Masuk Bursa Cawapres Jokowi, Mahfud MD Masih “Malu-Malu”

- Jurnalis

Rabu, 18 Juli 2018 - 13:11 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pamekasan, (regamedianews.com) – Mahfud MD salah satu tokoh yang masuk daftar Cawapres yang bakal mendampingi Jokowi di Pilpres 2019 mendatang.

Kepada awak media Mahfud MD mengatakan sangat optimis bakal dampingi Jokowi apabila mendapatkan dukungan dari masyarakat, Rabu (18/7/2018) siang, di Aula Lantai 2 Kantor PCNU Pamekasan.

Namun, disisi lain Mahfud MD enggan untuk mengatakan bahwa dirinya bakal dampingi Bapak Jokowi di Pilpres 2019 semuanya tergantung dari aspirasi masyarakat.

“Kalau saya mengatakan jadi Wapres saya malu, kalau menyatakan tidak mau tidak tepat juga karena ada aspirasi masyarakat,” ucapnya.

Mahfud MD juga menambahkan Presiden RI Jokowi bakalan Pinter-Pinter memilih wakilnya dan sudah tau siapa yang di dukung masyarakat, siapa yang bermasalah dan tidak bisa di dikte sebarangan.

Baca Juga :  Perwakilan Fraksi DPRD Bangkalan Diperiksa Bawaslu

“Presiden itu tau siapa yang di dukung rakyat, siapa yang bermasalah dan tidak bisa di dikte sembarang,” imbuhnya.

Prof Mahfud MD memasrahkan sepenuhnya kepada Presiden siapa yang bakalan jadi Wapresnya. (ff)

Berita Terkait

23 Mahasiswa Terpilih di Jatim Dalami Dunia Pemasyarakatan
Suguhkan Draft Perdes, Dorong Desa Miliki Regulasi Wisata Visioner
Soal Revitalisasi SMKN Model Gorontalo, Walihua Akan Surati Kemendikdasmen
Operasi Zebra di Sampang, Sisir Kendaraan Tak Layak Jalan
Berkolaborasi Cegah Narkoba dan Judol di Sumenep
Desa Gagah Dorong Pelestarian Budaya Drumband
Mahasiswa UTM Sosialisasi Anti Bullying di SMPN 1 Kamal
Mahasiswa UTM Sosialisasi ‘Stop Bullying’ Wujudkan Sekolah Aman

Berita Terkait

Senin, 24 November 2025 - 23:03 WIB

23 Mahasiswa Terpilih di Jatim Dalami Dunia Pemasyarakatan

Senin, 24 November 2025 - 18:38 WIB

Suguhkan Draft Perdes, Dorong Desa Miliki Regulasi Wisata Visioner

Senin, 24 November 2025 - 16:26 WIB

Soal Revitalisasi SMKN Model Gorontalo, Walihua Akan Surati Kemendikdasmen

Senin, 24 November 2025 - 12:03 WIB

Operasi Zebra di Sampang, Sisir Kendaraan Tak Layak Jalan

Minggu, 23 November 2025 - 23:45 WIB

Berkolaborasi Cegah Narkoba dan Judol di Sumenep

Berita Terbaru

Caption: mahasiswa terpilih dari berbagai kampus di Jawa Timur, mengikuti apel penerimaan peserta magang di Lapas Narkotika Pamekasan, (dok. foto istimewa).

Daerah

23 Mahasiswa Terpilih di Jatim Dalami Dunia Pemasyarakatan

Senin, 24 Nov 2025 - 23:03 WIB

Caption: petugas yang tergabung dalam Operasi Zebra Semeru 2025, mengecek kelengkapan dokumen dan kelayakan kendaraan, (dok. Polantas Sampang).

Daerah

Operasi Zebra di Sampang, Sisir Kendaraan Tak Layak Jalan

Senin, 24 Nov 2025 - 12:03 WIB

Caption: Satgas BAANAR PC GP Ansor Sumenep pose bersama pihak Diskominfo Sumenep, (dok. foto istimewa).

Daerah

Berkolaborasi Cegah Narkoba dan Judol di Sumenep

Minggu, 23 Nov 2025 - 23:45 WIB