Jelang MPLS Tahun Ajaran Baru, BAANAR Pamekasan Getol Sosialisasi Bahaya Narkoba

- Jurnalis

Senin, 9 Juli 2018 - 06:02 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pamekasan, (regamedianews.com) – Memasuki pelaksanaan Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) tahun pelajaran 2018-2019 untuk SMP dan SMA, Badan Ansor Anti Narkoba (BAANAR) Kabupaten Pamekasan mengerahkan Pengurusnya dan Satuan Tugas Pencegahan dan Pemberantasan Penyalahgunaan dan Peredaran Gelap Narkoba (SATGAS P4GN).

Ra Hassan Al-Mandury, Kepala BAANAR kabupaten Pamekasan menuturkan, program penyuluhan yang menyasar kalangan siswa dan remaja tersebut dikemad dengan BAANAR pamekasan Goes To School.

Baca Juga :  Perusakan APK, Bawaslu Sampang Hanya Mengawasi

“Karena sasaran utama pengedaran narkoba adalah remaja. Menurut mereka (pengedar.red), remaja adalah sasaram empuk untuk disuguhi barang haram tersebut,” tutur Ra Hassan, Senin (09/07/2018) di Jl. R. Abd. Aziz no. 95 Pamekasan.

Ra Hassan menambahkan, jika pihaknya tidak bisa membiarkan dan diam begitu saja melihat generasi bangsa digerogoti melalui pengedaran barang haram narkoba.

Baca Juga :  Penyelenggaraan Pendidikan Di Bangkalan Dituding Gagal, PMII Demo Disdik

“Kami akan selalu membentengi kader penerus bangsa dari penyalahgunaan narkoba dengan cara apapun, walaupun untuk sementara ini masih sebatas penyuluhan, karena pengedaran narkoba semakin masif,” tegas Alumni PMII Surabaya tersebut.

Dalam melaksanakan kegiatan ini, BAANAR pamekasan menjalin kerja sama dengan lembaga-lembaga pendidikan dan Badan Narkotika Kabupaten (BNK) Pamekasan. (bor)

Berita Terkait

Arah Baru MUI Sampang: Jadi Pelayan Umat dan Benteng Sosial
Belasan Perwira Polres Sumenep Dimutasi
Pemkab Pamekasan Gandeng Pengusaha Ringankan Beban UHC
Pimpin Disdik Sampang, Nor Alam Emban Misi Pembenahan
Pagu DD 2026 Turun, Pemdes Pamekasan Diminta Fokus Skala Prioritas
Wabup Bangkalan Tekankan Profesionalisme ASN Pendidikan
Disfungsi SDN Batuporo Timur 1, DPRD Sampang Siapkan Pansus dan Audit Investigatif
BPJS Ketenagakerjaan Sasar Tenaga Pendidik Madrasah di Sampang

Berita Terkait

Minggu, 25 Januari 2026 - 18:30 WIB

Arah Baru MUI Sampang: Jadi Pelayan Umat dan Benteng Sosial

Jumat, 23 Januari 2026 - 22:22 WIB

Belasan Perwira Polres Sumenep Dimutasi

Jumat, 23 Januari 2026 - 13:37 WIB

Pemkab Pamekasan Gandeng Pengusaha Ringankan Beban UHC

Jumat, 23 Januari 2026 - 11:49 WIB

Pimpin Disdik Sampang, Nor Alam Emban Misi Pembenahan

Jumat, 23 Januari 2026 - 09:12 WIB

Pagu DD 2026 Turun, Pemdes Pamekasan Diminta Fokus Skala Prioritas

Berita Terbaru

Caption: Ketua MUI Sampang KH.Itqan Bushiri menyampaikan sambutannya dalam agenda ta'aruf dan konsolidasi pengurus, (dok. foto istimewa).

Daerah

Arah Baru MUI Sampang: Jadi Pelayan Umat dan Benteng Sosial

Minggu, 25 Jan 2026 - 18:30 WIB

Caption: Fitrih Anisah mantan Ketua Umum Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Kabupaten Sampang, (dok. foto istimewa).

Opini

Membaca Kasus Kajari Sampang Tanpa Romantisme Kekuasaan

Sabtu, 24 Jan 2026 - 23:18 WIB

Caption: ilustrasi pemeriksaan medis resmi dari tim inafis dan tim dokter forensik terhadap kerangka manusia, (dok. Harry Rega Media).

Hukum&Kriminal

Polisi Beberkan Hasil Identifikasi Kerangka Mr.X di Sampang

Sabtu, 24 Jan 2026 - 12:12 WIB

Caption: Kapolres Sumenep AKBP Anang Hardianto bersama Ketua Bhayangkari berjabat tangan dengan sejumlah perwira yang dimutasi usai gelar sertijab, (sumber foto: Media Center Sumenep).

Daerah

Belasan Perwira Polres Sumenep Dimutasi

Jumat, 23 Jan 2026 - 22:22 WIB

Caption: Konsulat Jenderal Australia Mr.Glen Askew berikan cinderamata kepada Bupati Sampang H.Slamet Junaidi, (dok. foto istimewa).

Nasional

Konjen Australia Jajaki Potensi Unggulan Kota Bahari

Jumat, 23 Jan 2026 - 20:40 WIB