selama pelaksanaan pilkada yang aman dan damai,” tuturnya, Jum’at (6/7/2018).

Selain itu, pihaknya juga menyampaikan hal yang sama kepada seluruh instansi yang ikut terlibat mendukung dalam menciptakan situasi kamtibmas selama pesta demokrasi lima tahunan berlangsung.

Baca Juga :  Puluhan Warga Desa Gunung Rancak Robatal Menerima Bantuan Perlengkapan Usaha

“Tak lupa juga kami sampaikan kepada Komandan Kodim 0826 Pamekasan atas bantuan dan dukungannya, termasuk juga instansi lainnya,” imbuhnya. (ff)

Berita Terkait

64 Napi Narkotika Pamekasan Bebas Bersyarat
LSM Walihua Soroti Proyek Refitalisasi SMKN Model Gorontalo
ESP PLTU Anggrek Bermasalah, Polusi Udara Ancam Warga
DPMD Pamekasan Siapkan PAW dan Pilkades 9 Desa
Badko HMI Jatim Kecam Perilaku Gus Elham ‘Cium Anak Kecil’
Pengerjaan Refitalisasi SMKN Model Gorontalo Lamban
Akhir Tahun 2025, PAD Pamekasan Tembus 81,76%
65 Pejabat Pemkab Sampang Dirotasi, Berikut Namanya !

Berita Terkait

Sabtu, 15 November 2025 - 23:08 WIB

64 Napi Narkotika Pamekasan Bebas Bersyarat

Sabtu, 15 November 2025 - 20:56 WIB

LSM Walihua Soroti Proyek Refitalisasi SMKN Model Gorontalo

Sabtu, 15 November 2025 - 11:34 WIB

ESP PLTU Anggrek Bermasalah, Polusi Udara Ancam Warga

Sabtu, 15 November 2025 - 09:05 WIB

DPMD Pamekasan Siapkan PAW dan Pilkades 9 Desa

Jumat, 14 November 2025 - 22:18 WIB

Badko HMI Jatim Kecam Perilaku Gus Elham ‘Cium Anak Kecil’

Berita Terbaru

Caption: anggota Polres Sampang saat berada di lokasi ditemukannya Moh Ghibran, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Peristiwa

Polisi Datangi TKP Tewasnya Bocah Sampang

Minggu, 16 Nov 2025 - 21:35 WIB

Caption: warga mengevakuasi korban dari sungai Dusun Tase'an Desa Paseyan, (dok. regamedianews).

Peristiwa

Bocah Sampang Ditemukan Meninggal di Sungai

Minggu, 16 Nov 2025 - 16:24 WIB

Caption: Kalapas Narkotika Pamekasan Kusnan, memberikan arahan kepada para narapidana yang resmi bebas, (dok. foto istimewa).

Daerah

64 Napi Narkotika Pamekasan Bebas Bersyarat

Sabtu, 15 Nov 2025 - 23:08 WIB

Caption: Ketua DPW Partai NasDem Jatim Lita Machfud Arifin, sampaikan sambutannya saat konsolidasi dengan DPD Partai NasDem Sampang, (dok. regamedianews).

Politik

DPW NasDem Jatim Perkuat Basis Partai di Daerah

Sabtu, 15 Nov 2025 - 19:47 WIB