KPU Pamekasan Terima Berkas Pendaftaran Bacaleg Partai Garuda

- Jurnalis

Senin, 16 Juli 2018 - 11:34 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pamekasan, (regamedianews.com) -Setelah menunggu sejak pagi pada H-1 penutupan pendaftaran Bakal Calon Calon Legialatif (Bacaleg), KPU Pamekasan akhirnya menerima pendaftar, Senin (16/07/2018). Partai pertama yang mendaftar kepada KPU Pamekasan adalah Partai Garuda.

Berkas pendaftaran Bacaleg dari Partai yang baru menjadi kontestan tersebut diserahkan langsung oleh Ahmad Barsuni, Ketua Partai Garuda.

Baca Juga :  Tergugat Desak Pengadilan Kaji Ulang Keabsahan Legalitas Tanah Penggugat

Kepada Rega Media Barsuni mengaku, jika bacaleg yang didaftarkan oleh Partai Garuda kepada KPU Pamekasan belum rampung 100 persen.

“Untuk sementara kami baru mendaftarkan eman nama saja, yang lain akan kami daftarkan besok,” jelas pria asal Palengaan tersebut.

Sementara itu, Mohammad Hamzah, Ketua KPU Pamekasan mengaku pihaknya langsung melakukan pengecekan kelengkapan dokumen pendaftaran parpol yang sudah mendaftar.

Baca Juga :  Usai Dilantik, Bupati Sampang Dan Wakil Bupati Terpilih Langsung Menuju Pendopo Agung

“Kalau semisal nanti ada yang kurang, kami minta kepada partai yang bersangkutan untuk segera dilengkapi,” papar Hamzah.

Sampai berita ini diturunkan, KPU Pamekasan menerima informasi ada partai lain, yakni PAN dan Partai Nasdem yang akan mendaftar hari ini juga. (bor)

Berita Terkait

Polres-LBH Ansor Sumenep Komit Beri Pendampingan Hukum Gratis
PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang
RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap
Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi
Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang
Prestasi Menurun, Pengurus Baru KONI Pamekasan Dihadapkan Tantangan Berat
Wabup Sumenep: Program 2026 Harus Nyata, Bukan Habiskan Anggaran!
Menang di MA, Juhari Sah Duduki Kursi DPRD Sampang

Berita Terkait

Jumat, 9 Januari 2026 - 20:33 WIB

Polres-LBH Ansor Sumenep Komit Beri Pendampingan Hukum Gratis

Jumat, 9 Januari 2026 - 17:24 WIB

PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang

Jumat, 9 Januari 2026 - 13:34 WIB

RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap

Jumat, 9 Januari 2026 - 08:09 WIB

Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi

Kamis, 8 Januari 2026 - 21:21 WIB

Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang

Berita Terbaru

Caption: Manajer PLN UP3 Madura Fahmi Fahresi, diwawancara usai peresmian PJU baru di JLS Sampang, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang

Jumat, 9 Jan 2026 - 17:24 WIB

Caption: kiri, Moh Ramadhoni mewakili Direktur RSUD Pamekasan saat ditemui awak media, (dok. Kurdi Rega Media).

Daerah

RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap

Jumat, 9 Jan 2026 - 13:34 WIB

Caption: potongan video viral, sejumlah warga Desa Penyaksagan menampung cairan dari semburan sumur bor menggunakan botol, (dok. Syafin Rega Media).

Peristiwa

Geger! Sumur Bor di Bangkalan Semburkan Minyak Mentah

Jumat, 9 Jan 2026 - 10:05 WIB

Caption: Bupati Sampang H Slamet Junaidi melakukan peninjauan sebelum meresmikan Penerangan Jalan Umum baru di JLS, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi

Jumat, 9 Jan 2026 - 08:09 WIB