Halal Bihalal NU Pamekasan Dihadiri Mahfud MD

- Jurnalis

Rabu, 18 Juli 2018 - 08:18 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pamekasan, (regamedianews.com) – Pengurus Cabang Nahdlatul Ulama (PCNU) Pamekasan, Rabu (18/07/2018) menggelar Halal Bihalal dan Dialog Interaktif bersama Prof. Mahfud MD di Aula PCNU Pamekasan, Jl. R. Abd. Aziz no. 95.

Halal Bihalal tersebut mengambil tema “Memperkuat Ukhuwah Wathoniah dalam Bingkai Kebhinnekaan” antusias warga NU sangat luar biasa. Hal ini terlihat dari Aula PCNU Pamekasan yang tidak muat menampung.

Baca Juga :  Bupati Sampang Pimpin Upacara Pembukaan TMMD di Desa Karang Anyar Ketapang

Menurut KH. Taufik Hasyim, Ketua PCNU Pamekasan adalah untuk mengembalikan warga NU Pamekasan ke rumah besarnya pasca Pilkada.

“Selain itu, melalui kegiatan ini diharapkan bisa memperkuat ideologi kebangsaan dan ke-Indonesiaan,” harap Kiai Muda tersebut.

Kiai Taufik juga mengajak seluruh warga NU yang hadir dalam kegiatan tersebut untuk menjadikan Mahfud MD sebagai teladan dalam berbangsa dan bernegara.

Baca Juga :  Warga Sampang Jadi Korban Penipuan Berkedok Bansos Dari Pemerintah

“Mari belajar dari beliau, bagaimana cara menyikapi berita-berita hoax yang beredar (di media sosial.red) selama ini,” ajaknya.

Dalam kesempatan orasinya, Mahfud MD banyak menyinggung terkait kondisi bangsa Indonesia saat ini, dan mengajak seluruh warga NU untuk bersama-sama menjaga keutuhan bangsa. (bor)

Berita Terkait

Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi
Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang
Prestasi Menurun, Pengurus Baru KONI Pamekasan Dihadapkan Tantangan Berat
Wabup Sumenep: Program 2026 Harus Nyata, Bukan Habiskan Anggaran!
Dana BGN Macet, Tujuh SPPG di Sampang Mogok
DPRD Pamekasan Soroti Sentra Batik Kalampar “Mangkrak”
Wabup Sumenep Tekankan ASN Tinggalkan Pola Kerja Lama
Kasus Pajak RSMZ, Ketua GAIB Ultimatum Kejari Sampang

Berita Terkait

Jumat, 9 Januari 2026 - 08:09 WIB

Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi

Kamis, 8 Januari 2026 - 21:21 WIB

Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang

Kamis, 8 Januari 2026 - 12:43 WIB

Prestasi Menurun, Pengurus Baru KONI Pamekasan Dihadapkan Tantangan Berat

Rabu, 7 Januari 2026 - 18:33 WIB

Wabup Sumenep: Program 2026 Harus Nyata, Bukan Habiskan Anggaran!

Selasa, 6 Januari 2026 - 14:04 WIB

Dana BGN Macet, Tujuh SPPG di Sampang Mogok

Berita Terbaru

Caption: Bupati Sampang H Slamet Junaidi melakukan peninjauan sebelum meresmikan Penerangan Jalan Umum baru di JLS, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi

Jumat, 9 Jan 2026 - 08:09 WIB

Caption: Bupati Sampang H Slamet Junaidi meresmikan PJU baru di Jalan Lingkar Selatan, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang

Kamis, 8 Jan 2026 - 21:21 WIB