Pererat Tali Silaturahmi Pandawa 2198 Korem 073/Makutarama Gelar Halal Bihalal

- Jurnalis

Selasa, 10 Juli 2018 - 02:20 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Blora, (regamedianews.com) – Pandawa 2198 itulah sebutan yang sering di gaungkan oleh alumni Bintara Prajurit Karier tahun 1998, kali ini giliran Pandawa 2198 wilayah Korem 073/Makutarama menggelar acara halal bihalal bersama seluruh keluarga di water splas di seputaran wilayah blora, Minggu (08/07/2018) kemarin.

“Sejumlah peserta halal bihalal mengadakan acara rutinan tahunan itu guna menjaga tali silaturrahmi antar alumni yang berasal dari berbagai wilayah di bawah naungan Korem 073/Makutarama,” kata Koordinator pandawa wilayah Korem 073, Pelda Irwan, Selasa (10/07).

Baca Juga :  Masuk Kategori Perusahaan Kurang Sehat, Dirut PDAM Bangkalan Geram

Menurutnya, dengan adanya acara tersebut semoga seluruh pandawa di wilayah korem 073 yang berasal dari berbagai satuan di seluruh indonesia dapat saling mengenal satu sama lain. Sehingga dalam kedinasan maupun kekeluargaan dapat menjadi keluarga ke dua dalam naungan Pandawa 2198.

Baca Juga :  10 Warga Aceh Selatan Dihukum Cambuk

“Semoga di jajaran teritorial itulah pelabuhan terakhir kita dalam berdinas,sehingga kita akan semakin erat dalam menjaga NKRI khususnya di wilayah korem 073/Makutarama,” ungkapnya. (ipl)

Berita Terkait

PWI Bangkalan Bedah Tantangan Jurnalisme Era Post Truth
Sidak Disperta, DPRD Sampang Desak Percepatan Distribusi Alsintan
PMII Bangkalan Soroti Proyek KDMP Rp1,6 Miliar
Asal Jadi, Proyek Box Culvert Tanah Merah-Jenteh Diprotes Warga
Ra Mahfud Imbau Warga Sampang Sambut Tahun 2026 Dengan Santun
Jelang 2026, Puluhan Pejabat Pemkab Bangkalan Dirotasi
Sambut 2026, Polantas Sampang Larang Konvoi dan Knalpot Brong
Empat Puskesmas di Pamekasan Temukan Suspek Chikungunya

Berita Terkait

Minggu, 4 Januari 2026 - 20:08 WIB

PWI Bangkalan Bedah Tantangan Jurnalisme Era Post Truth

Jumat, 2 Januari 2026 - 09:03 WIB

PMII Bangkalan Soroti Proyek KDMP Rp1,6 Miliar

Kamis, 1 Januari 2026 - 10:13 WIB

Asal Jadi, Proyek Box Culvert Tanah Merah-Jenteh Diprotes Warga

Rabu, 31 Desember 2025 - 19:01 WIB

Ra Mahfud Imbau Warga Sampang Sambut Tahun 2026 Dengan Santun

Rabu, 31 Desember 2025 - 12:11 WIB

Jelang 2026, Puluhan Pejabat Pemkab Bangkalan Dirotasi

Berita Terbaru

Caption: Ketua PWI Bangkalan pose bersama usai seminar nasional di Kampus Institut Bahri Asyiq Galis, (dok. Syafin, Rega Media).

Daerah

PWI Bangkalan Bedah Tantangan Jurnalisme Era Post Truth

Minggu, 4 Jan 2026 - 20:08 WIB

Caption: Kapolres Sumenep AKBP Rivanda, saat gelar konferensi pers ungkap kasus kriminal selama tahun 2025, (dok. foto istimewa).

Hukum&Kriminal

Kriminalitas di Sumenep, Kejahatan Siber Melonjak Tajam

Minggu, 4 Jan 2026 - 17:27 WIB

Caption: Kapolres Sumenep AKBP Rivanda, saat gelar press conference ungkap kasus kriminal selama tahun 2025, (dok. foto istimewa).

Hukum&Kriminal

Polres Sumenep Gaspol, 82% Kasus Kriminal Diselesaikan

Sabtu, 3 Jan 2026 - 18:42 WIB

Caption: tampak bagian depan truk yang terlibat kecelakaan di jalan raya Camplong ringsek, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Peristiwa

Dua Truk Adu Banteng di Jalan Raya Camplong Sampang

Sabtu, 3 Jan 2026 - 12:11 WIB